| (0.09) | Kej 25:16 |
| Itulah anak-anak Ismael, dan itulah nama-nama mereka, menurut kampung mereka dan menurut perkemahan i mereka, dua belas orang raja, j masing-masing dengan sukunya. |
| (0.09) | Kej 34:1 |
| Pada suatu kali pergilah Dina, k anak perempuan Lea yang dilahirkannya bagi Yakub, mengunjungi perempuan-perempuan di negeri itu 1 . |
| (0.09) | Kej 43:10 |
| Jika kita tidak berlambat-lambat, j maka tentulah kami sekarang sudah dua kali pulang." |
| (0.09) | Kel 17:8 |
| Lalu datanglah orang Amalek u dan berperang melawan orang Israel di Rafidim. v |
| (0.09) | Kel 25:14 |
| Haruslah engkau memasukkan kayu pengusung z itu ke dalam gelang yang ada pada rusuk tabut itu, supaya dengan itu tabut dapat diangkut. |
| (0.09) | Kel 33:14 |
| Lalu Ia berfirman: "Aku b sendiri hendak membimbing engkau dan memberikan ketenteraman c kepadamu." |
| (0.09) | Kel 36:14 |
| Dibuatlah tenda-tenda dari bulu kambing menjadi atap kemah yang menudungi Kemah Suci, sebelas tenda dibuat orang. |
| (0.09) | Im 17:9 |
| tetapi tidak membawanya ke pintu Kemah c Pertemuan d supaya dipersembahkan kepada TUHAN, e maka orang itu haruslah dilenyapkan dari antara orang-orang sebangsanya." |
| (0.09) | Im 22:33 |
| yang membawa kamu keluar dari tanah Mesir, a supaya Aku menjadi Allahmu; b Akulah TUHAN." |
| (0.09) | Bil 15:41 |
| Akulah TUHAN, Allahmu, yang telah membawa kamu keluar dari tanah Mesir, supaya Aku menjadi Allah g bagimu; Akulah TUHAN, Allahmu. h " |
| (0.09) | Bil 20:21 |
| Ketika orang Edom tidak mau mengizinkan orang Israel lalu dari daerahnya, i maka orang Israel menyimpang meninggalkannya. j |
| (0.09) | Ul 2:13 |
| Jadi sekarang bersiaplah kamu dan seberangilah sungai Zered. t Lalu kita menyeberangi sungai Zered. |
| (0.09) | Ul 20:2 |
| Apabila kamu menghadapi pertempuran, maka seorang imam harus tampil ke depan dan berbicara kepada rakyat, |
| (0.09) | Ul 21:2 |
| maka haruslah para tua-tuamu dan para hakimmu keluar mengukur jarak ke kota-kota yang di sekeliling orang yang terbunuh itu. |
| (0.09) | Ul 32:11 |
| Laksana rajawali menggoyangbangkitkan isi sarangnya, melayang-layang di atas anak-anaknya, d mengembangkan sayapnya, menampung seekor, dan mendukungnya di atas kepaknya, e |
| (0.09) | Ul 34:8 |
| Orang Israel menangisi Musa di dataran Moab z tiga puluh hari a lamanya. Maka berakhirlah hari-hari tangis perkabungan b karena Musa itu. |
| (0.09) | Hak 11:6 |
| Kata mereka kepada Yefta: "Mari, jadilah panglima kami dan biarlah kita berperang melawan bani Amon." |
| (0.09) | 1Sam 1:6 |
| Tetapi madunya selalu menyakiti hatinya supaya ia gusar, o karena TUHAN telah menutup kandungannya. |
| (0.09) | 1Sam 23:15 |
| Daud takut, karena Saul telah keluar dengan maksud mencabut nyawanya. s Ketika Daud ada di padang gurun Zif di Koresa, |
| (0.09) | 1Sam 25:16 |
| Mereka seperti pagar tembok q sekeliling kami siang malam, selama kami menggembalakan domba-domba di dekat mereka. |




