| (0.09) | Mat 7:28 |
| Dan setelah Yesus mengakhiri perkataan ini, j takjublah orang banyak itu mendengar pengajaran-Nya, k |
| (0.09) | Mat 9:8 |
| Maka orang banyak yang melihat hal itu takut lalu memuliakan Allah s yang telah memberikan kuasa sedemikian itu kepada manusia. |
| (0.09) | Mat 11:20 |
| Lalu Yesus mulai mengecam kota-kota yang tidak bertobat, sekalipun di situ Ia paling banyak melakukan mujizat-mujizat-Nya: |
| (0.09) | Mat 14:3 |
| Sebab memang Herodes telah menyuruh menangkap Yohanes, membelenggunya dan memenjarakannya, z berhubung dengan peristiwa Herodias, isteri a Filipus saudaranya. |
| (0.09) | Mat 14:8 |
| Maka setelah dihasut oleh ibunya, anak perempuan itu berkata: "Berikanlah aku di sini kepala Yohanes Pembaptis di sebuah talam." |
| (0.09) | Mat 22:2 |
| "Hal Kerajaan Sorga seumpama n seorang raja, yang mengadakan perjamuan kawin untuk anaknya. |
| (0.09) | Mat 22:28 |
| Siapakah di antara ketujuh orang itu yang menjadi suami perempuan itu pada hari kebangkitan? Sebab mereka semua telah beristerikan dia." |
| (0.09) | Mat 26:48 |
| Orang yang menyerahkan Dia telah memberitahukan tanda ini kepada mereka: "Orang yang akan kucium, itulah Dia, tangkaplah Dia." |
| (0.09) | Mat 27:16 |
| Dan pada waktu itu ada dalam penjara seorang yang terkenal kejahatannya yang bernama Yesus Barabas. |
| (0.09) | Mat 28:16 |
| Dan kesebelas murid itu berangkat ke Galilea, ke bukit yang telah ditunjukkan e Yesus kepada mereka. |
| (0.09) | Mat 5:28 |
| Tetapi Aku berkata kepadamu: Setiap orang yang memandang perempuan serta menginginkannya 1 , sudah berzinah dengan dia di dalam hatinya. k |
| (0.09) | Mat 26:64 |
| Jawab Yesus: "Engkau telah mengatakannya. u Akan tetapi, Aku berkata kepadamu, mulai sekarang kamu akan melihat Anak Manusia duduk di sebelah kanan Yang Mahakuasa v dan datang di atas awan-awan di langit. w " |
| (0.09) | Mat 1:18 |
| Kelahiran Yesus Kristus adalah seperti berikut: Pada waktu Maria, ibu-Nya, bertunangan dengan Yusuf, ternyata ia mengandung dari Roh Kudus, p sebelum mereka hidup sebagai suami isteri. |
| (0.09) | Mat 2:7 |
| Lalu dengan diam-diam Herodes memanggil orang-orang majus itu dan dengan teliti bertanya kepada mereka, bilamana bintang itu nampak. |
| (0.09) | Mat 11:1 |
| Setelah Yesus selesai berpesan kepada kedua belas murid-Nya, p pergilah Ia dari sana untuk mengajar dan memberitakan Injil di dalam kota-kota mereka. |
| (0.09) | Mat 12:7 |
| Jika memang kamu mengerti maksud firman ini: Yang Kukehendaki ialah belas kasihan dan bukan persembahan, d tentu kamu tidak menghukum orang yang tidak bersalah. |
| (0.09) | Mat 21:1 |
| Ketika Yesus dan murid-murid-Nya telah dekat Yerusalem dan tiba di Betfage yang terletak di Bukit Zaitun, u Yesus menyuruh dua orang murid-Nya |
| (0.09) | Mat 26:73 |
| Tidak lama kemudian orang-orang yang ada di situ datang kepada Petrus dan berkata: "Pasti engkau juga salah seorang dari mereka, itu nyata dari bahasamu." |
| (0.09) | Mat 27:55 |
| Dan ada di situ banyak perempuan yang melihat dari jauh, yaitu perempuan-perempuan yang mengikuti Yesus dari Galilea untuk melayani h Dia. |
| (0.09) | Mat 28:15 |
| Mereka menerima uang itu dan berbuat seperti yang dipesankan kepada mereka. Dan ceritera ini tersiar di antara orang Yahudi sampai sekarang ini. |




