| (0.09) | Kis 4:34 |
| Sebab tidak ada seorangpun yang berkekurangan di antara mereka; karena semua orang yang mempunyai tanah atau rumah, menjual kepunyaannya r itu, dan hasil penjualan itu mereka bawa |
| (0.09) | Kis 3:3 |
| Ketika orang itu melihat, bahwa Petrus dan Yohanes hendak masuk ke Bait Allah, ia meminta sedekah. |
| (0.09) | Kis 4:36 |
| Demikian pula dengan Yusuf, yang oleh rasul-rasul disebut Barnabas, u artinya anak penghiburan, seorang Lewi dari Siprus. |
| (0.09) | Kis 11:30 |
| Hal itu mereka lakukan juga dan mereka mengirimkannya kepada penatua-penatua j dengan perantaraan Barnabas k dan Saulus. l |
| (0.09) | Kis 16:19 |
| Ketika tuan-tuan perempuan itu melihat, bahwa harapan mereka akan mendapat penghasilan v lenyap, mereka menangkap Paulus dan Silas w , lalu menyeret x mereka ke pasar untuk menghadap penguasa. |
| (0.09) | Kis 3:2 |
| Di situ ada seorang laki-laki, yang lumpuh sejak lahirnya k sehingga ia harus diusung. Tiap-tiap hari orang itu diletakkan dekat pintu gerbang l Bait Allah, yang bernama Gerbang Indah, untuk meminta sedekah m kepada orang yang masuk ke dalam Bait Allah. |
| (0.09) | Kis 16:16 |
| Pada suatu kali ketika kami pergi ke tempat sembahyang itu, r kami bertemu dengan seorang hamba perempuan yang mempunyai roh tenung 1 ; s dengan tenungan-tenungannya tuan-tuannya memperoleh penghasilan besar. |
| (0.09) | Kis 19:26 |
| Sekarang kamu sendiri melihat dan mendengar, bagaimana Paulus, bukan saja di Efesus, l tetapi juga hampir di seluruh Asia m telah membujuk dan menyesatkan banyak orang dengan mengatakan, bahwa apa yang dibuat oleh tangan manusia bukanlah dewa. n |



