| (0.08) | Yes 65:1 |
| Aku telah berkenan memberi petunjuk kepada orang yang tidak menanyakan Aku; Aku telah berkenan ditemukan oleh orang yang tidak mencari Aku 1 . o Aku telah berkata: "Ini Aku, ini Aku!" kepada bangsa p yang tidak memanggil nama-Ku. q |
| (0.08) | Yer 18:18 |
| Berkatalah mereka: "Marilah kita mengadakan persepakatan v terhadap Yeremia, sebab imam w tidak akan kehabisan pengajaran, orang bijaksana x tidak akan kehabisan nasihat dan nabi y tidak akan kehabisan firman. Marilah kita memukul dia dengan bahasanya z sendiri dan jangan memperhatikan setiap perkataannya!" |
| (0.08) | Yeh 5:17 |
| Aku akan mendatangkan kelaparan atasmu dan binatang-binatang k buas di tengah-tengahmu, yang akan memunahkan anak-anakmu; sampar akan berkecamuk dan darah l akan mengalir di tengah-tengahmu dan Aku akan mendatangkan pedang atasmu, Aku, TUHAN, yang mengatakannya 1 . m " |
| (0.08) | Yeh 17:12 |
| "Katakanlah kepada kaum pemberontak: Tidakkah kamu mengetahui apa artinya d ini? Katakan: Lihat, raja Babel datang ke Yerusalem dan ia mengambil rajanya dan pemuka-pemukanya e dan membawa mereka ke Babel f baginya. |
| (0.08) | Yeh 17:24 |
| Maka segala pohon di ladang h akan mengetahui, bahwa Aku, TUHAN, merendahkan i pohon yang tinggi dan meninggikan pohon yang rendah, membuat pohon yang tumbuh menjadi layu kering dan membuat pohon yang layu kering bertaruk j kembali. Aku, TUHAN, yang mengatakannya dan akan membuatnya. k " |
| (0.08) | Yeh 24:14 |
| Aku, TUHAN, yang mengatakannya. g Hal itu akan datang, dan Aku yang akan membuatnya. h Aku tidak melalaikannya dan tidak merasa sayang, i juga tidak menyesal. j Aku akan menghakimi engkau menurut perbuatanmu, k demikianlah firman Tuhan ALLAH. l " |
| (0.08) | Dan 6:10 |
| (6-11) Demi didengar Daniel, bahwa surat perintah itu telah dibuat, pergilah ia ke rumahnya. Dalam kamar atasnya ada tingkap-tingkap yang terbuka ke arah c Yerusalem; tiga kali sehari ia berlutut, d berdoa serta memuji Allahnya 1 , seperti yang biasa dilakukannya. e |
| (0.08) | Am 8:10 |
| Aku akan mengubah perayaan-perayaanmu y menjadi perkabungan, dan segala nyanyianmu menjadi ratapan. z Aku akan mengenakan kain kabung a pada setiap pinggang dan menjadikan gundul b setiap kepala. Aku akan membuatnya sebagai perkabungan karena kematian anak tunggal, c sehingga akhirnya menjadi seperti hari d yang pahit pedih." |
| (0.08) | Luk 8:45 |
| Lalu kata Yesus: "Siapa yang menjamah Aku?" Dan karena tidak ada yang mengakuinya, berkatalah Petrus: "Guru, z orang banyak mengerumuni dan mendesak Engkau." |
| (0.08) | Luk 10:24 |
| Karena Aku berkata kepada kamu: Banyak nabi dan raja ingin melihat apa yang kamu lihat, tetapi tidak melihatnya, dan ingin mendengar apa yang kamu dengar, tetapi tidak mendengarnya. p " |
| (0.08) | Luk 11:27 |
| Ketika Yesus masih berbicara, berserulah seorang perempuan dari antara orang banyak dan berkata kepada-Nya: "Berbahagialah ibu yang telah mengandung Engkau dan susu yang telah menyusui Engkau. u " |
| (0.08) | Yoh 6:58 |
| Inilah roti yang telah turun dari sorga, bukan roti seperti yang dimakan nenek moyangmu dan mereka telah mati. Barangsiapa makan roti ini, ia akan hidup selama-lamanya. o " |
| (0.08) | 1Tes 1:9 |
| Sebab mereka sendiri berceritera tentang kami, bagaimana kami kamu sambut dan bagaimana kamu berbalik x dari berhala-berhala y kepada Allah untuk melayani Allah z yang hidup dan yang benar, |
| (0.08) | Mat 11:25 |
| Pada waktu itu berkatalah Yesus: "Aku bersyukur kepada-Mu, Bapa, n Tuhan langit dan bumi, karena semuanya itu Engkau sembunyikan bagi orang bijak dan orang pandai, tetapi Engkau nyatakan kepada orang kecil. o |
| (0.08) | Mat 13:17 |
| Sebab Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya banyak nabi dan orang benar ingin melihat apa yang kamu lihat, f tetapi tidak melihatnya, dan ingin mendengar apa yang kamu dengar, tetapi tidak mendengarnya. |
| (0.08) | Mat 21:23 |
| Lalu Yesus masuk ke Bait Allah, dan ketika Ia mengajar di situ, datanglah imam-imam kepala serta tua-tua bangsa Yahudi kepada-Nya, dan bertanya: "Dengan kuasa p manakah Engkau melakukan hal-hal itu? Dan siapakah yang memberikan kuasa itu kepada-Mu?" |
| (0.08) | Mrk 12:43 |
| Maka dipanggil-Nya murid-murid-Nya dan berkata kepada mereka: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya janda miskin ini memberi lebih banyak dari pada semua orang yang memasukkan uang ke dalam peti persembahan. |
| (0.08) | Luk 19:8 |
| Tetapi Zakheus berdiri dan berkata kepada Tuhan: z "Tuhan, setengah dari milikku akan kuberikan kepada orang miskin 1 dan sekiranya ada sesuatu yang kuperas a dari seseorang akan kukembalikan empat kali lipat. b " |
| (0.08) | Yoh 3:29 |
| Yang empunya mempelai perempuan, ialah mempelai laki-laki; r tetapi sahabat mempelai laki-laki, yang berdiri dekat dia dan yang mendengarkannya, sangat bersukacita mendengar suara mempelai laki-laki itu. Itulah sukacitaku, dan sekarang sukacitaku itu penuh. s |
| (0.08) | Yoh 21:20 |
| Ketika Petrus berpaling, ia melihat bahwa murid yang dikasihi a Yesus sedang mengikuti mereka, yaitu murid yang pada waktu mereka sedang makan bersama duduk dekat Yesus dan yang berkata: "Tuhan, siapakah dia yang akan menyerahkan Engkau? b " |




