| (0.03) | 1Taw 5:1 |
| Anak-anak Ruben, v anak sulung Israel. Dialah anak sulung, tetapi karena ia telah melanggar kesucian petiduran w ayahnya, maka hak kesulungannya diberikan kepada keturunan dari Yusuf, x anak Israel y juga, sekalipun tidak tercatat dalam silsilah sebagai anak sulung. z |
| (0.03) | Rm 9:10 |
| Tetapi bukan hanya itu saja. Lebih terang lagi ialah Ribka yang mengandung dari satu orang, yaitu dari Ishak, k bapa leluhur kita. |
| (0.02) | Kej 33:2 |
| Ia menempatkan budak-budak perempuan itu beserta anak-anak y mereka di muka, Lea beserta anak-anaknya di belakang mereka, dan Rahel beserta Yusuf z di belakang sekali. |
| (0.02) | Kej 36:7 |
| Sebab harta milik mereka terlalu banyak, sehingga mereka tidak dapat tinggal bersama-sama, dan negeri penumpangan mereka tidak dapat memuat mereka karena banyaknya ternak b mereka itu. |
| (0.02) | Kej 37:13 |
| Lalu Israel b berkata kepada Yusuf: "Bukankah saudara-saudaramu menggembalakan kambing domba dekat Sikhem? c Marilah engkau kusuruh kepada mereka." Sahut Yusuf: "Ya bapa." |
| (0.02) | Kej 48:5 |
| Maka sekarang kedua anakmu yang lahir bagimu di tanah Mesir, b sebelum aku datang kepadamu ke Mesir, akulah yang empunya mereka 1 ; akulah yang akan empunya c Efraim dan Manasye sama seperti Ruben d dan Simeon. e |
| (0.02) | Kej 48:21 |
| Kemudian berkatalah Israel kepada Yusuf: "Tidak lama lagi aku akan mati, tetapi Allah akan menyertai kamu u dan membawa kamu kembali ke negeri nenek moyangmu. v |
| (0.02) | Kej 50:3 |
| Hal itu memerlukan empat puluh hari o lamanya, sebab demikianlah lamanya waktu yang diperlukan untuk merempah-rempahi, dan orang Mesir menangisi dia tujuh puluh hari lamanya. |
| (0.02) | Kej 50:15 |
| Ketika saudara-saudara Yusuf melihat, bahwa ayah mereka telah mati, berkatalah mereka: "Boleh jadi Yusuf akan mendendam p kita dan membalaskan sepenuhnya kepada kita segala kejahatan yang telah kita lakukan kepadanya. q " |
| (0.02) | Kel 6:14 |
| (6-13) Inilah para kepala kaum keluarga k mereka: Anak-anak Ruben l anak sulung Israel: Henokh, Palu, Hezron dan Karmi; itulah kaum-kaum Ruben. |
| (0.02) | Kel 28:9 |
| Haruslah kauambil dua permata krisopras dan mengukirkan v nama para anak Israel pada permata itu, |
| (0.02) | Kel 28:21 |
| Sesuai dengan nama para anak Israel, b permata itu haruslah dua belas banyaknya; dan pada tiap-tiap permata haruslah ada, diukirkan seperti meterai, nama salah satu suku c dari yang dua belas itu. |
| (0.02) | Kel 39:6 |
| Dikerjakan merekalah permata krisopras, yakni dililit dengan ikat emas, diukirkan padanya nama para anak Israel, yang diukirkan seperti meterai. |
| (0.02) | Kel 39:14 |
| Sesuai dengan nama para anak Israel, permata itu adalah dua belas n banyaknya; dan pada tiap-tiap permata ada diukirkan seperti meterai, nama salah satu suku dari yang dua belas itu. |
| (0.02) | 2Sam 23:3 |
| Allah Israel berfirman, gunung batu r Israel berkata kepadaku: Apabila seorang memerintah manusia dengan adil, s memerintah dengan takut t akan Allah, u |
| (0.02) | 2Raj 17:20 |
| jadi TUHAN menolak segenap keturunan Israel: Ia menindas mereka dan menyerahkan mereka ke dalam tangan perampok-perampok, q sampai habis mereka dibuang-Nya dari hadapan-Nya. r -- |
| (0.02) | 1Taw 6:33 |
| Inilah orang-orang yang memegang tugas itu dengan anak-anak mereka: dari bani Kehat ialah Heman, g penyanyi itu, anak Yoel h bin Samuel |
| (0.02) | 1Taw 7:29 |
| dan pada perbatasan bani Manasye: Bet-Sean g dengan segala anak kotanya, juga Taanakh dengan segala anak kotanya, Megido dengan segala anak kotanya, Dor h dengan segala anak kotanya. Di tempat-tempat itulah keturunan Yusuf bin Israel diam. |
| (0.02) | 1Taw 29:10 |
| Lalu Daud memuji TUHAN di depan mata segenap jemaah itu. Berkatalah Daud: "Terpujilah Engkau, ya TUHAN, Allahnya bapa kami Israel, dari selama-lamanya sampai selama-lamanya. |
| (0.02) | 1Taw 29:18 |
| Ya TUHAN, Allah Abraham, Ishak dan Israel, bapa-bapa kami, peliharalah untuk selama-lamanya kecenderungan hati umat-Mu yang demikian ini dan tetaplah tujukan hati mereka kepada-Mu. |




