| (0.02) | 1Sam 30:11 |
| Kemudian mereka menemui seorang Mesir di padang lalu membawanya kepada Daud. Mereka memberi dia roti, lalu makanlah ia, kemudian mereka memberi dia minum air, |
| (0.02) | 2Sam 2:29 |
| Semalam-malaman Abner dan orang-orangnya berjalan melalui Araba y -Yordan, menyeberangi sungai Yordan, berjalan terus hampir sepanjang siang, lalu sampai ke Mahanaim. z |
| (0.02) | 2Sam 2:32 |
| Mereka mengangkat mayat Asael dan menguburkannya di dalam kubur a ayahnya yang di Betlehem. Kemudian berjalanlah Yoab dan orang-orangnya semalam-malaman itu dan sampai ke Hebron, ketika hari sudah terang. |
| (0.02) | 2Sam 4:6 |
| Kebetulan penjaga pintu rumah itu mengantuk dan tertidur, ketika sedang membersihkan gandum. Demikianlah Rekhab dan Baana menyusup ke dalam. |
| (0.02) | 1Raj 19:2 |
| maka Izebel menyuruh seorang suruhan mengatakan kepada Elia: "Beginilah kiranya para allah menghukum aku, bahkan lebih lagi a dari pada itu, jika besok kira-kira pada waktu ini aku tidak membuat nyawamu sama seperti nyawa salah seorang dari mereka itu. b " |
| (0.02) | 2Raj 7:7 |
| Karena itu bangkitlah mereka melarikan diri s pada waktu senja dengan meninggalkan kemah dan kuda dan keledai mereka serta tempat perkemahan itu dengan begitu saja; mereka melarikan diri menyelamatkan nyawanya. |
| (0.02) | Neh 4:23 |
| Demikianlah aku sendiri, saudara-saudaraku, anak buahku dan para penjaga yang mengikut aku, kami semua tidak sempat menanggalkan pakaian kami. Setiap orang memegang senjata dengan tangan kanan. |
| (0.02) | Est 5:8 |
| Jikalau hamba mendapat kasih q raja, dan jikalau baik pada pemandangan raja mengabulkan permintaan serta memenuhi keinginan hamba, datang pulalah kiranya raja dengan Haman ke perjamuan r yang akan hamba adakan bagi raja dan Haman; maka besok akan hamba lakukan yang dikehendaki raja." |
| (0.02) | Est 5:12 |
| Lagi kata Haman: "Tambahan pula tiada seorangpun diminta oleh Ester, sang ratu, untuk datang bersama-sama dengan raja ke perjamuan yang diadakannya, kecuali aku; x dan untuk besokpun aku diundangnya bersama-sama dengan raja. |
| (0.02) | Pkh 11:6 |
| Taburkanlah benihmu pagi-pagi hari, dan janganlah memberi istirahat v kepada tanganmu pada petang hari, karena engkau tidak mengetahui apakah ini atau itu yang akan berhasil, atau kedua-duanya sama baik. |
| (0.02) | Yes 10:17 |
| Maka Terang Israel akan menjadi api, r dan Allahnya, Yang Mahakudus, s akan menyala-nyala dan akan membakar dan memakan habis puteri malu t dan rumputnya u pada satu hari juga. |
| (0.02) | Yes 58:10 |
| apabila engkau menyerahkan kepada orang lapar apa yang kauinginkan sendiri dan memuaskan hati orang yang tertindas h maka terangmu i akan terbit dalam gelap dan kegelapanmu akan seperti rembang tengah j hari. |
| (0.02) | Yes 62:1 |
| Oleh karena Sion aku tidak dapat berdiam u diri, dan oleh karena Yerusalem 1 aku tidak akan tinggal tenang, sampai kebenarannya v bersinar seperti cahaya w dan keselamatannya x menyala seperti suluh. |
| (0.02) | Yes 65:4 |
| yang duduk di kuburan-kuburan w dan bermalam di dalam gua-gua; yang memakan daging babi x dan kuah daging najis ada dalam kuali mereka; |
| (0.02) | Yer 23:12 |
| Sebab itu jalan mereka akan seperti jalan-jalan yang licin a bagi mereka; di dalam gelap mereka akan terserandung dan akan jatuh di sana; sebab Aku akan mendatangkan malapetaka atas mereka dalam tahun waktu mereka dihukum, b demikianlah firman TUHAN. |
| (0.02) | Yeh 30:18 |
| Di Tahpanhes u hari akan menjadi gelap pada saat Aku mematahkan kekuasaan Mesir v di sana dan kecongkakannya, yang ditimbulkan kekuatannya, berakhir. Kota itu akan ditutupi oleh awan dan anak-anaknya perempuan akan diangkut tertawan. w |
| (0.02) | Hos 6:5 |
| Sebab itu Aku telah meremukkan mereka dengan perantaraan nabi-nabi, Aku telah membunuh mereka dengan perkataan mulut-Ku, w dan hukum-Ku keluar seperti terang. x |
| (0.02) | Hos 10:9 |
| Sejak hari Gibea f engkau telah berdosa, g hai Israel; di sana mereka bangkit melawan. Tidakkah perang melawan orang-orang curang akan mencapai mereka di Gibea? |
| (0.02) | Mi 1:8 |
| Karena inilah aku hendak berkeluh kesah dan meratap 1 , z hendak berjalan dengan tidak berkasut a dan telanjang, hendak melolong seperti serigala dan meraung seperti burung unta: |
| (0.02) | Zef 1:15 |
| Hari kegemasan hari itu, hari kesusahan dan kesulitan, hari kemusnahan dan pemusnahan, hari kegelapan j dan kesuraman, hari berawan dan kelam, k |




