(0.11) | 1Sam 22:20 | Tetapi seorang anak Ahimelekh bin Ahitub, v namanya Abyatar w luput; ia melarikan diri menjadi pengikut Daud. x |
(0.11) | 1Sam 23:6 | Ketika Abyatar g bin Ahimelekh melarikan diri kepada Daud ke Kehila, ia turun dengan membawa efod h di tangannya. |
(0.11) | 1Sam 13:4 | Demikianlah seluruh orang Israel mendengar kabar, bahwa Saul telah memukul kalah pasukan pendudukan orang Filistin dan dengan demikian orang Israel dibenci h oleh orang Filistin. Kemudian dikerahkanlah rakyat itu untuk mengikuti Saul ke Gilgal. |
(0.11) | 1Sam 25:35 | Lalu Daud menerima dari perempuan itu apa yang dibawanya untuk dia, dan berkata kepadanya: "Pulanglah dengan selamat ke rumahmu; lihatlah, aku mendengarkan perkataanmu dan menerima x permintaanmu dengan baik." |
(0.10) | 1Sam 19:18 | Setelah Daud melarikan diri dan luput, sampailah ia kepada Samuel di Rama g dan memberitahukan kepadanya segala yang dilakukan Saul kepadanya. Kemudian pergilah ia bersama-sama dengan Samuel dan tinggallah mereka di Nayot. |
(0.10) | 1Sam 15:6 | Berkatalah Saul kepada orang Keni: k "Berangkatlah, menjauhlah, pergilah dari tengah-tengah orang Amalek, supaya jangan kulenyapkan kamu bersama-sama dengan mereka. Bukankah kamu telah menunjukkan persahabatanmu kepada semua orang Israel, ketika mereka pergi dari Mesir?" Sesudah itu menjauhlah orang Keni dari tengah-tengah orang Amalek. |
(0.10) | 1Sam 18:14 | Daud berhasil s di segala perjalanannya, sebab TUHAN menyertai t dia. |
(0.10) | 1Sam 18:15 | Ketika dilihat Saul, bahwa Daud sangat berhasil, makin takutlah ia kepadanya; |
(0.10) | 1Sam 19:10 | Lalu Saul berikhtiar menancapkan Daud ke dinding dengan tombaknya, tetapi Daud mengelakkan a tikaman Saul, sehingga Saul mengenai dinding dengan tombak itu. Sesudah itu Daud melarikan diri dan luputlah ia pada malam itu. |
(0.10) | 1Sam 20:24 | Sesudah itu bersembunyilah Daud di padang. Ketika bulan baru o tiba, duduklah raja pada meja untuk makan. |
(0.10) | 1Sam 25:9 | Ketika orang-orang Daud sampai ke sana, berkatalah mereka kepada Nabal atas nama Daud tepat seperti yang dikatakan kepada mereka, kemudian mereka menanti. |
(0.10) | 1Sam 25:23 | Ketika Abigail melihat Daud, segeralah ia turun dari atas keledainya, lalu sujud menyembah di depan Daud dengan mukanya sampai ke tanah. c |
(0.10) | 1Sam 3:13 | Sebab telah Kuberitahukan kepadanya, bahwa Aku akan menghukum keluarganya untuk selamanya 1 karena dosa yang telah diketahuinya, yakni bahwa anak-anaknya telah menghujat Allah, tetapi ia tidak memarahi f mereka! |
(0.10) | 1Sam 10:9 | Sedang ia berpaling untuk pergi meninggalkan Samuel, maka Allah mengubah e hatinya 1 menjadi lain. Dan segala tanda-tanda f yang tersebut itu terjadi g pada hari itu juga. |
(0.10) | 1Sam 21:4 | Lalu jawab imam itu kepada Daud: "Tidak ada roti g biasa padaku, hanya roti kudus h yang ada; asal saja orang-orangmu itu menjaga diri i terhadap perempuan." |
(0.10) | 1Sam 15:27 | Ketika Samuel berpaling hendak pergi, maka Saul memegang punca jubah h Samuel, tetapi terkoyak. i |
(0.10) | 1Sam 21:12 | Daud memperhatikan perkataan itu, dan dia menjadi takut sekali kepada Akhis, raja kota Gat itu. |
(0.09) | 1Sam 17:16 | Orang Filistin itu maju mendekat pada pagi hari dan pada petang hari. Demikianlah ia tampil ke depan empat puluh hari lamanya. |
(0.09) | 1Sam 17:30 | Lalu berpalinglah ia dari padanya kepada orang lain dan menanyakan yang sama. Dan rakyat memberi jawab kepadanya seperti tadi. |
(0.09) | 1Sam 18:13 | Sebab itu Saul menjauhkan Daud dari dekatnya dan mengangkat dia menjadi kepala pasukan seribu, sehingga ia berada di depan q dalam segala gerakan r tentara. |