| (0.17) | Ayb 40:5 |
| (39-38) Satu kali aku berbicara, tetapi tidak akan kuulangi; k bahkan dua kali, tetapi tidak akan kulanjutkan. l " |
| (0.17) | Mzm 64:8 |
| (64-9) Ia membuat mereka tergelincir t karena lidah mereka; setiap orang yang melihat mereka menggeleng kepala. u v |
| (0.17) | Mzm 74:1 |
| Nyanyian pengajaran Asaf. Mengapa, ya Allah, Kaubuang u kami 1 untuk seterusnya? v Mengapa menyala murka-Mu terhadap kambing domba gembalaan-Mu? w |
| (0.17) | Mzm 88:7 |
| (88-8) Aku tertekan oleh panas murka-Mu, l dan segala pecahan ombak-Mu m Kautindihkan kepadaku. Sela |
| (0.17) | Mzm 89:2 |
| (89-3) Sebab kasih setia-Mu dibangun untuk selama-lamanya; kesetiaan-Mu tegak seperti langit. k |
| (0.17) | Pkh 4:15 |
| Aku melihat semua orang yang hidup di bawah matahari berjalan bersama-sama dengan orang muda tadi, yang akan menjadi pengganti raja itu. |
| (0.17) | Yes 14:3 |
| Maka pada hari TUHAN mengakhiri n kesakitan dan kegelisahanmu o dan kerja paksa p yang berat yang dipaksakan kepadamu, |
| (0.17) | Yeh 16:54 |
| supaya engkau menanggung nodamu a dan supaya engkau merasa malu karena segala perbuatanmu, sehingga engkau menjadi penghiburan bagi mereka. |
| (0.17) | Dan 8:6 |
| Ia datang pada domba jantan yang dua tanduknya dan yang kulihat berdiri di depan sungai itu, lalu menyerangnya dengan keganasan yang hebat. |
| (0.17) | Dan 11:1 |
| seperti dahulu aku juga mendampinginya untuk menguatkan dan menyokongnya, yakni pada tahun pertama pemerintahan Darius, k orang Media itu." |
| (0.17) | Yl 1:5 |
| Bangunlah, hai pemabuk 1 , dan menangislah! Merataplah, hai semua peminum anggur l karena anggur baru, sebab sudah dirampas m dari mulutmu anggur itu! |
| (0.17) | Yes 1:4 |
| Celakalah bangsa yang berdosa, kaum yang sarat dengan kesalahan, p keturunan yang jahat-jahat, q anak-anak yang berlaku buruk! r Mereka meninggalkan s TUHAN, menista Yang t Mahakudus, Allah Israel 1 , dan berpaling membelakangi u Dia. |
| (0.17) | 1Raj 8:9 |
| Dalam tabut itu tidak ada apa-apa selain dari kedua loh batu c yang diletakkan Musa ke dalamnya di gunung Horeb, yakni loh-loh batu bertuliskan perjanjian yang diadakan TUHAN dengan orang Israel pada waktu perjalanan mereka keluar dari tanah Mesir. |
| (0.17) | 2Taw 5:10 |
| Dalam tabut itu tidak ada apa-apa selain q dari kedua loh r yang ditaruh Musa ke dalamnya di gunung Horeb, ketika TUHAN mengikat perjanjian dengan orang Israel pada waktu perjalanan mereka keluar dari Mesir. |
| (0.17) | 2Taw 7:17 |
| Mengenai engkau, jika engkau hidup di hadapan-Ku w sama seperti Daud, ayahmu, dan berbuat sesuai dengan segala yang Kuperintahkan kepadamu, dan jika engkau tetap mengikuti segala ketetapan x dan peraturan-Ku, |
| (0.17) | Neh 2:18 |
| Ketika kuberitahukan kepada mereka, betapa murahnya tangan Allahku yang melindungi aku r dan juga apa yang dikatakan raja kepadaku, berkatalah mereka: "Kami siap untuk membangun!" Dan dengan sekuat tenaga mereka mulai melakukan pekerjaan yang baik itu. |
| (0.17) | Neh 5:15 |
| Tetapi para bupati yang sebelumnya, yang mendahului aku, sangat memberatkan beban rakyat. Bupati-bupati itu mengambil dari mereka empat puluh syikal perak sehari untuk bahan makanan dan anggur. Bahkan anak buah mereka merajalela atas rakyat. Tetapi aku tidak berbuat demikian karena takut akan Allah 1 . n |
| (0.17) | Yeh 5:13 |
| Aku akan melampiaskan murka-Ku b kepada mereka, sehingga hati-Ku yang panas tenang kembali dan Aku merasa puas; c dan mereka akan mengetahui, bahwa Akulah TUHAN yang mengatakannya di dalam cemburu-Ku, d tatkala Aku melampiaskan amarah-Ku kepada mereka. |
| (0.17) | Yeh 35:15 |
| Seperti engkau bersukacita j mengenai milik pusaka kaum Israel, yang sudah menjadi sunyi sepi, demikianlah akan Kulakukan terhadap engkau. Engkau akan menjadi sunyi sepi, hai pegunungan Seir k dan engkau, segenap Edom l dalam keseluruhanmu. Dan mereka akan mengetahui bahwa Akulah TUHAN." |
| (0.16) | Yer 40:7 |
| Ketika semua panglima tentara, yang masih berada di luar kota dengan orang-orangnya, mendengar bahwa raja Babel telah mengangkat Gedalya bin Ahikam bin Safan atas negeri itu 1 a dan bahwa kepadanya telah diserahkan pengawasan atas laki-laki, perempuan dan anak-anak, yaitu dari orang-orang lemah b di negeri itu, yang tidak diangkut ke dalam pembuangan ke Babel, |




