| (0.26) | Luk 5:24 |
| Tetapi supaya kamu tahu, bahwa di dunia ini Anak Manusia 1 n berkuasa mengampuni dosa" --berkatalah Ia kepada orang lumpuh itu--:"Kepadamu Kukatakan, bangunlah, angkatlah tempat tidurmu dan pulanglah ke rumahmu!" |
| (0.26) | 2Tim 2:14 |
| Ingatkanlah dan pesankanlah semuanya itu dengan sungguh-sungguh kepada mereka di hadapan Allah, agar jangan mereka bersilat kata, r karena hal itu sama sekali tidak berguna, malah mengacaukan orang yang mendengarnya. |
| (0.26) | Why 13:15 |
| Dan kepadanya diberikan kuasa untuk memberikan nyawa kepada patung binatang itu, sehingga patung binatang itu berbicara juga, dan bertindak begitu rupa, sehingga semua orang, yang tidak menyembah q patung binatang itu, dibunuh 1 . r |
| (0.26) | Kej 32:19 |
| Begitulah diperintahkannya baik kepada yang kedua maupun kepada yang ketiga dan kepada sekalian orang yang berjalan menggiring kumpulan hewan itu, katanya: "Seperti perkataanku tadilah kamu katakan kepada Esau, apabila kamu berjumpa dengan dia; |
| (0.26) | Kej 43:14 |
| Allah Yang Mahakuasa t kiranya membuat orang itu menaruh belas kasihan u kepadamu, supaya ia membiarkan saudaramu yang lain itu beserta Benyamin kembali. v Mengenai aku ini, jika terpaksa aku kehilangan anak-anakku 1 , biarlah juga kehilangan! w " |
| (0.26) | Im 26:17 |
| Aku sendiri akan menentang x kamu 1 , sehingga kamu akan dikalahkan y oleh musuhmu, z dan mereka yang membenci kamu akan menguasai kamu, a dan kamu akan lari, sungguhpun tidak ada orang mengejar kamu. b |
| (0.26) | Yos 14:4 |
| Sebab bani Yusuf merupakan dua suku, Manasye dan Efraim. p Maka kepada orang Lewi tidak diberikan bagiannya di negeri itu, selain dari kota-kota untuk didiami, dengan tanah penggembalaannya untuk ternak dan hewan q mereka. |
| (0.26) | Yes 65:20 |
| Di situ tidak akan ada lagi bayi u yang hanya hidup beberapa hari 1 atau orang tua yang tidak mencapai umur suntuk, v sebab siapa yang mati pada umur seratus tahun masih akan dianggap muda, dan siapa yang tidak mencapai umur seratus tahun akan dianggap kena kutuk. |
| (0.26) | Yoh 17:6 |
| Aku telah menyatakan nama-Mu x kepada semua orang, yang Engkau berikan kepada-Ku y dari dunia. Mereka itu milik-Mu dan Engkau telah memberikan mereka kepada-Ku dan mereka telah menuruti firman-Mu 1 . |
| (0.26) | Kis 26:29 |
| Kata Paulus: "Aku mau berdoa kepada Allah, supaya segera atau lama-kelamaan bukan hanya engkau saja, tetapi semua orang lain yang hadir di sini dan yang mendengarkan perkataanku menjadi sama seperti aku, kecuali belenggu-belenggu ini. k " |
| (0.26) | Yer 38:2 |
| "Beginilah firman TUHAN: Siapa yang tinggal di kota ini akan mati 1 karena pedang, karena kelaparan dan karena penyakit sampar; g tetapi siapa yang keluar dari sini mendapatkan orang Kasdim, ia akan tetap hidup; nyawanya akan menjadi jarahan baginya dan ia tetap hidup. h |
| (0.26) | Kel 4:14 |
| Maka bangkitlah murka f TUHAN terhadap Musa dan Ia berfirman: "Bukankah di situ Harun, orang Lewi itu, kakakmu? Aku tahu, bahwa ia pandai bicara; lagipula ia telah berangkat menjumpai g engkau, dan apabila ia melihat engkau, ia akan bersukacita dalam hatinya. |
| (0.26) | Kel 33:7 |
| Sesudah itu Musa mengambil kemah dan membentangkannya di luar perkemahan, jauh dari perkemahan, dan menamainya Kemah Pertemuan. o Setiap orang yang mencari p TUHAN, keluarlah ia pergi ke Kemah Pertemuan yang di luar perkemahan. |
| (0.26) | Im 13:21 |
| Tetapi jikalau panau itu diperiksa oleh imam dan ternyata tidak ada bulu yang putih padanya, dan tidak lebih dalam dari pada kulit, malahan pudar, imam harus mengurung orang itu tujuh hari lamanya. |
| (0.26) | Im 13:26 |
| Tetapi jikalau menurut pemeriksaannya tidak ada pada panau itu bulu yang putih dan panau itu tidak lebih dalam dari pada kulit, malahan pudar, imam harus mengurung orang itu tujuh hari k lamanya. |
| (0.26) | Bil 9:10 |
| "Katakanlah kepada orang Israel: Apabila salah seorang di antara kamu atau keturunanmu najis oleh karena mayat, q atau berada dalam perjalanan jauh, maka ia harus juga merayakan r Paskah bagi TUHAN. |
| (0.26) | Bil 14:22 |
| Semua orang yang telah melihat kemuliaan-Ku dan tanda-tanda mujizat c yang Kuperbuat di Mesir dan di padang gurun, namun telah sepuluh kali d mencobai Aku dan tidak mau mendengarkan suara-Ku, |
| (0.26) | Bil 35:33 |
| Jadi janganlah kamu mencemarkan negeri 1 g tempat tinggalmu, sebab darah itulah yang mencemarkan negeri itu, maka bagi negeri itu tidak dapat diadakan pendamaian oleh karena darah yang tertumpah di sana, kecuali dengan darah orang yang telah menumpahkannya. |
| (0.26) | Yos 11:21 |
| Pada waktu itu Yosua datang dan melenyapkan orang Enak s dari pegunungan, dari Hebron, Debir t dan Anab, u dari seluruh pegunungan Yehuda dan dari seluruh pegunungan Israel. Mereka dan kota-kota mereka ditumpas oleh Yosua. |
| (0.26) | Yos 17:18 |
| tetapi pegunungan w itu akan ditentukan bagimu juga, dan karena tanah itu hutan, haruslah kamu membukanya; kamu akan memilikinya sampai kepada ujung-ujungnya, sebab kamu akan menghalau orang Kanaan itu, sekalipun mereka mempunyai kereta besi x dan sekalipun mereka kuat." |




