(0.12) | Ul 11:22 | Sebab jika kamu sungguh-sungguh berpegang t pada perintah yang kusampaikan kepadamu untuk dilakukan, dengan mengasihi u TUHAN, Allahmu, dengan hidup menurut segala jalan yang ditunjukkan-Nya dan dengan berpaut v pada-Nya, |
(0.12) | Ul 11:29 | Jadi apabila TUHAN, Allahmu, telah membawa engkau ke negeri, yang engkau masuki untuk mendudukinya, maka haruslah engkau mengucapkan berkat di atas gunung Gerizim i dan kutuk j di atas gunung Ebal. k |
(0.12) | Ul 12:10 | Tetapi apabila nanti sudah kamu seberangi sungai Yordan dan kamu diam di negeri yang diberikan i TUHAN, Allahmu, kepadamu untuk dimiliki, dan apabila Ia mengaruniakan kepadamu keamanan j dari segala musuhmu di sekelilingmu, dan kamu diam dengan tenteram, |
(0.12) | Ul 13:18 | Sebab dengan demikian engkau mendengarkan suara TUHAN, Allahmu, untuk berpegang pada segala perintah-Nya, yang kusampaikan kepadamu pada hari ini, dengan melakukan apa yang benar k di mata TUHAN, Allahmu." |
(0.12) | Yos 6:18 | Tetapi kamu ini, jagalah dirimu terhadap barang-barang i yang dikhususkan untuk dimusnahkan, supaya jangan kamu mengambil sesuatu dari barang-barang yang dikhususkan itu setelah mengkhususkannya dan dengan demikian membawa kemusnahan j atas perkemahan orang Israel dan mencelakakannya. k |
(0.12) | Yos 21:43 | Jadi seluruh negeri itu diberikan TUHAN kepada orang Israel, yakni negeri yang dijanjikan-Nya dengan bersumpah untuk diberikan kepada nenek moyang g mereka. Mereka menduduki h negeri itu dan menetap di sana. i |
(0.12) | Hak 1:35 | dan orang Amori itu berkeras untuk tetap diam di Har-Heres, i di Ayalon j dan di Saalbim, k walaupun mereka mendapat tekanan berat dari keturunan Yusuf, sebab mereka menjadi orang rodi. |
(0.12) | Hak 8:5 | Dan berkatalah ia kepada orang-orang Sukot: q "Tolong berikan beberapa roti untuk rakyat yang mengikuti aku ini, sebab mereka telah lelah, r dan aku sedang mengejar Zebah dan Salmuna, s raja-raja Midian." |
(0.12) | Rut 3:7 | Setelah Boas habis makan dan minum dan hatinya gembira, a datanglah ia untuk membaringkan diri tidur pada ujung timbunan b jelai itu. Kemudian datanglah perempuan itu dekat dengan diam-diam, disingkapkannyalah selimut dari kaki Boas dan berbaringlah ia di situ. |
(0.12) | 2Sam 17:25 | Absalom telah mengangkat Amasa h menggantikan Yoab untuk mengepalai tentara. Amasa adalah anak seorang yang bernama Yitra, i seorang Ismael yang telah memperisteri Abigal binti Nahas, saudara perempuan Zeruya ibu Yoab. |
(0.12) | 1Raj 3:21 | Ketika aku bangun pada waktu pagi untuk menyusui anakku, tampaklah anak itu sudah mati, tetapi ketika aku mengamat-amati dia pada waktu pagi itu, tampaklah bukan dia anak yang kulahirkan." |
(0.12) | 1Raj 7:30 | Pada satu kereta penopang u ada empat roda tembaga dengan poros tembaga; dan pada keempat penjurunya ada sangga untuk menyangga bejana pembasuhan; sangga-sangga itu dituang dan di sebelah luar setiap sangga ada karangan bunga. |
(0.12) | 2Raj 8:19 | Namun demikian, TUHAN tidak mau memusnahkan w Yehuda oleh karena Daud, hamba-Nya, sesuai dengan yang dijanjikan-Nya kepada Daud, bahwa Ia hendak memberikan keturunan x kepadanya dan kepada anak-anaknya untuk selama-lamanya. |
(0.12) | 2Raj 19:6 | berkatalah Yesaya kepada mereka: "Beginilah kamu katakan kepada tuanmu: Beginilah firman TUHAN: Janganlah engkau takut r terhadap perkataan yang kaudengar yang telah diucapkan oleh budak-budak raja Asyur untuk menghujat s Aku. |
(0.12) | 1Taw 11:19 | katanya: "Jauhlah dari padaku, ya Allah, untuk berbuat demikian! Patutkah aku meminum darah taruhan nyawa orang-orang ini? Sebab dengan mempertaruhkan nyawanya mereka membawanya." Dan tidak mau ia meminumnya. Itulah yang dilakukan ketiga pahlawan itu. |
(0.12) | 1Taw 21:24 | Tetapi berkatalah raja Daud kepada Ornan: "Bukan begitu, melainkan aku mau membelinya dengan harga penuh, sebab aku tidak mau mengambil milikmu untuk TUHAN dan tidak mau mempersembahkan korban bakaran dengan tidak membayar apa-apa 1 ." |
(0.12) | 2Taw 18:19 | Dan TUHAN berfirman: Siapakah yang akan membujuk Ahab, raja Israel, untuk maju berperang, supaya ia tewas di Ramot-Gilead? Maka yang seorang berkata begini, yang lain berkata begitu. |
(0.12) | 2Taw 21:7 | Namun demikian, TUHAN tidak mau memusnahkan keluarga Daud w oleh karena perjanjian yang diikat-Nya dengan Daud, x sesuai dengan yang dijanjikan-Nya, bahwa Ia hendak memberikan keturunan y kepadanya dan kepada anak-anaknya untuk selama-lamanya. |
(0.12) | 2Taw 29:27 | Lalu Hizkia memerintahkan untuk mempersembahkan korban bakaran di atas mezbah. Pada saat persembahan korban bakaran dimulai, mulailah pula dinyanyikan nyanyian bagi TUHAN dan dibunyikan nafiri, dengan iringan alat-alat e musik Daud, raja Israel. |
(0.12) | Mzm 17:14 | Luputkanlah aku, ya TUHAN, dengan tangan-Mu, dari orang-orang dunia k ini yang bagiannya adalah dalam hidup ini; l biarlah perut mereka dikenyangkan dengan apa yang Engkau simpan, sehingga anak-anak mereka menjadi puas, dan sisanya m mereka tinggalkan untuk bayi-bayi mereka. |