| (0.26) | 2Sam 18:11 |
| Yoab berkata kepada orang yang memberitahu kepadanya itu: "Apa? Jika engkau melihatnya, mengapa engkau tidak membanting x dia ke tanah di tempat itu juga? Maka selayaknya aku memberi engkau sepuluh syikal perak dan satu ikat pinggang. y " |
| (0.26) | 2Sam 10:2 |
| Lalu berkatalah Daud: "Aku akan menunjukkan persahabatan kepada Hanun bin Nahas, u sama seperti ayahnya telah menunjukkan persahabatan kepadaku." Sebab itu Daud menyuruh menyampaikan pesan turut berdukacita kepadanya dengan perantaraan pegawai-pegawainya karena kematian ayahnya. Tetapi ketika pegawai-pegawai Daud sampai ke negeri bani Amon itu, |
| (0.26) | 2Sam 12:20 |
| Lalu Daud bangun dari lantai, ia mandi n dan berurap dan bertukar pakaian; o ia masuk ke dalam rumah TUHAN dan sujud menyembah. Sesudah itu pulanglah ia ke rumahnya, dan atas permintaannya dihidangkan kepadanya roti, lalu ia makan. |
| (0.26) | 2Sam 20:3 |
| Sampailah Daud ke istananya di Yerusalem, lalu raja mengambil kesepuluh gundik e yang ditinggalkannya untuk menunggui istana, kemudian dimasukkannya mereka dalam sebuah rumah di bawah penjagaan. Ia memelihara mereka, tetapi tidak dihampirinya. Mereka tetap terasing seperti janda sampai hari mati mereka. |
| (0.26) | 2Sam 12:3 |
| si miskin tidak mempunyai apa-apa, selain dari seekor anak domba betina yang kecil, yang dibeli dan dipeliharanya. Anak domba itu menjadi besar padanya bersama-sama dengan anak-anaknya, makan dari suapnya dan minum dari pialanya dan tidur di pangkuannya, seperti seorang anak perempuan baginya. |
| (0.26) | 2Sam 3:8 |
| Lalu sangat marahlah Abner karena perkataan Isyboset itu, katanya: "Kepala anjing n dari Yehudakah aku? Sampai sekarang aku masih menunjukkan kesetiaanku kepada keluarga Saul, ayahmu, kepada saudara-saudaranya dan kepada sahabat-sahabatnya, dan aku tidak membiarkan engkau jatuh ke tangan Daud, tetapi sekarang engkau menuduh aku berlaku salah dengan seorang perempuan? |
| (0.26) | 2Sam 5:20 |
| Lalu datanglah Daud di Baal-Perasim dan memukul mereka kalah di sana. Berkatalah ia: "TUHAN telah menerobos musuhku di depanku seperti air menerobos." Sebab itu orang menamakan tempat itu Baal-Perasim. t |
| (0.26) | 2Sam 13:20 |
| Bertanyalah Absalom, kakaknya, kepadanya: "Apakah Amnon, kakakmu itu, bersetubuh dengan engkau? Maka sekarang, adikku, diamlah saja, bukankah ia kakakmu, janganlah begitu memikirkan perkara itu." Lalu Tamar tinggal di rumah Absalom, kakaknya itu, seorang diri. |
| (0.26) | 2Sam 20:6 |
| Lalu berkatalah Daud kepada Abisai: g "Sekarang Seba bin Bikri lebih berbahaya bagi kita dari pada Absalom; jadi engkau, bawalah orang-orang tuanmu ini dan kejarlah dia, supaya jangan ia mencapai kota yang berkubu, dan dengan demikian ia luput dari pada kita." |
| (0.26) | 2Sam 3:21 |
| Berkatalah Abner kepada Daud: "Baiklah aku bersiap untuk pergi mengumpulkan seluruh orang Israel kepada tuanku raja, supaya mereka mengadakan perjanjian a dengan tuanku dan tuanku menjadi raja atas segala yang dikehendaki b hatimu." Lalu Daud membiarkan Abner pergi dan berjalanlah ia dengan selamat. |
| (0.26) | 2Sam 14:7 |
| Dan sekarang seluruh kaum keluarga bangkit melawan hambamu ini, dan mereka berkata: Serahkanlah orang yang membunuh saudaranya itu, supaya kami menghukum dia mati d ganti nyawa saudaranya yang telah dibunuhnya itu, dan supaya kami memunahkan juga ahli waris e itu. Mereka hendak memunahkan keturunanku yang masih tersisa f itu dengan tidak meninggalkan nama atau keturunan bagi suamiku di muka bumi." |
| (0.26) | 2Sam 18:9 |
| Kebetulan Absalom bertemu dengan orang-orang Daud. Adapun Absalom menunggangi bagal. Ketika bagal itu lewat di bawah jalinan dahan-dahan pohon tarbantin yang besar, tersangkutlah kepalanya w pada pohon tarbantin itu, sehingga ia tergantung antara langit dan bumi, sedang bagal yang dikendarainya berlari terus. |
| (0.13) | 2Sam 3:10 |
| yakni memindahkan kerajaan dari keluarga Saul dan mendirikan takhta kerajaan Daud atas Israel dan atas Yehuda, dari Dan sampai Bersyeba. p " |
| (0.13) | 2Sam 2:11 |
| Dan lamanya Daud memerintah di Hebron atas kaum Yehuda adalah tujuh tahun dan enam bulan. h |
| (0.13) | 2Sam 3:36 |
| Ketika seluruh rakyat melihat hal itu, mereka menganggap hal itu baik, seperti segala sesuatu yang dilakukan raja dianggap baik oleh seluruh rakyat. |
| (0.13) | 2Sam 5:5 |
| Di Hebron ia memerintah atas Yehuda tujuh tahun enam bulan, z dan di Yerusalem ia memerintah tiga puluh tiga tahun atas seluruh Israel dan Yehuda. |
| (0.13) | 2Sam 17:29 |
| madu, dadih, kambing domba dan keju lembu bagi Daud dan bagi rakyat yang bersama-sama dengan dia, untuk dimakan, o sebab kata mereka: "Rakyat ini tentu telah menjadi lapar, lelah dan haus di padang gurun. p " |
| (0.13) | 2Sam 13:24 |
| Kemudian Absalom menghadap raja, lalu berkata: "Hambamu ini mengadakan pengguntingan bulu domba. Kiranya raja dan pegawai-pegawainya ikut bersama-sama dengan hambamu ini." |
| (0.13) | 2Sam 13:33 |
| Jadi, janganlah tuanku raja menaruh pikiran dalam hatinya, bahwa semua anak raja itu sudah mati, sebab hanya Amnon yang mati." |
| (0.12) | 2Sam 15:36 |
| Ingatlah, di sana bersama-sama dengan mereka ada kedua anak mereka, Ahimaas y anak Zadok dan Yonatan z anak Abyatar; dengan perantaraan mereka haruslah kamu kirimkan kepadaku segala hal yang kamu dengar." |




