| (0.10) | 1Yoh 4:13 | 
  | Demikianlah kita ketahui, u bahwa kita tetap berada di dalam Allah dan Dia di dalam kita: Ia telah mengaruniakan kita mendapat bagian dalam Roh-Nya. v  | 
| (0.10) | 1Yoh 3:24 | 
  | Barangsiapa menuruti segala perintah-Nya, p ia diam di dalam Allah q dan Allah di dalam dia. Dan demikianlah kita ketahui, bahwa Allah ada di dalam kita, yaitu Roh yang telah Ia karuniakan kepada kita. r  | 
| (0.10) | 1Yoh 1:2 | 
  | Hidup itu telah dinyatakan, d dan kami telah melihatnya dan sekarang kami bersaksi e dan memberitakan kepada kamu tentang hidup kekal 1 , f yang ada bersama-sama dengan Bapa dan yang telah dinyatakan kepada kami.  | 
| (0.10) | 1Yoh 4:7 | 
  | Saudara-saudaraku yang kekasih, marilah kita saling mengasihi 1 , h sebab kasih itu berasal dari Allah i ; dan setiap orang yang mengasihi, lahir dari Allah dan mengenal Allah. j  | 
| (0.10) | 1Yoh 2:3 | 
  | Dan inilah tandanya, b bahwa kita mengenal Allah, c yaitu jikalau kita menuruti perintah-perintah-Nya. d  | 
| (0.10) | 1Yoh 2:20 | 
  | Tetapi kamu telah beroleh pengurapan 1 t dari Yang Kudus, u dan dengan demikian kamu semua mengetahuinya. v  | 
| (0.10) | 1Yoh 4:16 | 
  | Kita telah mengenal dan telah percaya akan kasih Allah kepada kita. Allah adalah kasih, a dan barangsiapa tetap berada di dalam kasih, ia tetap berada di dalam Allah dan Allah di dalam dia. b  | 
| (0.10) | 1Yoh 3:12 | 
  | bukan seperti Kain, yang berasal dari si jahat s dan yang membunuh adiknya. t Dan apakah sebabnya ia membunuhnya? Sebab segala perbuatannya jahat dan perbuatan adiknya benar. u  | 
| (0.10) | 1Yoh 3:16 | 
  | Demikianlah kita ketahui kasih Kristus, yaitu bahwa Ia telah menyerahkan nyawa-Nya untuk kita; b jadi kitapun wajib menyerahkan nyawa kita untuk saudara-saudara kita. c  | 
| (0.10) | 1Yoh 5:6 | 
  | Inilah Dia yang telah datang dengan air dan darah 1 , y yaitu Yesus Kristus, bukan saja dengan air, tetapi dengan air dan dengan darah. Dan Rohlah yang memberi kesaksian, karena Roh adalah kebenaran. z  | 




  
 untuk membuka halaman teks alkitab saja. [