| (0.43) | 1Raj 4:20 |
| Orang Yehuda dan orang Israel jumlahnya seperti pasir b di tepi laut. Mereka makan dan minum serta bersukaria. c |
| (0.41) | 1Raj 18:4 |
| Karena pada waktu Izebel a melenyapkan nabi-nabi TUHAN, Obaja mengambil seratus orang nabi, lalu menyembunyikan b mereka lima puluh lima puluh sekelompok dalam gua dan mengurus c makanan dan minuman mereka. |
| (0.41) | 1Raj 22:27 |
| dan katakan: Beginilah titah raja: Masukkan orang ini dalam penjara d dan beri dia makan roti dan minum air serba sedikit sampai aku pulang dengan selamat." |
| (0.40) | 1Raj 18:13 |
| Tidakkah diberitahukan kepada tuanku apa yang telah kulakukan pada waktu Izebel membunuh nabi-nabi TUHAN, bagaimana aku menyembunyikan seratus orang nabi-nabi TUHAN dalam gua, lima puluh lima puluh sekelompok dan mengurus makanan dan minuman mereka? |
| (0.40) | 1Raj 1:25 |
| Sebab pada hari ini ia telah menyembelih banyak lembu, ternak gemukan dan domba; ia mengundang semua anak raja, para panglima dan imam Abyatar, dan sesungguhnya mereka sedang makan minum di depannya sambil berseru: Hidup raja Adonia! |
| (0.09) | 1Raj 13:21 |
| Ia berseru kepada abdi Allah yang telah datang dari Yehuda: "Beginilah firman TUHAN: Karena engkau telah memberontak h terhadap titah TUHAN 1 dan tidak berpegang pada segala perintah yang diperintahkan kepadamu oleh TUHAN, Allahmu, |
| (0.09) | 1Raj 18:3 |
| Sebab itu Ahab telah memanggil Obaja yang menjadi kepala y istana. Obaja itu seorang yang sungguh-sungguh takut z akan TUHAN. |




untuk mendengarkan pasal yang sedang Anda tampilkan. [