| (0.12) | 1Kor 6:16 |
| Atau tidak tahukah kamu, bahwa siapa yang mengikatkan dirinya pada perempuan cabul, menjadi satu tubuh dengan dia? Sebab, demikianlah kata nas: "Keduanya akan menjadi satu daging. d " |
| (0.12) | 1Kor 15:29 |
| Jika tidak demikian, apakah faedahnya perbuatan orang-orang yang dibaptis bagi orang mati 1 ? Kalau orang mati sama sekali tidak dibangkitkan, mengapa mereka mau dibaptis bagi orang-orang yang telah meninggal? |
| (0.12) | 2Kor 5:10 |
| Sebab kita semua harus menghadap takhta pengadilan Kristus 1 , supaya setiap orang memperoleh apa yang patut diterimanya, c sesuai dengan yang dilakukannya dalam hidupnya ini, baik ataupun jahat. |
| (0.12) | 2Kor 6:14 |
| Janganlah kamu merupakan pasangan u yang tidak seimbang dengan orang-orang yang tak percaya 1 . v Sebab persamaan apakah terdapat antara kebenaran dan kedurhakaan? Atau bagaimanakah terang dapat bersatu dengan gelap? w |
| (0.12) | 1Ptr 4:6 |
| Itulah sebabnya maka Injil telah diberitakan juga kepada orang-orang mati 1 , d supaya mereka, sama seperti semua manusia, dihakimi secara badani; tetapi oleh roh dapat hidup menurut kehendak Allah. |
| (0.12) | 2Yoh 1:7 |
| Sebab banyak penyesat 1 telah muncul dan pergi ke seluruh dunia, m yang tidak mengaku, bahwa Yesus Kristus n telah datang sebagai manusia. o Itu adalah si penyesat dan antikristus. p |
| (0.11) | Kel 32:12 |
| Mengapakah orang Mesir akan berkata: Dia membawa mereka keluar dengan maksud menimpakan malapetaka kepada mereka dan membunuh mereka di gunung dan membinasakannya dari muka bumi? r Berbaliklah dari murka-Mu yang bernyala-nyala itu dan menyesallah karena malapetaka s yang hendak Kaudatangkan kepada umat-Mu. |
| (0.11) | Im 4:35 |
| Tetapi segala lemak haruslah dipisahkannya, seperti juga lemak domba korban keselamatan dipisahkan, lalu imam harus membakar semuanya itu di atas mezbah a di atas segala korban api-apian TUHAN. Dengan demikian imam mengadakan pendamaian bagi orang itu karena dosa yang telah diperbuatnya, sehingga ia menerima pengampunan. |
| (0.11) | Ul 30:16 |
| karena pada hari ini aku memerintahkan kepadamu untuk mengasihi c TUHAN, Allahmu, dengan hidup menurut jalan yang ditunjukkan-Nya dan berpegang pada perintah, ketetapan dan peraturan-Nya, supaya engkau hidup d dan bertambah banyak dan diberkati oleh TUHAN, Allahmu, di negeri ke mana engkau masuk untuk mendudukinya. |
| (0.11) | Hak 16:5 |
| Lalu datanglah raja-raja kota orang Filistin t kepada perempuan itu sambil berkata: "Cobalah bujuk u dia untuk mengetahui karena apakah kekuatannya v demikian besar, dan dengan apakah kami dapat mengalahkan dia dan mengikat dia untuk menundukkannya. Maka kami masing-masing akan memberikan seribu seratus uang perak w kepadamu." |
| (0.11) | 1Sam 22:8 |
| sehingga kamu sekalian mengadakan persepakatan d melawan aku dan tidak ada seorangpun yang menyatakan kepadaku, bahwa anakku mengikat diri e dengan anak Isai f itu? Tidak ada seorangpun dari kamu yang cemas g karena aku, atau yang menyatakan kepadaku, bahwa anakku telah menghasut pegawaiku melawan aku menjadi penghadang seperti sekarang ini." |
| (0.11) | 1Sam 30:22 |
