| (0.26) | Yer 49:15 |
| Sebab sesungguhnya, Aku membuat engkau kecil di antara bangsa-bangsa, dihinakan di antara manusia. |
| (0.26) | Yl 1:15 |
| Wahai, hari itu! k Sungguh, hari TUHAN 1 l sudah dekat, datangnya sebagai pemusnahan dari Yang Mahakuasa. m |
| (0.26) | Yl 3:1 |
| "Sebab sesungguhnya pada hari-hari itu 1 dan pada waktu itu, apabila Aku memulihkan keadaan d Yehuda e dan Yerusalem, |
| (0.26) | Am 6:11 |
| Sebab sesungguhnya, TUHAN memberi perintah, maka rumah besar d dirobohkan e menjadi reruntuhan dan rumah kecil menjadi rosokan. f |
| (0.26) | Mal 4:5 |
| Sesungguhnya Aku akan mengutus nabi Elia y kepadamu 1 menjelang datangnya z hari TUHAN yang besar dan dahsyat itu. |
| (0.26) | Ayb 12:2 |
| "Memang, kamulah orang-orang itu, dan bersama-sama kamu x hikmat akan mati. |
| (0.26) | Ayb 28:1 |
| "Memang ada tempat orang menambang perak dan tempat orang melimbang k emas; |
| (0.26) | Yer 5:2 |
| Sekalipun mereka berkata: "Demi TUHAN yang hidup, x " namun mereka bersumpah palsu. y |
| (0.25) | Ayb 40:4 |
| (39-37) "Sesungguhnya, aku ini terlalu hina; i jawab apakah yang dapat kuberikan kepada-Mu? Mulutku j kututup dengan tangan 1 . |
| (0.25) | Ayb 11:11 |
| Karena Ia mengenal penipu dan melihat kejahatan tanpa mengamat-amatinya. a |
| (0.25) | Ayb 19:13 |
| Saudara-saudaraku p dijauhkan-Nya dari padaku, dan kenalan-kenalanku tidak lagi mengenal aku. q |
| (0.25) | Yes 37:18 |
| Ya TUHAN, memang raja-raja Asyur telah memusnahkan semua bangsa dan negeri-negeri h mereka |
| (0.25) | Yes 63:8 |
| Bukankah Ia berfirman: "Sungguh, merekalah umat-Ku, x anak-anak yang tidak akan berlaku curang," maka Ia menjadi Juruselamat y mereka |
| (0.25) | Gal 5:2 |
| Sesungguhnya, aku, Paulus, berkata kepadamu: jikalau kamu menyunatkan dirimu, p Kristus sama sekali tidak akan berguna bagimu. |
| (0.25) | Ayb 23:8 |
| Sesungguhnya, kalau aku berjalan ke timur, Ia tidak di sana; atau ke barat, tidak kudapati Dia; |
| (0.25) | Ayb 36:26 |
| Sesungguhnya, Allah itu besar, tidak tercapai oleh pengetahuan q kita, jumlah tahun-Nya tidak dapat diselidiki. r |
| (0.25) | Pkh 7:20 |
| Sesungguhnya, di bumi tidak ada orang yang saleh: t yang berbuat baik dan tak pernah berbuat dosa 1 ! u |
| (0.25) | Yes 24:1 |
| Sesungguhnya 1 , TUHAN akan menanduskan bumi 2 o dan akan menghancurkannya, p akan membalikkan permukaannya, dan akan menyerakkan q penduduknya. |
| (0.25) | Mi 1:3 |
| Sebab sesungguhnya, TUHAN keluar dari tempat-Nya l dan turun m berjejak di atas bukit-bukit bumi. n |
| (0.25) | Nah 2:2 |
| Sungguh, TUHAN memulihkan s kebanggaan t Yakub, seperti kebanggaan Israel; sebab perusak telah merusakkannya dan telah membinasakan carang-carangnya. |




