(0.26) | Yer 39:1 | Ketika Yerusalem z direbut--dalam tahun yang kesembilan pemerintahan Zedekia, a raja Yehuda, dalam bulan yang kesepuluh 1 , telah datang Nebukadnezar, b raja Babel, beserta segenap tentaranya untuk mengepung c Yerusalem; |
(0.25) | Hak 16:18 | Ketika dilihat Delila, bahwa segala isi hatinya telah diceritakannya kepadanya, disuruhnyalah memanggil raja-raja kota orang Filistin, j katanya: "Sekali ini lagi datanglah ke mari, sebab ia telah menceritakan segala isi hatinya kepadaku." Lalu datanglah raja-raja kota orang Filistin itu kepadanya sambil membawa uang k itu. |
(0.25) | Rut 4:1 | Boas telah pergi ke pintu gerbang q dan duduk di sana. Kebetulan lewatlah penebus r yang disebutkan s Boas itu. Lalu berkatalah Boas: "Hai saudara, datanglah dahulu ke mari, duduklah di sini." Maka datanglah ia, lalu duduk. |
(0.25) | 2Taw 31:8 | Hizkia dan para pemimpin datang melihat timbunan itu, dan mereka memuji m TUHAN dan umat-Nya, orang Israel. |
(0.25) | Kej 37:7 | Tampak kita sedang di ladang mengikat berkas-berkas o gandum, lalu bangkitlah berkasku dan tegak berdiri; kemudian datanglah berkas-berkas kamu sekalian mengelilingi dan sujud menyembah kepada berkasku 1 itu. p " |
(0.25) | Bil 25:6 | Kebetulan datanglah salah seorang Israel membawa seorang perempuan Midian x kepada sanak saudaranya dengan dilihat Musa dan segenap umat Israel yang sedang bertangis-tangisan y di depan pintu Kemah Pertemuan. |
(0.25) | Rut 2:4 | Lalu datanglah Boas 1 dari Betlehem. Ia berkata kepada penyabit-penyabit itu: "TUHAN kiranya menyertai kamu. h " Jawab mereka kepadanya: "TUHAN kiranya memberkati tuan! i " |
(0.25) | 1Sam 22:11 | Lalu raja menyuruh memanggil Ahimelekh bin Ahitub, imam itu, bersama-sama dengan seluruh keluarganya, para imam yang di Nob; dan datanglah sekaliannya menghadap raja. |
(0.25) | 2Sam 2:4 | Kemudian datanglah orang-orang Yehuda, lalu mengurapi v Daud di sana w menjadi raja atas kaum Yehuda 1 . Ketika kepada Daud diberitahukan bahwa orang-orang Yabesh-Gilead x menguburkan Saul, |
(0.25) | 2Sam 24:18 | Pada hari itu datanglah Gad kepada Daud dan berkata kepadanya: "Pergilah, dirikanlah mezbah bagi TUHAN di tempat pengirikan Arauna, n orang Yebus itu." |
(0.25) | 1Raj 18:1 | Dan sesudah beberapa lama, datanglah firman TUHAN kepada Elia dalam tahun yang ketiga: u "Pergilah, perlihatkanlah v dirimu kepada Ahab, sebab Aku hendak memberi hujan w ke atas muka bumi." |
(0.25) | 2Raj 6:33 | Selagi ia berbicara dengan mereka, datanglah raja mendapatkan dia. Berkatalah raja kepadanya: "Sesungguhnya, malapetaka ini adalah dari pada TUHAN. Mengapakah aku berharap j kepada TUHAN lagi?" |
(0.25) | Mzm 53:6 | (53-7) Ya, datanglah kiranya dari Sion keselamatan bagi Israel! Apabila Allah memulihkan keadaan umat-Nya, maka Yakub akan bersorak-sorak, Israel akan bersukacita. |
(0.25) | Yeh 20:1 | Pada tahun ketujuh, dalam bulan yang kelima, pada tanggal sepuluh bulan itu, datanglah beberapa orang dari tua-tua 1 Israel untuk meminta petunjuk q dari pada TUHAN dan duduk di hadapanku. r |
(0.25) | Yun 1:6 | Datanglah nakhoda mendapatkannya sambil berkata: "Bagaimana mungkin engkau tidur begitu nyenyak? Bangunlah, berserulah j kepada Allahmu, barangkali Allah itu akan mengindahkan kita, sehingga kita tidak binasa. k " |
(0.25) | Hag 2:10 | (2-11) Pada tanggal dua puluh empat bulan r yang kesembilan, pada tahun yang kedua zaman Darius, datanglah firman TUHAN kepada nabi Hagai, bunyinya: |
(0.25) | Za 1:7 | Pada hari yang kedua puluh empat dari bulan yang kesebelas--itulah bulan Syebat--pada tahun yang kedua zaman Darius datanglah firman TUHAN kepada nabi Zakharia bin Berekhya bin Ido, q bunyinya: |
(0.25) | Mrk 16:2 | Dan pagi-pagi benar pada hari pertama minggu itu, setelah matahari terbit, pergilah mereka ke kubur. |
(0.25) | 2Sam 13:36 | Baru saja ia habis berkata, datanglah anak-anak raja itu. Mereka menangis dengan suara nyaring. Juga raja dan semua pegawainya menangis dengan amat keras 1 . |
(0.25) | Yer 42:1 | Kemudian datanglah semua perwira tentara, di antaranya Yohanan l bin Kareah dan Azarya bin Hosaya, m beserta seluruh rakyat 1 , dari yang kecil sampai kepada yang besar, n |