| (0.02) | Kej 41:15 |
| Berkatalah Firaun kepada Yusuf: "Aku telah bermimpi, dan seorangpun tidak ada yang dapat mengartikannya, e tetapi telah kudengar tentang engkau: hanya dengan mendengar mimpi saja engkau dapat mengartikannya. f " |
| (0.02) | Kel 16:6 |
| Sesudah itu berkatalah Musa dan Harun kepada seluruh orang Israel: "Petang ini kamu akan mengetahui bahwa Tuhanlah yang telah membawa kamu keluar dari tanah Mesir. w |
| (0.02) | Bil 16:11 |
| Sebab itu, engkau ini dengan segenap kumpulanmu, kamu bersepakat melawan TUHAN. Karena siapakah Harun, sehingga kamu bersungut-sungut e kepadanya? f " |
| (0.02) | Bil 20:10 |
| Ketika Musa dan Harun telah mengumpulkan i jemaah itu di depan bukit batu j itu, berkatalah ia kepada mereka: "Dengarlah kepadaku, hai orang-orang durhaka, apakah kami harus mengeluarkan air bagimu dari bukit batu ini?" |
| (0.02) | Bil 23:7 |
| Lalu Bileam q mengucapkan sanjaknya, r katanya: "Dari Aram s aku disuruh datang oleh Balak, raja Moab, dari gunung-gunung t sebelah timur: Datanglah, katanya, kutuklah bagiku Yakub, dan datanglah, kutuklah Israel. u |
| (0.02) | Bil 26:3 |
| Lalu berkatalah Musa dan imam Eleazar kepada mereka di dataran Moab, y di tepi sungai Yordan dekat Yerikho: z |
| (0.02) | Ul 19:12 |
| maka haruslah para tua-tua kotanya menyuruh mengambil dia dari sana dan menyerahkan dia kepada penuntut tebusan darah, supaya ia mati dibunuh. |
| (0.02) | Hak 3:27 |
| Setelah ia sampai ke sana, ditiupnyalah sangkakala j di pegunungan Efraim, lalu turunlah orang Israel bersama-sama dengan dia dari pegunungan itu, dan ia sendiri di depan. |
| (0.02) | Hak 5:16 |
| Mengapa engkau tinggal duduk di antara kandang-kandang w sambil mendengarkan seruling pemanggil kawanan? x Di pihak pasukan-pasukan suku Ruben ada banyak pertimbangan! |
| (0.02) | Hak 7:23 |
| Kemudian dikerahkanlah b orang-orang Israel dari suku Naftali dan dari suku Asyer c dan dari segenap suku Manasye, lalu mereka mengejar orang Midian d itu. |
| (0.02) | Hak 9:6 |
| Kemudian berkumpullah seluruh warga kota Sikhem dan seluruh Bet-Milo; s mereka pergi menobatkan Abimelekh menjadi raja dekat pohon tarbantin t di tugu peringatan yang di Sikhem. |
| (0.02) | Hak 18:22 |
| Ketika mereka telah jauh dari rumah Mikha, dikerahkanlah orang-orang dari rumah-rumah yang di dekat rumah Mikha dan orang-orang itu mengejar bani Dan itu. |
| (0.02) | Hak 20:3 |
| Kedengaranlah kepada bani Benyamin, bahwa orang Israel telah maju ke Mizpa. Berkatalah orang Israel: "Ceritakan bagaimana kejahatan itu terjadi." |
| (0.02) | Rut 1:20 |
| Tetapi ia berkata kepada mereka: "Janganlah sebutkan aku Naomi; sebutkanlah aku Mara, sebab Yang Mahakuasa q telah melakukan banyak yang pahit r kepadaku. |
| (0.02) | 1Sam 16:12 |
| Kemudian disuruhnyalah o menjemput dia. Ia kemerah-merahan, matanya indah dan parasnya elok. p Lalu TUHAN berfirman: "Bangkitlah, urapilah dia 1 , sebab inilah dia." |
| (0.02) | 2Sam 3:26 |
| Sesudah itu keluarlah Yoab meninggalkan Daud dan menyuruh orang menyusul Abner, lalu mereka membawanya kembali dari perigi Sira tanpa diketahui Daud. |
| (0.02) | 1Raj 12:8 |
| Tetapi ia mengabaikan t nasihat yang diberikan para tua-tua itu, lalu ia meminta nasihat kepada orang-orang muda yang sebaya dengan dia dan yang mendampinginya, |
| (0.02) | 1Raj 18:30 |
| Kata Elia kepada seluruh rakyat itu: "Datanglah dekat kepadaku!" Maka mendekatlah seluruh rakyat itu kepadanya. Lalu ia memperbaiki mezbah d TUHAN yang telah diruntuhkan itu. |
| (0.02) | 2Raj 10:18 |
| Kemudian Yehu mengumpulkan seluruh rakyat, lalu berkata kepada mereka: "Adapun Ahab masih kurang beribadah s kepada Baal, tetapi Yehu mau lebih hebat beribadah kepadanya. |
| (0.02) | 1Taw 17:1 |
| 1 Setelah Daud menetap di rumahnya, berkatalah ia kepada nabi Natan: "Lihatlah, aku ini diam dalam rumah dari kayu aras, padahal tabut perjanjian TUHAN itu ada di bawah tenda-tenda. c " |




