| (0.44) | 2Raj 12:6 |
| Tetapi dalam tahun kedua puluh tiga zaman raja Yoas para imam belum juga memperbaiki kerusakan rumah itu. |
| (0.44) | 2Raj 21:5 |
| Dan ia mendirikan juga mezbah-mezbah bagi segenap tentara langit di kedua pelataran b rumah TUHAN. |
| (0.44) | 2Raj 10:27 |
| Mereka merobohkan tugu berhala Baal itu, merobohkan juga rumah z Baal, dan membuatnya menjadi jamban; begitulah sampai hari ini. |
| (0.43) | 2Raj 22:6 |
| yaitu kepada tukang-tukang kayu, tukang-tukang bangunan dan tukang-tukang tembok, juga bagi pembelian kayu dan batu pahat untuk memperbaiki rumah itu. q |
| (0.43) | 2Raj 22:10 |
| Safan, panitera itu, memberitahukan juga kepada raja: "Imam Hilkia telah memberikan kitab kepadaku," lalu Safan membacakannya di depan raja. t |
| (0.43) | 2Raj 16:18 |
| Selanjutnya, demi raja Asyur, d disingkirkannya dari rumah TUHAN serambi tertutup untuk hari Sabat yang telah didirikan pada rumah TUHAN, juga pintu masuk untuk raja yang di sebelah luar. |
| (0.43) | 2Raj 18:7 |
| Maka TUHAN menyertai dia; ke manapun juga ia pergi berperang, ia beruntung. z Ia memberontak a kepada raja Asyur 1 dan tidak lagi takluk kepadanya. |
| (0.43) | 2Raj 4:17 |
| Mengandunglah perempuan itu, lalu melahirkan seorang anak laki-laki pada waktu seperti itu juga, pada tahun berikutnya, seperti yang dikatakan Elisa kepadanya. |
| (0.43) | 2Raj 25:15 |
| juga perbaraan-perbaraan dan bokor-bokor penyiraman, baik segala yang dari emas maupun segala yang dari perak, d diambil oleh kepala pasukan pengawal itu. |
| (0.43) | 2Raj 13:6 |
| Hanya mereka tidak menjauh dari dosa-dosa q keluarga Yerobeam, yang mengakibatkan orang Israel berdosa pula, melainkan mereka terus hidup dalam dosa itu. Juga patung Asyera r masih berdiri di Samaria. -- |
| (0.43) | 2Raj 19:2 |
| Disuruhnyalah juga Elyakim, j kepala istana, Sebna, panitera negara, dan yang tua-tua di antara para imam, k dengan berselubungkan kain kabung, l kepada nabi Yesaya m bin Amos. |
| (0.43) | 2Raj 23:10 |
| Ia menajiskan juga Tofet a yang ada di lembah Ben-Hinom, b supaya jangan orang mempersembahkan anak-anaknya c sebagai korban dalam api untuk dewa Molokh. |
| (0.43) | 2Raj 25:14 |
| Kuali-kuali, penyodok-penyodok, pisau-pisau dan cawan-cawan b dan segala perkakas c tembaga yang dipakai untuk menyelenggarakan kebaktian, diambil mereka, |
| (0.43) | 2Raj 18:27 |
| Tetapi juru minuman agung berkata kepada mereka: "Adakah tuanku mengutus aku untuk mengucapkan perkataan-perkataan ini hanya kepada tuanmu dan kepadamu saja? Bukankah juga kepada orang-orang yang duduk di atas tembok, yang memakan tahinya dan meminum air kencingnya bersama-sama dengan kamu?" |
| (0.43) | 2Raj 17:33 |
| Mereka berbakti kepada TUHAN, tetapi dalam pada itu mereka beribadah kepada allah mereka sesuai dengan adat bangsa-bangsa yang dari antaranya mereka diangkut tertawan. |
| (0.43) | 2Raj 10:11 |
| Lalu Yehu i membunuh semua orang yang masih tinggal dari keluarga Ahab yang di Yizreel, juga semua orang besarnya, orang-orang kepercayaannya dan imam-imamnya; tidak ada padanya seorangpun yang ditinggalkan Yehu hidup. j |
| (0.43) | 2Raj 14:14 |
| Sesudah itu ia mengambil segala emas dan perak dan segala perkakas yang terdapat dalam rumah TUHAN dan dalam perbendaharaan istana raja, juga orang-orang sandera, kemudian pulanglah ia ke Samaria. |
| (0.43) | 2Raj 17:16 |
| Mereka telah meninggalkan segala perintah TUHAN, Allah mereka, dan telah membuat dua anak lembu h tuangan; juga mereka membuat patung Asyera, i sujud menyembah kepada segenap tentara langit 1 j dan beribadah kepada Baal. k |
| (0.43) | 2Raj 17:32 |
| Di samping itu mereka berbakti kepada TUHAN dan mengangkat g dari kalangan mereka imam untuk bukit-bukit pengorbanan, maka orang-orang inilah yang melakukan ibadah bagi mereka di kuil di atas bukit-bukit pengorbanan itu. |
| (0.43) | 2Raj 19:35 |
| Maka pada malam itu keluarlah Malaikat TUHAN 1 , v lalu dibunuh-Nyalah seratus delapan puluh lima ribu orang di dalam perkemahan Asyur. Keesokan harinya pagi-pagi tampaklah, semuanya bangkai orang-orang mati w belaka! |




