| (0.51) | 1Sam 20:18 |
| Kemudian berkatalah Yonatan kepadanya: "Besok bulan baru; maka engkau nanti akan ditanyakan, sebab tempat dudukmu akan tinggal kosong. j |
| (0.51) | 1Sam 30:7 |
| Lalu Daud memberi perintah kepada imam Abyatar f bin Ahimelekh: "Bawalah efod 1 g itu kepadaku." Maka Abyatar membawa efod itu kepada Daud. |
| (0.51) | Dan 8:15 |
| Sedang aku, Daniel, melihat penglihatan u itu dan berusaha memahaminya, maka tampaklah seorang berdiri di depanku, yang rupanya seperti seorang laki-laki; v |
| (0.51) | 1Taw 19:17 |
| Setelah hal itu diberitahukan kepada Daud, maka dikumpulkannya seluruh orang Israel, q diseberanginya sungai Yordan, lalu sampai ke dekat mereka, dan diaturnya barisannya melawan mereka. Ketika Daud mengatur barisannya berhadapan dengan orang Aram itu untuk berperang, maka mereka bertempur melawan dia, |
| (0.51) | Mrk 7:35 |
| Maka terbukalah telinga orang itu dan seketika itu terlepas pulalah pengikat lidahnya, lalu ia berkata-kata dengan baik. g |
| (0.51) | 2Taw 6:35 |
| maka Engkau kiranya mendengar dari sorga doa dan permohonan mereka dan Engkau kiranya memberikan keadilan kepada mereka. |
| (0.50) | Yeh 22:19 |
| Sebab itu beginilah firman Tuhan ALLAH: Oleh karena kamu semuanya menjadi sanga, u maka sungguh, Aku akan mengumpulkan kamu di tengah-tengah Yerusalem. |
| (0.50) | Yoh 11:21 |
| Maka kata Marta kepada Yesus: "Tuhan, sekiranya Engkau ada di sini, saudaraku pasti tidak mati. m |
| (0.50) | Gal 5:16 |
| Maksudku ialah: hiduplah oleh Roh, l maka kamu tidak akan menuruti keinginan daging. m |
| (0.50) | Yoh 19:32 |
| Maka datanglah prajurit-prajurit lalu mematahkan kaki orang yang pertama dan kaki orang yang lain u yang disalibkan bersama-sama dengan Yesus; |
| (0.50) | Kel 34:30 |
| Ketika Harun dan segala orang Israel melihat Musa, tampak kulit mukanya bercahaya, maka takutlah mereka mendekati dia. |
| (0.50) | Hak 17:11 |
| Orang Lewi itu setuju untuk tinggal padanya. Maka orang muda itu menjadi seperti salah seorang anaknya sendiri. |
| (0.50) | Ams 24:14 |
| Ketahuilah, demikian hikmat untuk jiwamu: Jika engkau mendapatnya, maka ada masa depan, dan harapanmu tidak akan hilang. j k |
| (0.50) | 2Kor 4:12 |
| Maka demikianlah maut giat di dalam diri kami dan hidup giat di dalam kamu. g |
| (0.50) | Mat 12:33 |
| Jikalau suatu pohon kamu katakan baik, maka baik pula buahnya; jikalau suatu pohon kamu katakan tidak baik, maka tidak baik pula buahnya. Sebab dari buahnya d pohon itu dikenal. |
| (0.50) | Kej 29:28 |
| Maka Yakub berbuat demikian; ia menggenapi ketujuh hari perkawinannya dengan Lea, kemudian Laban memberikan kepadanya Rahel, anaknya itu, menjadi isterinya 1 . l |
| (0.50) | Kel 10:16 |
| Maka segeralah Firaun memanggil n Musa dan Harun serta berkata: "Aku telah berbuat dosa o terhadap TUHAN, Allahmu, dan terhadap kamu. |
| (0.50) | Kel 23:22 |
| Tetapi jika engkau sungguh-sungguh mendengarkan perkataannya, dan melakukan d segala yang Kufirmankan, maka Aku akan memusuhi e musuhmu, dan melawan lawanmu. |
| (0.50) | Ul 19:20 |
| Maka orang-orang lain akan mendengar dan menjadi takut, j sehingga mereka tidak akan melakukan lagi perbuatan jahat seperti itu di tengah-tengahmu. |
| (0.50) | Hak 18:20 |
| Maka gembiralah hati imam itu 1 , diambilnyalah efod, terafim dan patung pahatan itu, lalu masuk ke tengah-tengah orang banyak. |




