| (0.02) | 1Raj 13:5 |
| Mezbah itupun pecahlah, sehingga abu yang di atasnya tercurah, sesuai dengan tanda ajaib yang diberitahukan abdi Allah itu atas perintah TUHAN. |
| (0.02) | 1Raj 13:23 |
| Setelah orang itu makan roti dan minum air, dipelanailah keledai baginya. |
| (0.02) | 1Raj 14:14 |
| Dan TUHAN akan membangkitkan bagi-Nya seorang raja atas Israel yang akan melenyapkan keluarga Yerobeam--seperti kenyataan sekarang ini. |
| (0.02) | 2Raj 4:24 |
| Dipelanainyalah keledai itu dan berkatalah ia kepada bujangnya: "Tuntunlah dan majulah, jangan tahan-tahan aku dalam perjalananku, kecuali apabila kukatakan kepadamu." |
| (0.02) | 2Raj 25:28 |
| Ewil-Merodakh berbicara baik-baik s dengan dia dan memberi kedudukan t kepadanya lebih tinggi dari pada kedudukan raja-raja yang bersama-sama dengan dia di Babel; |
| (0.02) | 1Taw 6:64 |
| Jadi orang Israel memberikan kepada orang Lewi kota-kota z itu dengan tanah-tanah penggembalaannya. |
| (0.02) | 1Taw 7:16 |
| Tetapi Maakha, isteri Makhir, melahirkan seorang anak laki-laki dan menamainya Peresh; nama saudaranya laki-laki ialah Seres dan anak-anak orang ini ialah Ulam dan Rekem. |
| (0.02) | 1Taw 7:24 |
| Anaknya perempuan ialah Seera yang telah mendirikan Bet-Horon-Hilir dan Bet-Horon-Hulu e serta Uzen-Seera. |
| (0.02) | 1Taw 11:17 |
| Lalu timbullah keinginan pada Daud, dan ia berkata: "Sekiranya ada orang yang memberi aku minum air dari perigi Betlehem yang ada dekat pintu gerbang!" |
| (0.02) | 1Taw 23:32 |
| Mereka m harus melakukan pemeliharaan Kemah Pertemuan n serta tempat kudus dan harus melayani anak-anak Harun, saudara-saudara mereka, untuk menyelenggarakan ibadah di rumah TUHAN. o " |
| (0.02) | Neh 7:72 |
| Dan yang disumbangkan oleh orang-orang lain adalah: dua puluh ribu dirham emas, dua ribu mina perak dan enam puluh tujuh helai kemeja imam. c |
| (0.02) | Est 3:14 |
| Salinan surat itu harus diundangkan di dalam tiap-tiap daerah, lalu diumumkan kepada segala bangsa, supaya mereka bersiap-siap untuk hari r itu. |
| (0.02) | Est 5:6 |
| Sementara minum anggur n bertanyalah raja kepada Ester: "Apakah permintaanmu? Niscaya akan dikabulkan. Dan apakah keinginanmu? Sampai setengah kerajaan o sekalipun akan dipenuhi. p " |
| (0.02) | Est 9:14 |
| Rajapun menitahkan berbuat demikian; maka undang-undang itu dikeluarkan di Susan dan kesepuluh anak Haman disulakan b orang. |
| (0.02) | Ayb 3:20 |
| Mengapa terang diberikan kepada yang bersusah-susah, dan hidup kepada yang pedih hati; z |
| (0.02) | Ayb 11:3 |
| Apakah orang harus diam terhadap bualmu? l Dan kalau engkau mengolok-olok, m apakah tidak ada yang mempermalukan engkau? |
| (0.02) | Ayb 12:7 |
| Tetapi bertanyalah kepada binatang, maka engkau akan diberinya pengajaran, h kepada burung di udara, i maka engkau akan diberinya keterangan. j |
| (0.02) | Mzm 25:2 |
| Allahku, kepada-Mu aku percaya; d janganlah kiranya aku mendapat malu; janganlah musuh-musuhku beria-ria atas aku. |
| (0.02) | Mzm 35:4 |
| Biarlah mendapat malu s dan kena noda 1 , t orang-orang yang ingin mencabut nyawaku; u biarlah mundur v dan tersipu-sipu orang-orang yang merancang kecelakaanku! |
| (0.02) | Mzm 64:8 |
| (64-9) Ia membuat mereka tergelincir t karena lidah mereka; setiap orang yang melihat mereka menggeleng kepala. u v |




