| (0.02) | 1Raj 12:31 |
| Ia membuat juga kuil-kuil q di atas bukit-bukit pengorbanan, dan mengangkat imam-imam r dari kalangan rakyat yang bukan dari bani Lewi 1 . |
| (0.02) | 1Raj 15:12 |
| Ia menyingkirkan pelacuran n bakti dari negeri itu dan menjauhkan segala berhala o yang dibuat oleh nenek moyangnya. |
| (0.02) | 1Raj 17:9 |
| "Bersiaplah, pergi ke Sarfat i yang termasuk wilayah Sidon, dan diamlah di sana. Ketahuilah, Aku telah memerintahkan seorang janda j untuk memberi engkau makan." |
| (0.02) | 1Raj 20:19 |
| Sementara itu keluarlah mereka itu dari dalam kota, yakni orang-orang muda pengiring kepala-kepala daerah dan juga tentara yang mengikuti mereka. |
| (0.02) | 1Raj 21:16 |
| Segera sesudah Ahab mendengar, bahwa Nabot sudah mati, ia bangun dan pergi ke kebun anggur Nabot, orang Yizreel itu, untuk mengambil kebun itu menjadi miliknya. |
| (0.02) | 2Raj 1:15 |
| Maka berfirmanlah Malaikat p TUHAN kepada Elia: "Turunlah bersama-sama dia, janganlah takut q kepadanya!" Lalu bangunlah Elia dan turun bersama-sama dia menghadap raja. |
| (0.02) | 2Raj 4:37 |
| Masuklah perempuan itu, lalu tersungkur di depan kaki Elisa dan sujud menyembah dengan mukanya sampai ke tanah. Kemudian diangkatnyalah anaknya, lalu keluar. |
| (0.02) | 2Raj 10:4 |
| Tetapi mereka sangat takut dan berkata: "Sedangkan kedua raja itu tidak dapat bertahan menghadapinya, bagaimana mungkin kita ini dapat bertahan?" |
| (0.02) | 2Raj 10:27 |
| Mereka merobohkan tugu berhala Baal itu, merobohkan juga rumah z Baal, dan membuatnya menjadi jamban; begitulah sampai hari ini. |
| (0.02) | 2Raj 14:19 |
| Di Yerusalem orang mengadakan persepakatan a melawan dia, sebab itu larilah ia ke Lakhis. b Tetapi mereka menyuruh mengejar dia ke Lakhis, lalu dibunuhlah dia di sana. |
| (0.02) | 2Raj 14:24 |
| Ia melakukan apa yang jahat di mata TUHAN. Ia tidak menjauh dari segala dosa Yerobeam bin Nebat, yang mengakibatkan orang Israel berdosa g pula. |
| (0.02) | 2Raj 15:24 |
| Ia melakukan apa yang jahat n di mata TUHAN. Ia tidak menjauh dari dosa-dosa Yerobeam bin Nebat, yang mengakibatkan orang Israel berdosa pula. |
| (0.02) | 2Raj 15:28 |
| Ia melakukan apa yang jahat di mata TUHAN. Ia tidak menjauh dari dosa-dosa Yerobeam bin Nebat, yang mengakibatkan orang Israel berdosa pula. |
| (0.02) | 2Raj 18:19 |
| Lalu berkatalah juru minuman agung kepada mereka: "Baiklah katakan kepada Hizkia: Beginilah kata raja agung, raja Asyur: Kepercayaan s macam apakah yang kaupegang ini? |
| (0.02) | 2Raj 19:27 |
| Aku tahu, g jika engkau bangun atau duduk jika keluar atau masuk, atau jika engkau mengamuk terhadap Aku. |
| (0.02) | 1Taw 1:51 |
| Setelah Hadad mati, maka yang menjadi kepala-kepala kaum di Edom ialah kepala kaum Timna, kepala kaum Alya, kepala kaum Yetet, |
| (0.02) | 1Taw 2:24 |
| Sesudah Hezron mati, Kaleb menghampiri Efrata--dia adalah isteri Hezron, ayahnya--maka perempuan itu melahirkan baginya Asyhur, y bapa Tekoa. |
| (0.02) | 1Taw 2:50 |
| Itulah keturunan Kaleb. Anak-anak Hur, f anak sulung Efrata, ialah Sobal, bapa Kiryat-Yearim, g |
| (0.02) | 1Taw 2:54 |
| Keturunan Salma ialah Betlehem, orang Netofa, i Atarot-Bet-Yoab dan setengah orang Manahti, yakni orang Zori. |
| (0.02) | 1Taw 4:14 |
| dan Meonotai memperanakkan Ofra. Seraya memperanakkan Yoab, bapa Lembah Tukang-tukang, karena mereka adalah tukang-tukang. |





untuk membuka halaman teks alkitab saja. [