| (0.02) | 1Kor 1:26 |
| Ingat saja, saudara-saudara, bagaimana keadaan kamu, ketika kamu dipanggil: b menurut ukuran manusia tidak banyak orang yang bijak, c tidak banyak orang yang berpengaruh, tidak banyak orang yang terpandang. |
| (0.02) | 2Kor 5:20 |
| Jadi kami ini adalah utusan-utusan s Kristus, seakan-akan Allah menasihati kamu dengan perantaraan kami; t dalam nama Kristus kami meminta kepadamu: berilah dirimu didamaikan dengan Allah. u |
| (0.02) | Ef 1:18 |
| Dan supaya Ia menjadikan mata hatimu terang, o agar kamu mengerti pengharapan apakah yang terkandung dalam panggilan-Nya: p betapa kayanya q kemuliaan bagian r yang ditentukan-Nya bagi orang-orang kudus, s |
| (0.02) | Kol 3:15 |
| Hendaklah damai sejahtera Kristus b memerintah dalam hatimu, karena untuk itulah c kamu telah dipanggil menjadi satu tubuh. d Dan bersyukurlah. |
| (0.02) | 1Tim 6:12 |
| Bertandinglah dalam pertandingan k iman yang benar 1 dan rebutlah l hidup yang kekal. m Untuk itulah engkau telah dipanggil dan telah engkau ikrarkan ikrar n yang benar di depan banyak saksi. |
| (0.02) | 2Tim 2:4 |
| Seorang prajurit yang sedang berjuang tidak memusingkan dirinya dengan soal-soal penghidupannya, supaya dengan demikian ia berkenan kepada komandannya. |
| (0.02) | Ibr 5:4 |
| Dan tidak seorangpun yang mengambil kehormatan itu bagi dirinya sendiri, tetapi dipanggil untuk itu oleh Allah, seperti yang telah terjadi d dengan Harun. |
| (0.02) | Ibr 11:8 |
| Karena iman Abraham taat 1 , ketika ia dipanggil untuk berangkat ke negeri yang akan diterimanya menjadi milik pusakanya, v lalu ia berangkat w dengan tidak mengetahui tempat yang ia tujui. |
| (0.02) | 1Ptr 2:21 |
| Sebab untuk itulah m kamu dipanggil, n karena Kristuspun telah menderita untuk kamu o dan telah meninggalkan teladan p bagimu, supaya kamu mengikuti jejak-Nya 1 . |
| (0.02) | 1Ptr 3:6 |
| sama seperti Sara taat kepada Abraham dan menamai dia tuannya. l Dan kamu adalah anak-anaknya, jika kamu berbuat baik dan tidak takut akan ancaman. |
| (0.02) | 1Ptr 3:9 |
| dan janganlah membalas kejahatan dengan kejahatan, q atau caci maki dengan caci maki, r tetapi sebaliknya, hendaklah kamu memberkati, s karena untuk itulah t kamu dipanggil, u yaitu untuk memperoleh berkat. v Sebab: |
| (0.02) | Why 11:12 |
| Dan orang-orang itu mendengar suatu suara yang nyaring dari sorga berkata kepada mereka: "Naiklah ke mari! t " Lalu naiklah mereka ke langit, diselubungi awan, u disaksikan oleh musuh-musuh mereka. |
| (0.02) | 1Sam 10:2 |
| Apabila engkau pada hari ini pergi meninggalkan aku, maka engkau akan bertemu dengan dua orang laki-laki di dekat kubur k Rahel, di daerah Benyamin, di Zelzah. Mereka akan berkata kepadamu: Keledai-keledai l yang engkau cari itu telah diketemukan; dan ayahmu tidak memikirkan keledai-keledai itu lagi, tetapi ia kuatir m mengenai kamu, katanya: Apakah yang akan kuperbuat untuk anakku itu? |
| (0.02) | 2Raj 6:32 |
| Adapun Elisa, duduk-duduk di rumahnya, dan para tua-tua g duduk bersama-sama dia. Raja menyuruh seorang berjalan mendahuluinya, tetapi sebelum suruhan itu sampai kepada Elisa, Elisa sudah berkata kepada para tua-tua itu: "Tahukah kamu, bahwa si pembunuh h itu menyuruh orang untuk memenggal kepalaku? i Awas-awaslah, apabila suruhan itu datang, segeralah tutup pintu dan tahanlah dia supaya orang itu jangan masuk. Bukankah sudah kedengaran bunyi langkah tuannya di belakangnya?" |
| (0.02) | 1Taw 28:1 |
| Daud mengumpulkan r di Yerusalem segala pembesar s Israel, yakni para kepala suku, para pemimpin rombongan orang-orang yang melayani raja, para kepala pasukan seribu dan kepala pasukan seratus, serta para kepala harta benda dan ternak kepunyaan raja dan anak-anaknya; bersama-sama mereka juga para pegawai istana dan para perwira dan semua pahlawan yang gagah perkasa. |
| (0.02) | Est 2:12 |
| Tiap-tiap kali seorang gadis mendapat giliran untuk masuk menghadap raja Ahasyweros, dan sebelumnya ia dirawat menurut peraturan bagi para perempuan selama dua belas bulan, sebab seluruh waktu itu digunakan untuk pemakaian wangi-wangian: enam bulan untuk memakai minyak mur dan enam bulan lagi untuk memakai minyak kasai g serta lain-lain wangi-wangian perempuan. |
| (0.02) | Est 3:12 |
| Maka dalam bulan yang pertama pada hari yang ketiga belas dipanggillah para panitera raja, lalu, sesuai dengan segala yang diperintahkan Haman, ditulislah surat kepada wakil-wakil raja, kepada setiap bupati yang menguasai daerah dan kepada setiap pembesar bangsa, yakni kepada tiap-tiap daerah menurut tulisannya dan kepada tiap-tiap bangsa menurut bahasanya; m surat itu ditulis atas nama raja Ahasyweros dan dimeterai n dengan cincin meterai raja. |
| (0.02) | Est 4:11 |
| "Semua pegawai raja serta penduduk daerah-daerah kerajaan mengetahui bahwa bagi setiap laki-laki atau perempuan, yang menghadap raja di pelataran dalam dengan tiada dipanggil, a hanya berlaku satu undang-undang, b yakni hukuman mati. Hanya orang yang kepadanya raja mengulurkan tongkat emas, c yang akan tetap hidup. Dan aku selama tiga puluh hari ini tidak dipanggil menghadap raja." |
| (0.02) | Kis 17:5 |
| Tetapi orang-orang Yahudi menjadi iri hati dan dengan dibantu oleh beberapa penjahat dari antara petualang-petualang di pasar, mereka mengadakan keributan dan mengacau kota itu. i Mereka menyerbu rumah Yason j dengan maksud untuk menghadapkan Paulus dan Silas kepada sidang rakyat. |
| (0.02) | Kis 22:30 |
| Namun kepala pasukan itu ingin mengetahui dengan teliti apa yang dituduhkan orang-orang Yahudi t kepada Paulus. Karena itu pada keesokan harinya ia menyuruh mengambil Paulus dari penjara u dan memerintahkan, supaya imam-imam kepala dan seluruh Mahkamah Agama v berkumpul. Lalu ia membawa Paulus dari markas dan menghadapkannya kepada mereka. |




