| (0.33) | 1Raj 18:36 |
| Kemudian pada waktu h mempersembahkan korban petang, tampillah nabi Elia dan berkata: "Ya TUHAN, Allah Abraham 1 , i Ishak dan Israel, pada hari ini biarlah diketahui j orang, bahwa Engkaulah Allah di tengah-tengah Israel dan bahwa aku ini hamba-Mu dan bahwa atas firman-Mulah k aku melakukan segala perkara ini. |
| (0.33) | 1Raj 20:1 |
| Benhadad, l raja Aram, mengumpulkan seluruh tentaranya, tiga puluh dua orang raja bersama-sama dia beserta kuda dan kereta. Lalu ia maju, ia mengepung Samaria m dan memeranginya. |
| (0.33) | 1Raj 20:6 |
| tetapi besok kira-kira pada waktu ini, aku akan menyuruh pegawai-pegawaiku kepadamu dan mereka akan menggeledah rumahmu dan rumah pegawai-pegawaimu, maka segala yang mereka lihat dan ingini akan mereka ambil dan mereka bawa." |
| (0.33) | 1Raj 20:7 |
| Lalu raja Israel memanggil semua tua-tua n negeri itu dan berkata: "Camkanlah, orang ini mengikhtiarkan kecelakaan o kita, sebab ia telah menyuruh orang kepadaku meminta isteri-isteriku, anak-anakku, emas dan perakku, dan aku tidak menolak memberikannya kepadanya." |
| (0.33) | 1Raj 20:9 |
| Sebab itu ia berkata kepada utusan-utusan Benhadad: "Katakanlah kepada tuanku raja: Segala yang pertama kali kausuruhkan kepada hambamu ini, aku akan melakukannya, tetapi tuntutan yang kemudian ini tidak dapat kupenuhi." Lalu pergilah utusan-utusan itu dan menyampaikan jawab itu kepada Benhadad. |
| (0.33) | 1Raj 20:10 |
| Benhadad menyuruh orang kepada Ahab dengan pesan: "Beginilah kiranya para allah menghukum aku, bahkan lebih lagi dari pada itu, jika rakyat yang mengikut aku masih dapat menjemput segenggam penuh debu p puing Samaria!" |
| (0.33) | 1Raj 20:13 |
| Tetapi tiba-tiba tampillah seorang nabi s kepada Ahab, raja Israel, serta berkata: "Beginilah firman TUHAN: Sudahkah kaulihat semua orang yang sangat ramai itu? Bahwasanya pada hari ini Aku akan menyerahkan mereka ke dalam tanganmu 1 , supaya engkau tahu, t bahwa Akulah TUHAN." |
| (0.33) | 1Raj 22:10 |
| Sementara raja Israel dan Yosafat, raja Yehuda, duduk masing-masing di atas takhtanya dengan pakaian kebesaran, di suatu tempat pengirikan m di depan pintu gerbang Samaria, sedang semua nabi itu bernubuat di depan mereka, |
| (0.33) | 1Raj 22:17 |
| Lalu jawabnya: "Telah kulihat seluruh Israel bercerai-berai r di gunung-gunung seperti domba-domba yang tidak mempunyai gembala, s sebab itu TUHAN berfirman: Mereka ini tidak punya tuan; baiklah masing-masing pulang ke rumahnya dengan selamat." |
| (0.33) | 1Raj 22:22 |
| Jawabnya: Aku akan keluar dan menjadi roh dusta v dalam mulut semua nabinya. Ia berfirman: Biarlah engkau membujuknya, dan engkau akan berhasil pula. Keluarlah dan perbuatlah demikian! |
| (0.33) | 1Raj 22:43 |
| Ia hidup mengikuti jejak Asa, m ayahnya; ia tidak menyimpang dari padanya dan melakukan apa yang benar di mata TUHAN. (22-44) Hanya bukit-bukit pengorbanan n tidak dijauhkan. Orang masih mempersembahkan dan membakar korban di bukit-bukit itu. |
| (0.33) | 2Raj 4:2 |
| Jawab Elisa kepadanya: "Apakah yang dapat kuperbuat bagimu? Beritahukanlah kepadaku apa-apa yang kaupunya di rumah." Berkatalah perempuan itu: "Hambamu ini tidak punya sesuatu apapun di rumah, kecuali sebuah buli-buli berisi minyak. d " |
| (0.33) | 2Raj 4:13 |
| Elisa telah berkata kepada Gehazi: "Cobalah katakan kepadanya: Sesungguhnya engkau telah sangat bersusah-susah seperti ini untuk kami. Apakah yang dapat kuperbuat bagimu? Adakah yang dapat kubicarakan tentang engkau kepada raja atau kepala tentara?" Jawab perempuan itu: "Aku ini tinggal di tengah-tengah kaumku!" |
| (0.33) | 2Raj 8:9 |
| Lalu pergilah Hazael menyongsong dia, diambilnyalah persembahan berupa segala barang yang indah-indah dari Damsyik, sebanyak muatan empat puluh ekor unta. Sesudah sampai, tampillah ia ke depan Elisa dan berkata: "Anakmu Benhadad, raja Aram, menyuruh aku menanyakan kepadamu: Apakah aku akan sembuh dari penyakit ini?" |
| (0.33) | 2Raj 8:21 |
| Maka majulah Yoram ke Zair bersama-sama dengan seluruh keretanya; pada waktu malam bangunlah ia, lalu bersama-sama dengan para panglima pasukan kereta ia menerobos barisan orang Edom yang mengepung dia, tetapi rakyatnya melarikan diri pulang ke kemahnya. |
| (0.33) | 2Raj 9:14 |
| Demikianlah Yehu bin Yosafat bin Nimsi mengadakan persepakatan melawan Yoram. --Adapun Yoram sedang berjaga-jaga di Ramot-Gilead, b bersama-sama dengan segenap orang Israel menghadapi Hazael, raja Aram. |
| (0.33) | 2Raj 10:5 |
| Sebab itu kepala istana dan kepala kota, juga para tua-tua dan para pengasuh mengirim pesan kepada Yehu, bunyinya: "Kami ini hamba-hambamu d dan segala yang kaukatakan kepada kami akan kami lakukan; kami tidak hendak mengangkat seseorang menjadi raja; lakukanlah apa yang baik menurut pemandanganmu." |
| (0.33) | 2Raj 10:30 |
| Berfirmanlah TUHAN kepada Yehu: "Oleh karena engkau telah berbuat baik dengan melakukan apa yang benar di mata-Ku, dan telah berbuat kepada keluarga Ahab tepat seperti yang dikehendaki hati-Ku, maka anak-anakmu akan duduk di atas takhta Israel sampai keturunan yang keempat. e " |
| (0.33) | 2Raj 10:31 |
| Tetapi Yehu tidak tetap f hidup menurut hukum TUHAN 1 , Allah Israel, dengan segenap hatinya; ia tidak menjauh dari dosa-dosa g Yerobeam yang mengakibatkan orang Israel berdosa pula. |
| (0.33) | 2Raj 11:9 |
| Para kepala pasukan seratus itu melakukan tepat seperti yang diperintahkan imam Yoyada. Masing-masing mengambil orang-orangnya yang selesai bertugas pada hari Sabat bersama-sama dengan orang-orang yang masuk bertugas pada hari itu, lalu datanglah mereka kepada imam Yoyada. |




