| (0.02) | Luk 24:28 |
| Mereka mendekati kampung yang mereka tuju, lalu Ia berbuat seolah-olah hendak meneruskan perjalanan-Nya. |
| (0.02) | Kis 6:6 |
| Mereka itu dihadapkan kepada rasul-rasul, lalu rasul-rasul itupun berdoa q dan meletakkan tangan di atas mereka 1 . r |
| (0.02) | Kis 8:2 |
| Orang-orang saleh menguburkan mayat Stefanus serta meratapinya dengan sangat. |
| (0.02) | Kis 10:27 |
| Dan sambil bercakap-cakap dengan dia, ia masuk dan mendapati banyak orang m sedang berkumpul. |
| (0.02) | Kis 16:29 |
| Kepala penjara itu menyuruh membawa suluh, lalu berlari masuk dan dengan gemetar tersungkurlah ia di depan Paulus dan Silas. l |
| (0.02) | Kis 20:2 |
| Ia menjelajah daerah itu dan dengan banyak nasihat menguatkan hati saudara-saudara di situ. Lalu tibalah ia di tanah Yunani. |
| (0.02) | Kis 27:14 |
| Tetapi tidak berapa lama kemudian turunlah dari arah pulau itu angin badai, j yang disebut angin "Timur Laut". |
| (0.02) | Kis 27:42 |
| Pada waktu itu prajurit-prajurit bermaksud untuk membunuh tahanan-tahanan, supaya jangan ada seorangpun yang melarikan diri dengan berenang. |
| (0.02) | Rm 6:3 |
| Atau tidak tahukah kamu, bahwa kita semua yang telah dibaptis b dalam Kristus, telah dibaptis dalam kematian-Nya? |
| (0.02) | 2Kor 2:12 |
| Ketika aku tiba di Troas k untuk memberitakan Injil Kristus, l aku dapati, bahwa Tuhan telah membuka jalan m untuk pekerjaan di sana. |
| (0.02) | Ibr 6:20 |
| di mana Yesus telah masuk sebagai Perintis bagi kita, c ketika Ia, menurut peraturan Melkisedek, d menjadi Imam Besar e sampai selama-lamanya. |
| (0.02) | Ibr 9:21 |
| Dan juga kemah dan semua alat untuk ibadah dipercikinya secara demikian dengan darah. |
| (0.02) | Yeh 40:7 |
| Kemudian ia mengukur kamar jaga: a panjangnya satu tongkat dan lebarnya satu tongkat, dan jarak antara dua kamar jaga adalah lima hasta. Dan ambang pintu gerbang sebelah dalam yang dekat balai gerbang itu adalah satu tongkat. |
| (0.02) | 1Kor 15:28 |
| Tetapi kalau segala sesuatu telah ditaklukkan di bawah Kristus, maka Ia sendiri sebagai Anak akan menaklukkan diri-Nya di bawah Dia, u yang telah menaklukkan segala sesuatu di bawah-Nya, supaya Allah menjadi semua di dalam semua. v |
| (0.02) | 1Ptr 2:9 |
| Tetapi kamulah bangsa yang terpilih, m imamat n yang rajani, bangsa o yang kudus 1 , umat kepunyaan Allah p sendiri, supaya kamu memberitakan perbuatan-perbuatan yang besar dari Dia, yang telah memanggil kamu keluar dari kegelapan kepada terang-Nya q yang ajaib: |
| (0.02) | Kej 2:14 |
| Nama sungai yang ketiga ialah Tigris, k yakni yang mengalir di sebelah timur Asyur. Dan sungai yang keempat ialah Efrat. l |
| (0.02) | Kej 10:15 |
| Kanaan i memperanakkan Sidon, j anak sulungnya, k dan Het, l |
| (0.02) | Kej 14:19 |
| Lalu ia memberkati Abram, d katanya: "Diberkatilah kiranya Abram oleh Allah Yang Mahatinggi, e Pencipta langit dan bumi, f |
| (0.02) | Kej 25:11 |
| Setelah Abraham mati, Allah memberkati Ishak, y anaknya itu; dan Ishak diam dekat sumur Lahai-Roi. z |
| (0.02) | Kej 35:14 |
| Kemudian Yakub mendirikan tugu b di tempat itu, yakni tugu batu; ia mempersembahkan korban curahan c dan menuangkan minyak di atasnya. d |




