(0.12) | Kel 36:26 | dengan empat puluh alas peraknya: dua alas di bawah satu papan dan seterusnya dua alas di bawah setiap papan. |
(0.11) | Kel 26:19 | Dan haruslah kaubuat empat puluh alas c perak di bawah kedua puluh papan itu, dua alas di bawah satu papan untuk kedua pasaknya, dan seterusnya dua alas di bawah setiap papan untuk kedua pasaknya. |
(0.11) | Kel 36:22 | Tiap-tiap papan ada dua pasaknya yang disengkang satu sama lain; demikianlah diperbuat dengan segala papan Kemah Suci. |
(0.10) | Kel 16:17 | Demikianlah diperbuat orang Israel; mereka mengumpulkan, ada yang banyak, ada yang sedikit. |
(0.10) | Kel 32:3 | Lalu seluruh bangsa itu menanggalkan anting-anting emas yang ada pada telinga mereka dan membawanya kepada Harun. |
(0.09) | Kel 16:18 | Ketika mereka menakarnya dengan gomer, maka orang yang mengumpulkan banyak, tidak kelebihan dan orang yang mengumpulkan sedikit, tidak kekurangan. m Tiap-tiap orang mengumpulkan menurut keperluannya. |
(0.09) | Kel 39:14 | Sesuai dengan nama para anak Israel, permata itu adalah dua belas n banyaknya; dan pada tiap-tiap permata ada diukirkan seperti meterai, nama salah satu suku dari yang dua belas itu. |
(0.09) | Kel 11:2 | Baiklah katakan kepada bangsa itu, supaya setiap laki-laki meminta barang-barang emas e dan perak kepada tetangganya dan setiap perempuan kepada tetangganya pula." |
(0.09) | Kel 38:14 | yakni layar lima belas hasta untuk sisi yang satu di samping pintu gerbang itu, dengan tiga tiangnya dan tiga alas tiang itu; |
(0.09) | Kel 35:20 | Lalu pergilah segenap jemaah Israel dari depan Musa. |
(0.09) | Kel 16:22 | Dan pada hari yang keenam mereka memungut roti itu dua kali q lipat banyaknya, dua gomer untuk tiap-tiap orang; dan datanglah semua pemimpin jemaah r memberitahukannya kepada Musa. |
(0.09) | Kel 30:13 | Inilah yang harus dipersembahkan tiap-tiap orang yang akan termasuk orang-orang yang terdaftar itu: setengah syikal, ditimbang menurut syikal b kudus--syikal ini dua puluh gera beratnya--;setengah syikal itulah persembahan khusus kepada TUHAN. |
(0.09) | Kel 38:26 | sebeka seorang, d yaitu setengah syikal, ditimbang menurut syikal e kudus, untuk setiap orang yang termasuk orang-orang yang terdaftar, yang berumur dua puluh tahun ke atas, f sejumlah enam ratus tiga ribu lima ratus lima puluh orang. g |
(0.09) | Kel 28:16 | Haruslah itu empat persegi, lipat dua, sejengkal panjangnya dan sejengkal lebarnya. |
(0.09) | Kel 39:9 | Empat persegi dibuatnya itu; lipat dua dibuat mereka tutup dada itu, sejengkal panjangnya dan sejengkal lebarnya. |
(0.09) | Kel 6:19 | (6-18) Anak-anak Merari: Mahli dan Musi. t Itulah kaum-kaum Lewi menurut urutannya. |
(0.09) | Kel 25:10 | "Haruslah mereka membuat tabut 1 v dari kayu penaga, dua setengah hasta panjangnya, satu setengah hasta lebarnya dan satu setengah hasta tingginya. |
(0.09) | Kel 26:5 | Lima puluh sosok harus kaubuat pada tenda yang satu dan lima puluh sosok pada tenda yang di ujung pada rangkapan yang kedua, sehingga sosok-sosok itu tepat berhadapan satu sama lain. |
(0.09) | Kel 26:17 | Tiap-tiap papan harus ada dua pasaknya yang disengkang satu sama lain; demikianlah harus kauperbuat dengan segala papan Kemah Suci. |
(0.09) | Kel 27:10 | Tiang-tiangnya harus ada dua puluh, dan alas-alas tiang itu harus dua puluh, dari tembaga, tetapi kaitan-kaitan tiang itu dan penyambung-penyambungnya harus dari perak. |