| (0.87) | 1Raj 14:8 |
| Aku telah mengoyakkan z kerajaan dari keluarga Daud dan memberikannya kepadamu, tetapi engkau tidak seperti hamba-Ku Daud yang tetap mentaati segala perintah-Ku dan mengikuti Aku dengan segenap hatinya dan hanya melakukan apa yang benar a di mata-Ku. |
| (0.86) | 1Raj 5:6 |
| Oleh sebab itu, perintahkanlah orang menebang bagiku pohon-pohon aras h dari gunung Libanon, dan biarlah hamba-hambaku membantu hamba-hambamu, dan upah hamba-hambamu akan kubayar kepadamu seberapa juga kauminta, sebab engkau tahu, bahwa di antara kami tidak ada seorangpun yang pandai menebang pohon sama seperti orang Sidon." |
| (0.42) | 1Raj 2:11 |
| Dan Daud memerintah t orang Israel selama empat puluh tahun; di Hebron ia memerintah tujuh tahun, dan di Yerusalem ia memerintah tiga puluh tiga tahun. |
| (0.41) | 1Raj 16:23 |
| Dalam tahun ketiga puluh satu zaman Asa, raja Yehuda, Omri menjadi raja atas Israel dan ia memerintah dua belas tahun lamanya. Di Tirza n ia memerintah enam tahun lamanya. |
| (0.41) | 1Raj 11:42 |
| Lamanya Salomo memerintah di Yerusalem atas seluruh Israel ialah empat puluh tahun. |
| (0.41) | 1Raj 15:2 |
| Tiga tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem. Nama ibunya ialah Maakha, f anak Abisalom. |
| (0.40) | 1Raj 15:10 |
| Empat puluh satu tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem. Nama neneknya yang perempuan ialah Maakha, l anak Abisalom. |
| (0.40) | 1Raj 9:23 |
| Inilah pemimpin-pemimpin e umum yang mengepalai pekerjaan Salomo: lima ratus lima puluh orang memerintah rakyat yang melakukan pekerjaan itu. |
| (0.40) | 1Raj 14:19 |
| Selebihnya dari riwayat Yerobeam, bagaimana ia berperang dan bagaimana ia memerintah, sesungguhnya semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah raja-raja Israel. |
| (0.40) | 1Raj 17:5 |
| Lalu ia pergi dan ia melakukan seperti firman TUHAN; ia pergi dan diam di tepi sungai Kerit di sebelah timur sungai Yordan. |
| (0.40) | 1Raj 5:17 |
| Dan raja memerintahkan supaya mereka melinggis r batu yang besar, batu s yang mahal-mahal untuk membuat dasar rumah itu dari batu pahat. |
| (0.40) | 1Raj 11:37 |
| Maka engkau ini akan Kuambil, supaya engkau memerintah g atas segala yang dikehendaki h hatimu dan menjadi raja atas Israel. |
| (0.40) | 1Raj 20:35 |
| Seorang dari rombongan nabi 1 o berkata kepada temannya atas perintah TUHAN: "Pukullah aku!" Tetapi orang itu menolak p memukulnya. |
| (0.40) | 1Raj 15:25 |
| Nadab, anak Yerobeam, menjadi raja atas Israel dalam tahun kedua zaman Asa, raja Yehuda. Ia memerintah atas Israel dua tahun lamanya. |
| (0.40) | 1Raj 15:33 |
| Dalam tahun ketiga zaman Asa, raja Yehuda, Baesa bin Ahia menjadi raja atas seluruh Israel di Tirza. s Ia memerintah dua puluh empat tahun lamanya. |
| (0.40) | 1Raj 16:8 |
| Dalam tahun kedua puluh enam zaman Asa, raja Yehuda, Ela, anak Baesa, menjadi raja atas Israel di Tirza. Ia memerintah dua tahun lamanya. |
| (0.40) | 1Raj 22:51 |
| (22-52) Ahazia, anak Ahab, menjadi raja atas Israel di Samaria dalam tahun ketujuh belas zaman Yosafat, raja Yehuda, dan ia memerintah atas Israel dua tahun lamanya. |
| (0.39) | 1Raj 13:5 |
| Mezbah itupun pecahlah, sehingga abu yang di atasnya tercurah, sesuai dengan tanda ajaib yang diberitahukan abdi Allah itu atas perintah TUHAN. |
| (0.39) | 1Raj 14:20 |
| Lamanya Yerobeam memerintah ada dua puluh dua tahun, kemudian ia mendapat perhentian bersama-sama dengan nenek moyangnya. Maka anaknya menjadi raja menggantikan dia. |
| (0.39) | 1Raj 21:11 |
| Orang-orang sekotanya, yakni tua-tua dan pemuka-pemuka, yang diam di kotanya itu, melakukan seperti yang diperintahkan Izebel kepada mereka, seperti yang tertulis dalam surat yang dikirimkannya kepada mereka. |





untuk mendengarkan pasal yang sedang Anda tampilkan. [