| (0.10) | Ul 18:19 |
| Orang yang tidak mendengarkan l segala firman-Ku yang akan diucapkan nabi itu demi nama-Ku, m dari padanya akan Kutuntut pertanggungjawaban. n |
| (0.10) | Ul 19:17 |
| maka kedua orang yang mempunyai perkara itu haruslah berdiri di hadapan TUHAN, di hadapan imam-imam dan hakim-hakim g yang ada pada waktu itu. |
| (0.10) | Ul 21:3 |
| Kota yang ternyata paling dekat dengan tempat orang yang terbunuh itu, para tua-tua kota itulah harus mengambil seekor lembu betina yang muda, yang belum pernah dipakai, yang belum pernah menghela dengan kuk. m |
| (0.10) | Ul 22:3 |
| Demikianlah harus kauperbuat dengan keledainya, demikianlah kauperbuat dengan pakaiannya, demikianlah kauperbuat dengan setiap barang yang hilang dari saudaramu dan yang kautemui; tidak boleh engkau pura-pura tidak tahu. |
| (0.10) | Ul 22:28 |
| Apabila seseorang bertemu dengan seorang gadis, yang masih perawan dan belum bertunangan, memaksa gadis itu tidur dengan dia, dan keduanya kedapatan k -- |
| (0.10) | Ul 23:3 |
| Seorang Amon n atau seorang Moab janganlah masuk jemaah TUHAN, bahkan keturunannya o yang kesepuluhpun tidak boleh masuk jemaah TUHAN sampai selama-lamanya, |
| (0.10) | Ul 23:17 |
| "Di antara anak-anak perempuan Israel janganlah ada pelacur bakti, dan di antara anak-anak lelaki j Israel janganlah ada semburit bakti. k |
| (0.10) | Ul 24:3 |
| dan jika laki-laki yang kemudian ini tidak cinta lagi kepadanya, lalu menulis surat cerai dan menyerahkannya ke tangan perempuan itu serta menyuruh dia pergi dari rumahnya, atau jika laki-laki yang kemudian mengambil dia menjadi isterinya itu mati, |
| (0.10) | Ul 24:6 |
| "Janganlah mengambil kilangan atau batu kilangan atas sebagai gadai, karena yang demikian itu mengambil nyawa orang sebagai gadai. x |
| (0.10) | Ul 24:14 |
| Janganlah engkau memeras pekerja harian yang miskin dan menderita 1 , baik ia saudaramu maupun seorang asing yang ada di negerimu, i di dalam tempatmu. |
| (0.10) | Ul 27:5 |
| Juga haruslah kaudirikan di sana mezbah f bagi TUHAN, Allahmu, suatu mezbah dari batu yang tidak boleh kauolah dengan perkakas g besi. |
| (0.10) | Ul 27:12 |
| "Sesudah kamu menyeberangi sungai Yordan, maka mereka inilah yang harus berdiri di gunung Gerizim o untuk memberkati bangsa itu, yakni suku Simeon, Lewi, Yehuda, Isakhar, p Yusuf dan Benyamin. q |
| (0.10) | Ul 27:15 |
| Terkutuklah orang yang membuat patung pahatan atau patung tuangan, s suatu kekejian t bagi TUHAN, buatan tangan seorang tukang, dan yang mendirikannya dengan tersembunyi 1 . Dan seluruh bangsa itu haruslah menjawab: Amin! u |
| (0.10) | Ul 28:45 |
| Segala kutuk itu akan datang ke atasmu, memburu engkau dan mencapai engkau, l sampai engkau punah, m karena engkau tidak mendengarkan suara TUHAN, Allahmu dan tidak berpegang pada perintah dan ketetapan yang diperintahkan-Nya kepadamu; |
| (0.10) | Ul 28:54 |
| Dan orang laki-laki yang paling lemah dan paling manja di antaramu akan kesal terhadap saudaranya atau terhadap isterinya sendiri atau terhadap anak-anaknya yang masih tinggal padanya, |
| (0.10) | Ul 28:62 |
| Dari pada kamu hanya sedikit o orang yang tertinggal, padahal kamu dahulu seperti bintang-bintang di langit p banyaknya--karena engkau tidak mendengarkan suara TUHAN, Allahmu. |
| (0.10) | Ul 32:14 |
| dadih dari lembu sapi dan susu kambing domba, dengan lemak anak-anak domba; dan domba-domba jantan dari Basan l dan kambing-kambing jantan, dengan gandum m yang terbaik; juga darah buah anggur n yang berbuih engkau minum. |
| (0.10) | Ul 33:3 |
| Sungguh Ia mengasihi o umat-Nya; semua orang-Nya yang kudus--di dalam tangan-Mulah p mereka, pada kaki-Mulah mereka duduk, q menangkap sesuatu dari firman-Mu. |
| (0.10) | Ul 33:9 |
| yang berkata tentang ayahnya dan tentang ibunya: c aku tidak mengindahkan mereka; ia yang tidak mau kenal saudara-saudaranya 1 dan acuh tak acuh terhadap anak-anaknya. Sebab orang-orang Lewi itu berpegang pada firman-Mu dan menjaga perjanjian-Mu; d |
| (0.10) | Ul 33:19 |
| Bangsa-bangsa akan dipanggil mereka datang ke gunung; a di sanalah mereka akan mempersembahkan korban sembelihan yang benar, b sebab mereka akan mengisap kelimpahan laut c dan harta yang terpendam di dalam pasir." |





untuk memisahkan teks alkitab dan catatan secara horisontal atau vertikal. [