(0.07) | Yos 8:21 | Ketika Yosua dan seluruh Israel melihat, bahwa orang-orang yang bersembunyi itu telah merebut kota dan bahwa asap kota itu naik membubung, berbaliklah i mereka, lalu menewaskan orang-orang Ai. |
(0.07) | Yos 9:18 | Orang Israel tidak menewaskan, sebab para pemimpin umat telah bersumpah g kepada mereka demi TUHAN, Allah Israel. Lalu bersungut-sungutlah h segenap umat kepada para pemimpin. |
(0.07) | Yos 10:4 | "Datanglah kepadaku dan bantulah aku, supaya kita menggempur Gibeon, karena telah mengadakan ikatan persahabatan f dengan Yosua dan orang Israel." |
(0.07) | Yos 10:20 | Setelah Yosua dan orang Israel selesai menimbulkan kekalahan yang besar sekali di antara mereka, sampai mereka dihancurkan sama sekali d --beberapa orang dari mereka dapat lolos dan masuk ke kota-kota e yang diperkuat-- |
(0.07) | Yos 10:26 | Sesudah itu Yosua membunuh raja-raja itu, dan menggantung mereka pada lima tiang, dan mereka tinggal tergantung pada tiang-tiang itu sampai matahari terbenam. |
(0.07) | Yos 11:10 | Pada waktu itu Yosua kembali, direbutnya Hazor, dan rajanya dibunuhnya dengan mata pedang. y Sebab Hazor pada waktu dahulu adalah yang terutama di antara segala kerajaan itu. |
(0.07) | Yos 11:12 | Selanjutnya segala kota kepunyaan raja-raja itu dan semua rajanya dikalahkan Yosua dan dibunuhnya dengan mata pedang. Mereka ditumpasnya seperti yang diperintahkan c Musa, hamba TUHAN itu. |
(0.07) | Yos 11:17 | mulai dari Pegunungan Gundul, yang mendaki ke arah Seir, i sampai ke Baal-Gad j di lembah gunung Libanon, k di kaki gunung Hermon. l Semua rajanya ditangkapnya, dan dibunuhnya. m |
(0.07) | Yos 12:1 | Inilah raja-raja negeri yang dikalahkan oleh orang Israel dan yang negerinya diduduki e mereka di seberang Yordan f ke arah matahari terbit, dari sungai Arnon g sampai gunung Hermon, h serta seluruh Araba-Yordan i ke arah timur: |
(0.07) | Yos 12:6 | Musa, hamba TUHAN itu, beserta orang Israel, telah mengalahkan mereka, a dan Musa, hamba TUHAN itu, telah memberikan daerah itu kepada orang Ruben, orang Gad dan suku Manasye yang setengah itu, menjadi milik b mereka. |
(0.07) | Hak 3:31 | Sesudah dia, bangkitlah Samgar bin Anat; p ia menewaskan orang Filistin q dengan tongkat penghalau lembu, enam ratus r orang banyaknya. Demikianlah ia juga menyelamatkan orang Israel. |
(0.07) | Hak 9:43 | dibawanyalah rakyatnya, dibaginya dalam tiga pasukan, a lalu mereka mengadakan penghadangan b di padang. Ketika dilihatnya, bahwa orang-orang kota itu keluar dari dalam kota, bangunlah ia menyerang mereka serta menewaskan mereka. |
(0.07) | Hak 9:44 | Abimelekh dan pasukan yang bersama-sama dengan dia menyerbu dan menduduki pintu gerbang kota, sedang kedua pasukan lain itu menyerbu dan menewaskan semua orang yang ada di padang. |
(0.07) | Hak 11:21 | Tetapi TUHAN, Allah Israel, menyerahkan Sihon dengan seluruh rakyatnya ke dalam tangan orang Israel, dan mereka dikalahkan, sehingga orang Israel menduduki seluruh negeri kepunyaan orang Amori, penduduk negeri itu. |
(0.07) | 1Sam 4:8 | Celakalah kita! Siapakah yang menolong kita dari tangan Allah yang maha dahsyat ini? Inilah juga Allah, yang telah menghajar a orang Mesir dengan berbagai-bagai tulah b di padang gurun. |
(0.07) | 1Sam 17:57 | Ketika Daud kembali sesudah mengalahkan orang Filistin itu, maka Abner memanggilnya dan membawanya menghadap Saul, sedang kepala orang Filistin itu masih ada di tangannya. |
(0.07) | 1Sam 27:9 | Apabila Daud memusnahkan negeri itu, seorangpun tidak dibiarkannya hidup, w baik laki-laki maupun perempuan; ia merampas kambing domba, lembu, keledai, unta dan pakaian, kemudian pulanglah ia dan kembali kepada Akhis. |
(0.07) | 1Sam 30:1 | Ketika Daud serta orang-orangnya sampai ke Ziklag w pada hari yang ketiga, orang Amalek x telah menyerbu Tanah Negeb dan Ziklag; Ziklag telah dikalahkan oleh mereka dan dibakar y habis. |
(0.07) | 1Sam 30:17 | Dan pada keesokan harinya Daud menghancurkan u mereka dari pagi-pagi buta sampai matahari terbenam; tidak ada seorangpun dari mereka yang lolos, kecuali empat ratus orang muda yang melarikan diri v dengan menunggang unta. |
(0.07) | 2Sam 1:15 | Lalu Daud memanggil salah seorang dari anak buahnya dan berkata: "Ke mari, paranglah o dia." Orang itu memarangnya, sehingga mati. p |