| (0.91) | Bil 8:4 |
| Dan beginilah kandil itu dibuat: dari emas p tempaan; kandil itu tempaan, baik kakinya maupun kembangnya; sesuai dengan apa q yang telah diperlihatkan TUHAN kepada Musa, demikianlah kandil itu dibuatnya. |
| (0.91) | Bil 8:22 |
| Sesudah itu masuklah orang Lewi untuk melakukan pekerjaan w jabatan mereka di Kemah Pertemuan, di bawah pengawasan Harun dan anak-anaknya. Seperti yang diperintahkan TUHAN kepada Musa mengenai orang Lewi, demikianlah dilakukan kepada mereka. |
| (0.91) | Bil 11:15 |
| Jika Engkau berlaku demikian kepadaku, sebaiknya Engkau membunuh v aku saja, w jika aku mendapat kasih karunia di mata-Mu, supaya aku tidak harus melihat celakaku." |
| (0.91) | Bil 17:5 |
| Dan orang yang Kupilih, v tongkat orang itulah akan bertunas; w demikianlah Aku hendak meredakan sungut-sungut x yang diucapkan mereka kepada kamu, sehingga tidak usah Kudengar lagi." |
| (0.91) | Bil 8:26 |
| Ia boleh membantu saudara-saudaranya di Kemah Pertemuan dalam menjalankan tugas mereka, tetapi tidak usah lagi ia menjabat pekerjaan itu. Demikianlah harus kaulakukan kepada orang Lewi mengenai tugas mereka." |
| (0.91) | Bil 13:33 |
| Juga kami lihat di sana orang-orang raksasa, d orang Enak e yang berasal dari orang-orang raksasa, dan kami lihat diri kami seperti belalang, f dan demikian juga mereka terhadap kami." |
| (0.91) | Bil 22:30 |
| Tetapi keledai itu berkata kepada Bileam: "Bukankah aku ini keledaimu yang kautunggangi selama hidupmu sampai sekarang? Pernahkah aku berbuat demikian kepadamu?" Jawabnya: "Tidak." |
| (0.91) | Bil 9:5 |
| Maka mereka merayakan Paskah pada bulan yang pertama, i pada hari yang keempat belas bulan itu, pada waktu senja, di padang gurun Sinai; j tepat seperti yang diperintahkan TUHAN kepada Musa, k demikianlah dilakukan orang Israel. |
| (0.90) | Bil 18:28 |
| Secara demikian kamupun harus mempersembahkan sebagai persembahan khusus kepada TUHAN sebagian dari segala persembahan persepuluhan q yang kamu terima dari pihak orang Israel. Dan yang dipersembahkan dari padanya sebagai persembahan khusus kepada TUHAN haruslah kamu serahkan kepada imam Harun. |
| (0.90) | Bil 2:17 |
| Sesudah itu berangkatlah Kemah Pertemuan dengan laskar orang Lewi, z di tengah-tengah laskar yang lain itu. Sama seperti mereka berkemah, demikianlah juga mereka berangkat, masing-masing di tempatnya menurut panji-panji mereka. |
| (0.90) | Bil 18:32 |
| Dan dalam hal itu t kamu tidak akan mendatangkan dosa kepada dirimu, asal kamu mengkhususkan yang terbaik u dari padanya; demikianlah kamu tidak akan melanggar kekudusan persembahan-persembahan v kudus orang Israel, dan kamu tidak akan mati." |
| (0.90) | Bil 28:24 |
| Secara demikian haruslah setiap hari selama tujuh hari kamu olah santapan berupa korban api-apian yang baunya menyenangkan bagi TUHAN; o di samping korban bakaran yang tetap haruslah itu diolah, serta dengan korban curahannya. |
| (0.89) | Bil 7:89 |
| Apabila Musa masuk ke dalam Kemah Pertemuan k untuk berbicara dengan Dia, l maka ia mendengar suara yang berfirman kepadanya dari atas tutup m pendamaian, yang di atas tabut hukum n Allah, dari antara kedua kerub itu; demikianlah Ia berfirman kepadanya. |
| (0.89) | Bil 16:38 |
| yakni perbaraan orang-orang berdosa yang telah membayarkan nyawanya, w kemudian semuanya itu harus ditempa tipis-tipis menjadi salut mezbah, x sebab telah dibawa ke hadapan TUHAN oleh orang-orang itu, jadi semuanya itu kudus; dengan demikian hal itu menjadi tanda y bagi orang Israel." |
| (0.44) | Bil 3:5 |
| TUHAN berfirman kepada Musa: |
| (0.44) | Bil 9:9 |
| Lalu berfirmanlah TUHAN kepada Musa: |
| (0.44) | Bil 20:7 |
| TUHAN berfirman kepada Musa: |
| (0.44) | Bil 31:25 |
| TUHAN berfirman kepada Musa: |
| (0.44) | Bil 8:5 |
| TUHAN berfirman kepada Musa: |
| (0.44) | Bil 16:23 |
| Maka berfirmanlah TUHAN kepada Musa: |




