(0.10) | Kis 14:9 | Ia duduk mendengarkan, ketika Paulus berbicara. Dan Paulus menatap dia dan melihat, bahwa ia beriman 1 dan dapat disembuhkan. b |
(0.10) | Kis 19:36 | Hal itu tidak dapat dibantah, karena itu hendaklah kamu tenang dan janganlah terburu-buru bertindak. |
(0.10) | Kis 24:11 | Engkau dapat memastikan, bahwa tidak lebih dari dua belas hari g yang lalu aku datang ke Yerusalem untuk beribadah. |
(0.10) | Kis 27:15 | Kapal itu dilandanya dan tidak tahan menghadapi angin haluan. Karena itu kami menyerah saja dan membiarkan kapal kami terombang-ambing. |
(0.10) | Kis 25:11 | Jadi, jika aku benar-benar bersalah dan berbuat sesuatu kejahatan yang setimpal dengan hukuman mati, aku rela mati, tetapi, jika apa yang mereka tuduhkan itu terhadap aku ternyata tidak benar, tidak ada seorangpun yang berhak menyerahkan aku sebagai suatu anugerah kepada mereka. Aku naik banding kepada Kaisar! w " |
(0.10) | Kis 16:36 | Kepala penjara t meneruskan pesan itu kepada Paulus, katanya: "Pembesar-pembesar kota telah menyuruh melepaskan kamu; jadi keluarlah kamu sekarang dan pergilah dengan selamat! u " |
(0.10) | Kis 21:25 | Tetapi mengenai bangsa-bangsa lain, yang telah menjadi percaya, sudah kami tuliskan keputusan-keputusan kami, yaitu mereka harus menjauhkan diri dari makanan yang dipersembahkan kepada berhala, dari darah, dari daging binatang yang mati dicekik dan dari percabulan. b " |
(0.10) | Kis 24:25 | Tetapi ketika Paulus berbicara tentang kebenaran, penguasaan diri c dan penghakiman d yang akan datang 1 , Feliks menjadi takut e dan berkata: "Cukuplah dahulu dan pergilah sekarang; apabila ada kesempatan baik, aku akan menyuruh memanggil engkau." |
(0.10) | Kis 3:5 | Lalu orang itu menatap mereka dengan harapan akan mendapat sesuatu dari mereka. |
(0.10) | Kis 9:9 | Tiga hari lamanya ia tidak dapat melihat dan tiga hari lamanya ia tidak makan dan minum. |
(0.10) | Kis 26:8 | Mengapa kamu menganggap mustahil, bahwa Allah membangkitkan orang mati? b |
(0.10) | Kis 8:31 | Jawabnya: "Bagaimanakah aku dapat mengerti, kalau tidak ada yang membimbing aku?" Lalu ia meminta Filipus naik dan duduk di sampingnya. |
(0.10) | Kis 15:1 | Beberapa orang l datang dari Yudea ke Antiokhia dan mengajarkan kepada saudara-saudara m di situ: "Jikalau kamu tidak disunat n menurut adat istiadat yang diwariskan oleh Musa, o kamu tidak dapat diselamatkan." |
(0.10) | Kis 17:26 | Dari satu orang saja Ia telah menjadikan semua bangsa dan umat manusia untuk mendiami seluruh muka bumi dan Ia telah menentukan musim-musim bagi mereka dan batas-batas kediaman q mereka, |
(0.10) | Kis 17:27 | supaya mereka mencari Dia dan mudah-mudahan menjamah dan menemukan Dia, walaupun Ia tidak jauh dari kita masing-masing. r |
(0.10) | Kis 20:16 | Paulus telah memutuskan untuk tidak singgah di Efesus, x supaya jangan habis waktunya di Asia. y Sebab ia buru-buru, agar jika mungkin, ia telah berada di Yerusalem z pada hari raya Pentakosta. a |
(0.10) | Kis 22:11 | Dan karena aku tidak dapat melihat oleh karena cahaya yang menyilaukan mata itu, s maka kawan-kawan seperjalananku memegang tanganku dan menuntun aku ke Damsyik. |
(0.10) | Kis 25:3 | Kepadanya mereka meminta suatu anugerah, yang merugikan Paulus, yaitu untuk menyuruh Paulus datang ke Yerusalem. Sebab mereka sedang membuat rencana untuk membunuh dia di tengah jalan. l |
(0.10) | Kis 25:21 | Tetapi Paulus naik banding. Ia minta, supaya ia tinggal dalam tahanan dan menunggu, sampai perkaranya diputuskan oleh Kaisar. Karena itu aku menyuruh menahan dia sampai aku dapat mengirim dia kepada Kaisar. f " |
(0.10) | Kis 26:1 | Kata Agripa kepada Paulus: "Engkau diberi kesempatan untuk membela diri. m " Paulus memberi isyarat dengan tangannya, n lalu memberi pembelaannya seperti berikut: |