| (0.49) | Kis 28:19 |
| Akan tetapi orang-orang Yahudi menentangnya dan karena itu terpaksalah aku naik banding kepada Kaisar,<x id="f" /> tetapi bukan dengan maksud untuk mengadukan bangsaku. |
| (0.49) | Rm 1:4 |
| dan menurut Roh kekudusan<n id="1" /> dinyatakan oleh kebangkitan-Nya dari antara orang mati,<x id="i" /> bahwa Ia adalah Anak Allah<x id="j" /> yang berkuasa, Yesus Kristus Tuhan kita.<x id="k" /> |
| (0.49) | Rm 1:5 |
| Dengan perantaraan-Nya kami menerima kasih karunia<x id="l" /> dan jabatan rasul untuk menuntun semua bangsa,<x id="m" /> supaya mereka percaya dan taat<x id="n" /> kepada nama-Nya<n id="1" />. |
| (0.49) | Rm 1:23 |
| Mereka menggantikan kemuliaan Allah yang tidak fana dengan gambaran<x id="u" /> yang mirip dengan manusia yang fana, burung-burung, binatang-binatang yang berkaki empat atau binatang-binatang yang menjalar. |
| (0.49) | Rm 2:9 |
| Penderitaan dan kesesakan akan menimpa setiap orang yang hidup yang berbuat jahat,<x id="a" /> pertama-tama orang Yahudi dan juga orang Yunani,<x id="b" /> |
| (0.49) | Rm 2:10 |
| tetapi kemuliaan, kehormatan dan damai sejahtera akan diperoleh semua orang yang berbuat baik, pertama-tama orang Yahudi, dan juga orang Yunani.<x id="c" /> |
| (0.49) | Rm 2:21 |
| Jadi, bagaimanakah engkau yang mengajar orang lain, tidakkah engkau mengajar dirimu sendiri? Engkau yang mengajar: "Jangan mencuri," mengapa engkau sendiri mencuri?<x id="l" /> |
| (0.49) | Rm 3:21 |
| Tetapi sekarang, tanpa hukum Taurat kebenaran Allah<n id="1" /><x id="b" /> telah dinyatakan, seperti yang disaksikan<x id="c" /> dalam Kitab Taurat dan Kitab-kitab para nabi, |
| (0.49) | Rm 3:27 |
| Jika demikian, apakah dasarnya untuk bermegah?<x id="p" /> Tidak ada! Berdasarkan apa? Berdasarkan perbuatan? Tidak, melainkan berdasarkan iman! |
| (0.49) | Rm 3:30 |
| Artinya, kalau ada satu Allah, yang akan membenarkan baik orang-orang bersunat karena iman, maupun orang-orang tak bersunat juga karena iman.<x id="s" /> |
| (0.49) | Rm 4:3 |
| Sebab apakah dikatakan nas Kitab Suci? "Lalu percayalah Abraham kepada Tuhan<n id="1" />, dan Tuhan memperhitungkan hal itu kepadanya sebagai kebenaran.<x id="w" />" |
| (0.49) | Rm 5:1 |
| Sebab itu, kita yang dibenarkan<x id="g" /> karena iman<n id="1" />,<x id="h" /> kita hidup dalam damai sejahtera<x id="i" /> dengan Allah oleh karena Tuhan kita, Yesus Kristus.<x id="j" /> |
| (0.49) | Rm 5:3 |
| Dan bukan hanya itu saja. Kita malah bermegah juga dalam kesengsaraan<x id="n" /> kita<n id="1" />, karena kita tahu, bahwa kesengsaraan itu menimbulkan ketekunan,<x id="o" /> |
| (0.49) | Rm 5:9 |
| Lebih-lebih, karena kita sekarang telah dibenarkan<x id="w" /> oleh darah-Nya,<x id="x" /> kita pasti akan diselamatkan dari murka<x id="y" /> Allah. |
| (0.49) | Rm 6:10 |
| Sebab kematian-Nya adalah kematian terhadap dosa<n id="1" />,<x id="o" /> satu kali dan untuk selama-lamanya,<x id="p" /> dan kehidupan-Nya adalah kehidupan bagi Allah. |
| (0.49) | Rm 6:11 |
| Demikianlah hendaknya kamu memandangnya: bahwa kamu telah mati bagi dosa<n id="1" />,<x id="q" /> tetapi kamu hidup bagi Allah dalam Kristus Yesus. |
| (0.49) | Rm 7:9 |
| Dahulu aku hidup<n id="1" /> tanpa hukum Taurat. Akan tetapi sesudah datang perintah itu, dosa mulai hidup, |
| (0.49) | Rm 7:11 |
| Sebab dalam perintah itu,<x id="j" /> dosa mendapat kesempatan untuk menipu<x id="k" /> aku dan oleh perintah itu ia membunuh aku. |
| (0.49) | Rm 7:14 |
| Sebab kita tahu, bahwa hukum Taurat<n id="1" /> adalah rohani, tetapi aku bersifat daging,<x id="o" /> terjual<x id="p" /> di bawah kuasa dosa<n id="2" />.<x id="q" /> |
| (0.49) | Rm 8:10 |
| Tetapi jika Kristus ada di dalam kamu,<x id="b" /> maka tubuh memang mati karena dosa<n id="1" />, tetapi roh adalah kehidupan oleh karena kebenaran. |




