| (0.11) | Mzm 101:8 |
| Setiap pagi f akan kubinasakan semua orang fasik g di negeri; akan kulenyapkan dari kota TUHAN, h semua orang yang melakukan kejahatan. i |
| (0.11) | Mzm 112:10 |
| Orang fasik melihatnya, n lalu sakit hati, ia menggertakkan giginya, o lalu hancur; p keinginan orang fasik akan menuju kebinasaan. q |
| (0.11) | Mzm 97:10 |
| Hai orang-orang yang mengasihi TUHAN, bencilah kejahatan 1 ! f Dia, yang memelihara g nyawa orang-orang yang dikasihi-Nya, h akan melepaskan i mereka dari tangan orang-orang fasik. j |
| (0.11) | Mzm 105:18 |
| Mereka mengimpit kakinya dengan belenggu, w lehernya masuk ke dalam besi, |
| (0.11) | Mzm 147:3 |
| Ia menyembuhkan orang-orang yang patah hati e dan membalut luka-luka f mereka; |
| (0.11) | Mzm 145:18 |
| TUHAN dekat q pada setiap orang yang berseru kepada-Nya 1 , r pada setiap orang yang berseru kepada-Nya dalam kesetiaan. |
| (0.11) | Mzm 109:20 |
| Biarlah semuanya itu dari pihak TUHAN menjadi upah o orang yang mendakwa aku, dan upah orang-orang yang berkata-kata jahat p terhadap aku." |
| (0.11) | Mzm 107:4 |
| Ada orang-orang yang mengembara di padang belantara, n jalan ke kota o tempat kediaman orang tidak mereka temukan; |
| (0.11) | Mzm 74:9 |
| Tanda-tanda n kami tidak kami lihat, tidak ada lagi nabi, o dan tidak ada di antara kami yang mengetahui berapa lama lagi. |
| (0.11) | Mzm 73:1 |
| Mazmur Asaf. Sesungguhnya Allah itu baik bagi mereka 1 yang tulus hatinya c , bagi mereka yang bersih hatinya. |
| (0.11) | Mzm 37:38 |
| tetapi pendurhaka-pendurhaka s akan dibinasakan t bersama-sama, dan masa depan orang-orang fasik akan dilenyapkan. u |
| (0.11) | Mzm 25:22 |
| Ya Allah, bebaskanlah orang Israel x dari segala kesesakannya! |
| (0.11) | Mzm 16:10 |
| sebab Engkau tidak menyerahkan aku ke dunia orang mati 1 , z dan tidak membiarkan Orang Kudus-Mu a melihat kebinasaan. b |
| (0.11) | Mzm 35:19 |
| Janganlah sekali-kali bersukacita atas aku orang-orang yang memusuhi x aku tanpa sebab, atau mengedip-ngedipkan mata y orang-orang yang membenci aku tanpa alasan. z |
| (0.11) | Mzm 10:18 |
| untuk memberi keadilan kepada anak yatim g dan orang yang terinjak; h supaya tidak ada lagi seorang manusia di bumi yang berani menakut-nakuti. |
| (0.11) | Mzm 11:2 |
| Sebab, lihat orang fasik melentur busurnya, l mereka memasang anak panahnya m pada tali busur, untuk memanah orang yang tulus hati n di tempat gelap. o |
| (0.11) | Mzm 107:32 |
| Biarlah mereka meninggikan w Dia dalam jemaat x umat itu, dan memuji-muji Dia dalam majelis para tua-tua. |
| (0.11) | Mzm 125:5 |
| tetapi orang-orang yang menyimpang i ke jalan j yang berbelit-belit, kiranya TUHAN mengenyahkan k mereka bersama-sama orang-orang yang melakukan kejahatan. Damai sejahtera atas Israel! l |
| (0.11) | Mzm 73:5 |
| mereka tidak mengalami h kesusahan manusia, dan mereka tidak kena tulah seperti orang lain. |
| (0.11) | Mzm 119:130 |
| Bila tersingkap, firman-firman-Mu memberi terang, o memberi pengertian kepada orang-orang bodoh. p |




