| (0.89) | Kej 4:7 |
| Apakah mukamu tidak akan berseri, jika engkau berbuat baik? Tetapi jika engkau tidak berbuat baik, dosa sudah mengintip di depan pintu; k ia sangat menggoda engkau 1 , tetapi engkau harus berkuasa atasnya. l " |
| (0.88) | Kej 9:23 |
| Sesudah itu Sem dan Yafet mengambil sehelai kain dan membentangkannya pada bahu mereka berdua, lalu mereka berjalan mundur; mereka menutupi aurat ayahnya sambil berpaling muka, sehingga mereka tidak melihat aurat ayahnya. |
| (0.88) | Kej 43:5 |
| Tetapi jika engkau tidak mau membiarkan dia pergi, maka kami tidak akan pergi ke sana, sebab orang itu telah berkata kepada kami: Kamu tidak boleh melihat mukaku, jika adikmu itu tidak ada bersama-sama dengan kamu. x " |
| (0.88) | Kej 33:10 |
| Tetapi kata Yakub: "Janganlah kiranya demikian; jikalau aku telah mendapat kasihmu, o terimalah persembahanku p ini dari tanganku, karena memang melihat mukamu adalah bagiku serasa melihat wajah Allah, q dan engkaupun berkenan r menyambut aku. |
| (0.86) | Kej 7:23 |
| Demikianlah dihapuskan Allah segala yang ada, segala yang di muka bumi, baik manusia maupun hewan dan binatang melata dan burung-burung di udara, sehingga semuanya itu dihapuskan dari atas bumi; j hanya Nuh yang tinggal hidup 1 dan semua yang bersama-sama dengan dia dalam bahtera k itu. |
| (0.45) | Kej 4:6 |
| Firman TUHAN kepada Kain: "Mengapa hatimu panas j dan mukamu muram? |
| (0.42) | Kej 4:5 |
| tetapi Kain dan korban persembahannya tidak diindahkan-Nya. Lalu hati Kain menjadi sangat panas, dan mukanya muram. |
| (0.40) | Kej 48:12 |
| Lalu Yusuf menarik mereka dari antara lutut s ayahnya, dan ia sujud dengan mukanya sampai ke tanah. t |
| (0.40) | Kej 7:3 |
| juga dari burung-burung di udara tujuh pasang, jantan dan betina, supaya terpelihara hidup i keturunannya di seluruh bumi. |
| (0.40) | Kej 44:23 |
| Kemudian tuanku berkata kepada hamba-hambamu ini: Jika adikmu yang bungsu itu tidak datang ke mari bersama-sama dengan kamu, kamu tidak boleh melihat mukaku lagi. q |
| (0.39) | Kej 1:29 |
| Berfirmanlah Allah: "Lihatlah, Aku memberikan kepadamu segala tumbuh-tumbuhan yang berbiji di seluruh bumi dan segala pohon-pohonan yang buahnya berbiji; itulah akan menjadi makananmu. f |
| (0.39) | Kej 7:8 |
| Dari binatang yang tidak haram r dan yang haram, dari burung-burung dan dari segala yang merayap di muka bumi, |
| (0.39) | Kej 42:6 |
| Sementara itu Yusuf telah menjadi mangkubumi di negeri itu; y dialah yang menjual gandum kepada seluruh rakyat z negeri itu. Jadi ketika saudara-saudara Yusuf datang, kepadanyalah mereka menghadap dan sujud dengan mukanya sampai ke tanah. a |
| (0.39) | Kej 11:4 |
| Juga kata mereka: "Marilah kita dirikan bagi kita sebuah kota dengan sebuah menara yang puncaknya sampai ke langit, p dan marilah kita cari nama 1 , q supaya kita jangan terserak r ke seluruh bumi. s " |
| (0.39) | Kej 6:20 |
| Dari segala jenis b burung dan dari segala jenis hewan, dari segala jenis binatang melata di muka bumi, dari semuanya itu harus datang satu pasang c kepadamu, supaya terpelihara hidupnya. d |
| (0.39) | Kej 32:20 |
| dan kamu harus mengatakan juga: Hambamu a Yakub sendiri ada di belakang kami." Sebab pikir Yakub: "Baiklah aku mendamaikan hatinya dengan persembahan b yang diantarkan lebih dahulu, c kemudian barulah aku akan melihat mukanya; mungkin ia akan menerima aku d dengan baik." |
| (0.39) | Kej 44:26 |
| Tetapi jawab kami: Kami tidak dapat pergi ke sana. Jika adik kami yang bungsu bersama-sama dengan kami, barulah kami akan pergi ke sana, sebab kami tidak boleh melihat muka orang itu, apabila adik kami yang bungsu tidak bersama-sama dengan kami. v |
| (0.38) | Kej 19:1 |
| Kedua malaikat k itu tiba di Sodom l pada waktu petang. Lot m sedang duduk di pintu gerbang n Sodom 1 dan ketika melihat mereka, bangunlah ia menyongsong mereka, lalu sujud dengan mukanya sampai ke tanah, o |
| (0.38) | Kej 1:25 |
| Allah menjadikan segala jenis binatang liar l dan segala jenis ternak dan segala jenis m binatang melata di muka bumi. Allah melihat bahwa semuanya itu baik. n |
| (0.38) | Kej 12:3 |
| Aku akan memberkati orang-orang yang memberkati engkau, dan mengutuk j orang-orang yang mengutuk engkau, dan olehmu k semua kaum di muka bumi akan mendapat berkat 1 ." |




