| (0.09) | 1Sam 6:16 |
| Ketika kelima raja kota orang Filistin melihat hal itu, pulanglah mereka ke Ekron pada hari itu juga. |
| (0.09) | 1Sam 11:3 |
| Para tua-tua q Yabesh berkata kepadanya: "Berilah kelonggaran kepada kami tujuh hari lamanya, supaya kami mengirim utusan ke seluruh daerah Israel; dan jika tidak ada seorangpun yang menyelamatkan r kami, maka kami akan keluar menyerahkan s diri kepadamu." |
| (0.09) | 1Sam 1:21 |
| Elkana, laki-laki itu, pergi dengan seisi rumahnya mempersembahkan korban sembelihan tahunan k dan korban nazarnya l kepada TUHAN. |
| (0.09) | 1Sam 12:12 |
| Tetapi ketika kamu melihat, bahwa Nahas, s raja t bani Amon, mendatangi kamu, maka kamu berkata kepadaku: Tidak, seorang raja harus memerintah u kami, padahal TUHAN, Allahmu, adalah rajamu. |
| (0.09) | 1Sam 25:37 |
| Tetapi pada waktu pagi, ketika sudah hilang mabuk Nabal itu, diceriterakanlah kepadanya oleh isterinya segala perkara itu. Lalu terhentilah jantungnya dalam dada dan ia membatu. b |
| (0.09) | 1Sam 27:8 |
| Maka Daud dan orang-orangnya bergerak maju dan menyerbu orang Gesur, t orang Girzi dan orang Amalek; u sebab orang-orang inilah penduduk negeri itu yang membentang dari Telam ke arah Syur v sampai tanah Mesir. |
| (0.09) | 1Sam 10:8 |
| Engkau harus pergi ke Gilgal c mendahului aku, dan camkanlah, aku akan datang kepadamu untuk mempersembahkan korban bakaran dan korban keselamatan. Engkau harus menunggu tujuh d hari lamanya, sampai aku datang kepadamu dan memberitahukan kepadamu apa yang harus kaulakukan." |
| (0.09) | 1Sam 29:8 |
| Tetapi Daud berkata kepada Akhis: "Apa yang telah kuperbuat? Dan kesalahan apa yang kaudapati pada hambamu ini, sejak saat aku menjadi hamba kepadamu, sampai hari ini, sehingga aku tidak boleh ikut pergi berperang melawan musuh tuanku raja?" |



