| (0.02) | Mrk 12:16 |
| Lalu mereka bawa. Maka Ia bertanya kepada mereka: "Gambar dan tulisan siapakah ini?" Jawab mereka: "Gambar dan tulisan Kaisar." |
| (0.02) | Mrk 15:40 |
| Ada juga beberapa perempuan yang melihat dari jauh, g di antaranya Maria Magdalena, Maria ibu Yakobus Muda dan Yoses, serta Salome. h |
| (0.02) | Luk 6:6 |
| Pada suatu hari Sabat d lain, Yesus masuk ke rumah ibadat, lalu mengajar. Di situ ada seorang yang mati tangan kanannya. |
| (0.02) | Luk 8:2 |
| dan juga beberapa orang perempuan yang telah disembuhkan dari roh-roh jahat atau berbagai penyakit, yaitu Maria yang disebut Magdalena, z yang telah dibebaskan dari tujuh roh jahat, |
| (0.02) | Luk 16:26 |
| Selain dari pada itu di antara kami dan engkau terbentang jurang yang tak terseberangi, supaya mereka yang mau pergi dari sini kepadamu ataupun mereka yang mau datang dari situ kepada kami tidak dapat menyeberang. |
| (0.02) | Yoh 1:47 |
| Kata Filipus kepadanya: "Mari dan lihatlah!" Yesus melihat Natanael datang kepada-Nya, lalu berkata tentang dia: "Lihat, inilah seorang Israel n sejati, tidak ada kepalsuan o di dalamnya!" |
| (0.02) | Yoh 5:39 |
| Kamu menyelidiki Kitab-kitab Suci, r sebab kamu menyangka bahwa oleh-Nya kamu mempunyai hidup yang kekal, s tetapi walaupun Kitab-kitab Suci itu memberi kesaksian tentang Aku, t |
| (0.02) | Yoh 10:25 |
| Yesus menjawab mereka: "Aku telah mengatakannya kepada kamu, s tetapi kamu tidak percaya; pekerjaan-pekerjaan yang Kulakukan dalam nama Bapa-Ku, itulah yang memberikan kesaksian tentang Aku, t |
| (0.02) | Kis 4:12 |
| Dan keselamatan tidak ada di dalam siapapun juga 1 selain di dalam Dia, sebab di bawah kolong langit ini tidak ada nama lain yang diberikan kepada manusia yang olehnya kita dapat diselamatkan. l " |
| (0.02) | Kis 7:12 |
| Tetapi ketika Yakub mendengar, bahwa di tanah Mesir ada gandum, ia menyuruh nenek moyang kita ke sana. Itulah kunjungan mereka yang pertama; z |
| (0.02) | Kis 7:44 |
| Kemah Kesaksian j ada pada nenek moyang kita di padang gurun, seperti yang diperintahkan Allah kepada Musa untuk membuatnya menurut contoh 1 yang telah dilihatnya. k |
| (0.02) | Kis 14:13 |
| Maka datanglah imam dewa Zeus, yang kuilnya terletak di luar kota, membawa lembu-lembu jantan dan karangan-karangan bunga ke pintu gerbang kota untuk mempersembahkan korban bersama-sama dengan orang banyak kepada rasul-rasul itu. |
| (0.02) | Kis 15:1 |
| Beberapa orang l datang dari Yudea ke Antiokhia dan mengajarkan kepada saudara-saudara m di situ: "Jikalau kamu tidak disunat n menurut adat istiadat yang diwariskan oleh Musa, o kamu tidak dapat diselamatkan." |
| (0.02) | Kis 22:12 |
| Di situ ada seorang bernama Ananias, t seorang saleh yang menurut hukum Taurat dan terkenal baik di antara semua orang Yahudi yang ada di situ. u |
| (0.02) | Kis 28:7 |
| Tidak jauh dari tempat itu ada tanah milik gubernur pulau itu. Gubernur itu namanya Publius. Ia menyambut kami dan menjamu kami dengan ramahnya selama tiga hari. |
| (0.02) | Kis 28:11 |
| Tiga bulan kemudian kami berangkat dari situ naik sebuah kapal dari Aleksandria u yang selama musim dingin berlabuh di pulau itu. Kapal itu memakai lambang Dioskuri. |
| (0.02) | Rm 3:20 |
| Sebab tidak seorangpun yang dapat dibenarkan di hadapan Allah oleh karena melakukan hukum Taurat, z karena justru oleh hukum Taurat orang mengenal dosa. a |
| (0.02) | Rm 8:39 |
| atau kuasa-kuasa, k baik yang di atas, maupun yang di bawah, ataupun sesuatu makhluk lain, tidak akan dapat memisahkan kita dari kasih Allah, l yang ada dalam Kristus Yesus, Tuhan kita 1 . m |
| (0.02) | 1Kor 6:18 |
| Jauhkanlah dirimu dari percabulan 1 ! f Setiap dosa lain yang dilakukan manusia, terjadi di luar dirinya. Tetapi orang yang melakukan percabulan berdosa terhadap dirinya sendiri. g |
| (0.02) | 2Kor 4:13 |
| Namun karena kami memiliki roh iman h yang sama, seperti ada tertulis: "Aku percaya, sebab itu aku berkata-kata i ", maka kami juga percaya dan sebab itu kami juga berkata-kata. |





untuk membuka halaman teks alkitab saja. [