| Kemudian mulailah berbicara semua orang jahat dan orang dursila di antara orang-orang, yang ikut pergi bersama-sama dengan Daud itu, katanya: "Karena mereka tidak ikut pergi bersama-sama dengan kita, janganlah kita berikan kepada mereka apa-apa dari jarahan yang kita selamatkan itu, kecuali kepada masing-masing mereka isterinya dan anak-anaknya. Itu boleh mereka bawa, dan biarlah mereka pergi!" |
| (0.11) | 2Sam 24:16 |
| Ketika malaikat mengacungkan tangannya ke Yerusalem untuk memusnahkannya, maka menyesallah i TUHAN karena malapetaka itu, lalu Ia berfirman kepada malaikat yang mendatangkan kemusnahan kepada bangsa itu: "Cukup! Turunkanlah sekarang tanganmu itu." Pada waktu itu malaikat TUHAN j itu ada dekat tempat pengirikan Arauna, orang Yebus. |
| (0.11) | 2Raj 3:25 |
| Mereka meruntuhkan kota-kota dan menutupi setiap ladang yang baik dengan batu, karena setiap orang melemparkan batu ke atasnya. Mereka menutup segala mata air dan menumbangkan segala pohon yang baik, sampai hanya Kir-Hareset z saja yang ditinggalkan, tetapi kota ini ditembaki oleh orang-orang pengumban dari segala penjuru. |
| (0.11) | 2Raj 12:4 |
| Berkatalah Yoas kepada para imam: "Segala uang o yang dibawa ke dalam rumah TUHAN sebagai persembahan p kudus, yakni uang masuk untuk pencatatan jiwa, q uang tebusan jiwa menurut penilaian yang berlaku untuk seseorang, dan segala uang yang dibawa ke dalam rumah TUHAN karena dorongan hati r seseorang, |
| (0.11) | 1Taw 21:15 |
| Pula Allah mengutus malaikat j ke Yerusalem k untuk memusnahkannya, dan ketika hendak dimusnahkannya, maka TUHAN melihatnya, lalu menyesallah l Ia karena malapetaka yang hendak didatangkan-Nya itu, lalu berfirmanlah Ia kepada malaikat pemusnah m itu: "Cukup! Turunkanlah sekarang tanganmu itu 1 !" Pada waktu itu malaikat TUHAN itu sedang berdiri dekat tempat pengirikan Ornan, orang Yebus. |
| (0.11) | 2Taw 2:12 |
| Lalu Huram melanjutkan: "Terpujilah TUHAN, Allah orang Israel, yang menjadikan langit dan bumi, p karena Ia telah memberikan kepada raja Daud seorang anak yang bijaksana, penuh akal budi dan pengertian, yang akan mendirikan suatu rumah bagi TUHAN dan suatu istana kerajaan bagi dirinya sendiri! |
| (0.11) | Ezr 3:12 |
| Tetapi banyak di antara para imam, orang-orang Lewi dan kepala-kepala kaum keluarga, orang tua-tua yang pernah melihat rumah v yang dahulu, menangis w dengan suara nyaring, ketika perletakan dasar rumah ini dilakukan di depan mata mereka, sedang banyak orang bersorak-sorai dengan suara nyaring karena kegirangan 1 . |
| (0.11) | Pkh 9:11 |
| Lagi aku melihat di bawah matahari bahwa kemenangan perlombaan bukan untuk yang cepat, dan keunggulan perjuangan bukan untuk yang kuat, o juga roti bukan untuk yang berhikmat, p kekayaan bukan untuk yang cerdas, dan karunia bukan untuk yang cerdik cendekia, karena waktu dan nasib q dialami mereka semua. r |
| (0.11) | Yer 15:19 |
| Karena itu beginilah jawab TUHAN: "Jika engkau mau kembali 1 , Aku akan mengembalikan engkau menjadi pelayan d di hadapan-Ku, dan jika engkau mengucapkan apa yang berharga dan tidak hina, maka engkau akan menjadi penyambung lidah e bagi-Ku. Biarpun mereka akan kembali kepadamu, namun engkau tidak perlu kembali kepada mereka. |




