(0.90) | Bil 18:22 | Maka janganlah lagi orang Israel mendekat kepada Kemah Pertemuan, sehingga mereka mendatangkan dosa kepada dirinya, lalu mati;<x id="f" /> |
(0.90) | Bil 31:48 | Lalu mendekatlah para pemimpin tentara,<x id="y" /> yakni kepala-kepala pasukan seribu dan kepala-kepala pasukan seratus, kepada Musa |
(0.89) | Bil 16:5 | Dan ia berkata kepada Korah dan segenap kumpulannya: "Besok pagi TUHAN akan memberitahukan, siapa kepunyaan-Nya, dan siapa yang kudus,<x id="s" /> dan Ia akan memperbolehkan orang itu mendekat kepada-Nya;<x id="t" /> orang yang akan dipilih-Nya<x id="u" /> akan diperbolehkan-Nya mendekat kepada-Nya. |
(0.86) | Bil 1:51 | Apabila berangkat,<x id="e" /> Kemah Suci<x id="f" /> harus dibongkar oleh orang Lewi, dan apabila berkemah, Kemah Suci harus dipasang<x id="g" /> oleh mereka; sedang orang awam yang mendekat harus dihukum mati.<x id="h" /> |
(0.86) | Bil 5:25 | Maka haruslah imam mengambil korban sajian cemburuan dari tangan perempuan itu lalu mengunjukkannya ke hadapan TUHAN,<x id="h" /> dan membawanya ke mezbah. |
(0.86) | Bil 7:2 | maka para pemimpin Israel,<x id="q" /> para kepala suku mereka, mempersembahkan persembahan. Mereka itu ialah para pemimpin suku yang bertanggung jawab atas pencatatan<x id="r" /> itu. |
(0.86) | Bil 7:11 | TUHAN berfirman kepada Musa: "Satu pemimpin setiap hari haruslah mempersembahkan persembahannya untuk mentahbiskan mezbah itu." |
(0.86) | Bil 15:33 | Lalu orang-orang yang mendapati dia sedang mengumpulkan kayu api itu, menghadapkan dia kepada Musa dan Harun dan segenap umat itu. |
(0.86) | Bil 16:17 | Baiklah kamu masing-masing membawa perbaraannya membubuh ukupan di atasnya, lalu kamu mempersembahkan masing-masing perbaraannya ke hadapan TUHAN, dua ratus lima puluh perbaraan; juga engkau ini dan Harun masing-masing harus membawa perbaraannya.<x id="s" />" |
(0.86) | Bil 16:39 | Maka imam Eleazar<x id="z" /> mengambil perbaraan-perbaraan tembaga yang telah dibawa oleh orang-orang yang terbakar<x id="a" /> itu, lalu ditempa menjadi salut mezbah. |
(0.86) | Bil 18:2 | Suruhlah juga saudara-saudaramu, suku Lewi, suku bapa leluhurmu, mendekat bersama-sama dengan engkau, supaya mereka menggabungkan diri kepadamu dan melayani engkau, apabila engkau ini beserta anak-anakmu ada<x id="i" /> di depan kemah hukum. |
(0.86) | Bil 18:4 | Mereka harus menggabungkan diri kepadamu dan melakukan kewajiban mereka mengenai Kemah Pertemuan sesuai dengan segala pekerjaan pada kemah itu; tetapi orang awam jangan mendekat kepadamu.<x id="m" /> |
(0.86) | Bil 28:2 | "Perintahkanlah kepada orang Israel dan katakanlah kepada mereka: Dengan setia dan pada waktu<x id="p" /> yang ditetapkan haruslah kamu mempersembahkan persembahan-persembahan kepada-Ku sebagai santapan-Ku,<x id="q" /> berupa korban api-apian yang baunya menyenangkan bagi-Ku.<x id="r" /> |
(0.86) | Bil 28:3 | Katakanlah kepada mereka: Inilah korban api-apian yang harus kamu persembahkan kepada TUHAN: dua ekor domba berumur setahun yang tidak bercela<x id="s" /> setiap hari<n id="1" /><x id="t" /> sebagai korban bakaran yang tetap; |
(0.86) | Bil 28:11 | Pada bulan<x id="n" /> barumu haruslah kamu mempersembahkan sebagai korban bakaran kepada TUHAN: dua ekor lembu jantan<x id="o" /> muda, seekor domba jantan,<x id="p" /> tujuh ekor domba berumur setahun yang tidak bercela,<x id="q" /> |
(0.86) | Bil 28:19 | dan haruslah kamu mempersembahkan kepada TUHAN sebagai korban api-apian,<x id="h" /> sebagai korban bakaran: dua ekor lembu jantan muda, seekor domba jantan dan tujuh ekor domba berumur setahun; haruslah kamu ambil yang tidak bercela.<x id="i" /> |
(0.86) | Bil 28:26 | Pada hari hulu hasil,<x id="p" /> pada waktu kamu mempersembahkan korban sajian baru kepada TUHAN, pada hari raya lepas tujuh minggu,<x id="q" /> haruslah kamu mengadakan pertemuan kudus, maka tidak boleh kamu melakukan sesuatu pekerjaan<x id="r" /> berat. |
(0.86) | Bil 28:27 | Pada waktu itu haruslah kamu mempersembahkan sebagai korban bakaran menjadi bau yang menyenangkan bagi TUHAN:<x id="s" /> dua ekor lembu jantan muda, seekor domba jantan, tujuh ekor domba berumur setahun; |
(0.86) | Bil 29:8 | Pada waktu itu haruslah kamu mempersembahkan sebagai korban bakaran kepada TUHAN, sebagai bau yang menyenangkan: seekor lembu jantan muda, seekor domba jantan, tujuh ekor domba berumur setahun; haruslah tidak bercela<x id="m" /> semuanya itu; |
(0.86) | Bil 29:36 | Pada waktu itu haruslah kamu mempersembahkan sebagai korban bakaran, sebagai korban api-apian yang baunya menyenangkan bagi TUHAN:<x id="m" /> seekor lembu jantan, seekor domba jantan, tujuh ekor domba berumur setahun<x id="n" /> yang tidak bercela, |