(0.90) | Luk 16:27 | Kata orang itu: Kalau demikian, aku minta kepadamu, bapa, supaya engkau menyuruh dia ke rumah ayahku, |
(0.90) | Luk 22:70 | Kata mereka semua: "Kalau begitu, Engkau ini Anak Allah? s " Jawab Yesus: "Kamu sendiri mengatakan, bahwa Akulah Anak Allah. t " |
(0.90) | Luk 18:27 | Kata Yesus: "Apa yang tidak mungkin bagi manusia, mungkin bagi Allah. b " |
(0.90) | Luk 12:41 | Kata Petrus: "Tuhan, kamikah yang Engkau maksudkan dengan perumpamaan itu atau juga semua orang?" |
(0.90) | Luk 13:18 | Maka kata Yesus: "Seumpama h apakah hal Kerajaan Allah i dan dengan apakah Aku akan mengumpamakannya? |
(0.90) | Luk 1:30 | Kata malaikat itu kepadanya: "Jangan takut, k hai Maria, sebab engkau beroleh kasih karunia di hadapan Allah. l |
(0.90) | Luk 22:71 | Lalu kata mereka: "Untuk apa kita perlu kesaksian lagi? Kita ini telah mendengarnya dari mulut-Nya sendiri." |
(0.90) | Luk 15:31 | Kata ayahnya kepadanya: Anakku, engkau selalu bersama-sama dengan aku, dan segala kepunyaanku adalah kepunyaanmu. |
(0.90) | Luk 7:31 | Kata Yesus: "Dengan apakah akan Kuumpamakan orang-orang dari angkatan ini dan dengan apakah mereka itu sama? |
(0.89) | Luk 8:45 | Lalu kata Yesus: "Siapa yang menjamah Aku?" Dan karena tidak ada yang mengakuinya, berkatalah Petrus: "Guru, z orang banyak mengerumuni dan mendesak Engkau." |
(0.89) | Luk 20:8 | Maka kata Yesus kepada mereka: "Jika demikian, Aku juga tidak mengatakan kepadamu dengan kuasa manakah Aku melakukan hal-hal itu." |
(0.89) | Luk 23:4 | Kata Pilatus kepada imam-imam kepala dan seluruh orang banyak itu: "Aku tidak mendapati kesalahan apapun pada orang ini. y " |
(0.89) | Luk 19:9 | Kata Yesus kepadanya: "Hari ini telah terjadi keselamatan kepada rumah ini, karena orang inipun anak Abraham. c |
(0.89) | Luk 23:43 | Kata Yesus kepadanya: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya hari ini juga engkau akan ada bersama-sama dengan Aku di dalam Firdaus 1 . e " |
(0.89) | Luk 7:7 | sebab itu aku juga menganggap diriku tidak layak untuk datang kepada-Mu. Tetapi katakan saja sepatah kata, maka hambaku itu akan sembuh. y |
(0.89) | Luk 15:21 | Kata anak itu kepadanya: Bapa, aku telah berdosa terhadap sorga dan terhadap bapa, h aku tidak layak lagi disebutkan anak bapa. |
(0.89) | Luk 1:38 | Kata Maria: "Sesungguhnya aku ini adalah hamba Tuhan; jadilah padaku menurut perkataanmu itu 1 ." Lalu malaikat itu meninggalkan dia. |
(0.88) | Luk 20:13 | Maka kata tuan kebun anggur itu: Apakah yang harus kuperbuat? Aku akan menyuruh anakku yang kekasih; o tentu ia mereka segani. |
(0.88) | Luk 14:23 | Lalu kata tuan itu kepada hambanya: Pergilah ke semua jalan dan lintasan dan paksalah orang-orang, yang ada di situ, masuk, karena rumahku harus penuh. |
(0.88) | Luk 4:22 | Dan semua orang itu membenarkan Dia dan mereka heran akan kata-kata yang indah yang diucapkan-Nya, lalu kata t mereka: "Bukankah Ia ini anak Yusuf?" |