| (0.95) | 2Taw 34:26 |
| Tetapi kepada raja Yehuda yang telah menyuruh kamu untuk meminta petunjuk TUHAN, harus kamu katakan demikian: Beginilah firman TUHAN, Allah Israel: Mengenai perkataan yang telah kaudengar itu, |
| (0.95) | 2Taw 13:10 |
| Tetapi kami ini, Tuhanlah Allah kami, dan kami tidak meninggalkan-Nya. Dan anak-anak Harunlah yang melayani TUHAN sebagai imam, sedang orang Lewi menunaikan tugasnya, |
| (0.95) | 2Taw 16:12 |
| Pada tahun ketiga puluh sembilan pemerintahannya Asa menderita s sakit pada kakinya yang kemudian menjadi semakin parah. Namun dalam kesakitannya itu ia tidak mencari t pertolongan TUHAN, u tetapi pertolongan tabib-tabib. |
| (0.95) | 2Taw 18:15 |
| Tetapi raja berkata kepadanya: "Sampai berapa kali aku menyuruh engkau bersumpah, supaya engkau mengatakan kepadaku tidak lain dari kebenaran?" |
| (0.95) | 2Taw 8:9 |
| Tetapi orang Israel tidak ada yang dijadikan budak oleh Salomo untuk pekerjaannya, melainkan mereka menjadi prajurit, atau perwira pasukan berkuda, atau panglima atas pasukan kereta dan pasukan berkuda. |
| (0.95) | 2Taw 18:34 |
| Tetapi pertempuran itu bertambah seru pada hari itu, dan raja Israel tetap berdiri di dalam kereta berhadapan dengan orang Aram itu sampai petang. Ia mati i ketika matahari terbenam. |
| (0.95) | 2Taw 33:9 |
| Tetapi Manasye menyesatkan Yehuda dan penduduk Yerusalem, sehingga mereka melakukan yang jahat lebih dari pada bangsa-bangsa yang telah dipunahkan TUHAN dari depan orang Israel. y |
| (0.95) | 2Taw 6:18 |
| Tetapi benarkah Allah hendak diam o bersama dengan manusia di atas bumi? Sesungguhnya langit, p bahkan langit yang mengatasi segala langitpun tidaklah dapat memuat Engkau 1 , terlebih lagi rumah yang kudirikan ini. |
| (0.95) | 2Taw 7:19 |
| Tetapi jika kamu ini berbalik b dan meninggalkan c segala ketetapan dan perintah-Ku yang telah Kuberikan kepadamu, dan pergi beribadah kepada allah lain dan sujud menyembah kepadanya, |
| (0.95) | 2Taw 35:22 |
| Tetapi Yosia tidak berpaling dari padanya, melainkan menyamar o untuk berperang melawan dia. Ia tidak mengindahkan kata-kata Nekho, yang merupakan pesan Allah 1 , lalu berperang di lembah Megido. |
| (0.95) | 2Taw 5:9 |
| Kayu-kayu pengusung itu demikian panjangnya, sehingga ujungnya kelihatan dari tempat kudus, yang di depan ruang belakang itu, tetapi tidak kelihatan dari luar; dan di situlah tempatnya sampai hari ini. |
| (0.95) | 2Taw 28:27 |
| Kemudian Ahas mendapat perhentian w bersama-sama dengan nenek moyangnya, dan dikuburkan x di dalam kota, di Yerusalem; tetapi ia tidak dibawa ke pekuburan raja-raja Israel. Maka Hizkia, anaknya, menjadi raja menggantikan dia. |
| (0.95) | 2Taw 25:27 |
| Sejak Amazia menjauhi TUHAN, orang mengadakan persepakatan melawan dia di Yerusalem, sebab itu larilah ia ke Lakhis. e Tetapi mereka menyuruh mengejar dia ke Lakhis, lalu dibunuhlah ia di sana. |
| (0.95) | 2Taw 23:6 |
| Siapapun tidak boleh memasuki rumah TUHAN selain dari pada para imam dan orang-orang Lewi yang bertugas. Mereka boleh masuk, karena mereka kudus, tetapi seluruh rakyat haruslah mentaati z peraturan TUHAN. |
| (0.95) | 2Taw 36:16 |
| Tetapi mereka mengolok-olok utusan-utusan Allah 1 itu, menghina segala firman-Nya, dan mengejek j nabi-nabi-Nya. Oleh sebab itu murka k TUHAN bangkit terhadap umat-Nya, sehingga tidak mungkin lagi pemulihan. l |
| (0.95) | 2Taw 36:4 |
| Kemudian raja Mesir itu mengangkat Elyakim, saudara Yoahas, menjadi raja atas Yehuda dan Yerusalem, dan menukar namanya dengan Yoyakim. Tetapi Yoahas, saudaranya itu, ditawan oleh Nekho, t dan dibawa ke Mesir. u |
| (0.94) | 2Taw 10:18 |
| Kemudian raja Rehabeam mengutus Hadoram m yang menjadi kepala rodi, tetapi orang-orang Israel melontari dia dengan batu, sehingga mati, bahkan raja Rehabeam hampir-hampir tidak dapat menaiki keretanya untuk melarikan diri ke Yerusalem. |
| (0.94) | 2Taw 18:31 |
| Segera sesudah para panglima pasukan kereta itu melihat Yosafat, mereka berkata: "Itu raja Israel!" Lalu mereka mengepung dia, untuk menyerang dia, tetapi Yosafat berteriak h dan TUHAN menolongnya. Allah membujuk mereka pergi dari padanya. |
| (0.94) | 2Taw 21:20 |
| Ia berumur tiga puluh dua tahun pada waktu ia menjadi raja dan delapan tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem. Ia meninggal dengan tidak dicintai orang. Ia dikuburkan k di kota Daud, tetapi tidak di dalam pekuburan raja-raja. |
| (0.94) | 2Taw 22:5 |
| Atas nasihat mereka pula ia pergi bersama-sama Yoram bin Ahab, raja Israel, untuk berperang melawan Hazael, raja Aram, di Ramot-Gilead. q Tetapi orang-orang Aram melukai Yoram. |





untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [