| (0.21) | Mat 27:20 |
| Tetapi oleh hasutan imam-imam kepala dan tua-tua, orang banyak bertekad untuk meminta supaya Barabas dibebaskan dan Yesus dihukum mati. w |
| (0.21) | Mat 27:21 |
| Wali negeri menjawab dan berkata kepada mereka: "Siapa di antara kedua orang itu yang kamu kehendaki kubebaskan bagimu?" Kata mereka: "Barabas." |
| (0.21) | Mat 27:27 |
| Kemudian serdadu-serdadu wali negeri membawa Yesus ke gedung pengadilan, e lalu memanggil seluruh pasukan berkumpul sekeliling Yesus. |
| (0.21) | Mat 27:37 |
| Dan di atas kepala-Nya terpasang tulisan yang menyebut alasan mengapa Ia dihukum: "Inilah Yesus Raja orang Yahudi." |
| (0.21) | Mat 27:42 |
| "Orang lain Ia selamatkan, tetapi diri-Nya sendiri tidak dapat Ia selamatkan! Ia Raja Israel? v Baiklah Ia turun dari salib itu dan kami akan percaya w kepada-Nya. |
| (0.21) | Mat 27:48 |
| Dan segeralah datang seorang dari mereka; ia mengambil bunga karang, mencelupkannya ke dalam anggur asam, a lalu mencucukkannya pada sebatang buluh dan memberi Yesus minum. |
| (0.21) | Mat 27:51 |
| Dan lihatlah, tabir Bait Suci c terbelah dua 1 dari atas sampai ke bawah dan terjadilah gempa bumi, dan bukit-bukit batu terbelah, d |
| (0.21) | Mat 27:55 |
| Dan ada di situ banyak perempuan yang melihat dari jauh, yaitu perempuan-perempuan yang mengikuti Yesus dari Galilea untuk melayani h Dia. |
| (0.21) | Mat 28:2 |
| Maka terjadilah gempa bumi s yang hebat sebab seorang malaikat t Tuhan turun dari langit dan datang ke batu u itu dan menggulingkannya lalu duduk di atasnya. |
| (0.21) | Mat 28:11 |
| Ketika mereka di tengah jalan, datanglah beberapa orang dari penjaga b itu ke kota dan memberitahukan segala yang terjadi itu kepada imam-imam kepala. |
| (0.21) | Mat 28:15 |
| Mereka menerima uang itu dan berbuat seperti yang dipesankan kepada mereka. Dan ceritera ini tersiar di antara orang Yahudi sampai sekarang ini. |
| (0.21) | Mat 28:18 |
| Yesus mendekati mereka dan berkata: "Kepada-Ku telah diberikan f segala kuasa 1 di sorga dan di bumi. |
| (0.21) | Mrk 1:24 |
| "Apa urusan-Mu dengan kami, a hai Yesus orang Nazaret? b Engkau datang hendak membinasakan kami? Aku tahu siapa Engkau: Yang Kudus dari Allah. c " |
| (0.21) | Mrk 1:40 |
| Seorang yang sakit kusta datang kepada Yesus, dan sambil berlutut q di hadapan-Nya ia memohon bantuan-Nya, katanya: "Kalau Engkau mau, Engkau dapat mentahirkan aku." |
| (0.21) | Mrk 2:10 |
| Tetapi supaya kamu tahu, bahwa di dunia ini Anak Manusia 1 a berkuasa mengampuni dosa" --berkatalah Ia kepada orang lumpuh itu--: |
| (0.21) | Mrk 2:23 |
| Pada suatu kali, pada hari Sabat 1 , Yesus berjalan di ladang gandum, dan sementara berjalan murid-murid-Nya memetik bulir gandum. k |
| (0.21) | Mrk 3:7 |
| Kemudian Yesus dengan murid-murid-Nya menyingkir ke danau, dan banyak orang dari Galilea mengikuti-Nya. x Juga dari Yudea, |
| (0.21) | Mrk 3:8 |
| dari Yerusalem, dari Idumea, dari seberang Yordan, dan dari daerah Tirus dan Sidon y datang banyak orang kepada-Nya, sesudah mereka mendengar segala yang dilakukan-Nya. |
| (0.21) | Mrk 3:11 |
| Bilamana roh-roh jahat melihat Dia, mereka jatuh tersungkur di hadapan-Nya dan berteriak: "Engkaulah Anak Allah. b " |
| (0.21) | Mrk 3:28 |
| Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya semua dosa dan hujat anak-anak manusia akan diampuni, ya, semua hujat yang mereka ucapkan. |




