| (0.09) | 1Sam 24:1 |
| (24-2) Ketika Saul pulang sesudah memburu orang Filistin itu, diberitahukanlah kepadanya, demikian: "Ketahuilah, Daud ada di padang gurun En-Gedi. i " |
| (0.09) | 1Sam 1:24 |
| Setelah perempuan itu menyapih anaknya, dibawanyalah dia, dengan seekor lembu jantan p yang berumur tiga tahun, satu efa tepung dan sebuyung anggur, lalu diantarkannya ke dalam rumah TUHAN di Silo. Waktu itu masih kecil betul kanak-kanak itu. |
| (0.09) | 1Sam 9:6 |
| Tetapi orang ini berkata kepadanya: "Tunggu, di kota ini ada seorang abdi Allah, l seorang yang terhormat; segala m yang dikatakannya pasti terjadi. Marilah kita pergi ke sana sekarang juga, mungkin ia dapat memberitahukan kepada kita tentang perjalanan yang kita tempuh ini." |
| (0.09) | 1Sam 9:13 |
| Apabila kamu masuk ke kota, kamu akan segera menjumpainya, sebelum ia naik ke bukit untuk makan. Sebab orang banyak tidak akan makan, sebelum ia datang; karena dialah yang memberkati t korban, kemudian barulah para undangan makan. Pergilah sekarang, sebab kamu akan menjumpainya dengan segera." |
| (0.09) | 1Sam 16:1 |
| Berfirmanlah TUHAN kepada Samuel: "Berapa lama lagi engkau berdukacita w karena Saul? Bukankah ia telah Kutolak x sebagai raja atas Israel? Isilah tabung tandukmu dengan minyak y dan pergilah. Aku mengutus engkau kepada Isai, z orang Betlehem itu, sebab di antara anak-anaknya telah Kupilih a seorang raja bagi-Ku." |
| (0.09) | 1Sam 26:15 |
| Kemudian berkatalah Daud kepada Abner: "Apakah engkau ini bukan laki-laki? Siapakah yang seperti engkau di antara orang Israel? Mengapa engkau tidak mengawal tuanmu raja? Sebab ada seorang dari rakyat yang datang untuk memusnahkan raja, tuanmu itu. |




untuk membuka halaman teks alkitab saja. [