| (0.01) | Yos 22:6 |
| Lalu Yosua memberkati w mereka dan melepas mereka pergi. Maka pulanglah mereka ke kemah mereka. |
| (0.01) | Yos 24:7 |
| Sebab itu berteriak-teriaklah o mereka kepada TUHAN, maka diadakan-Nya gelap p antara kamu dan orang Mesir itu dan didatangkan-Nya air laut atas mereka, sehingga mereka diliputi. q Dan matamu sendiri telah melihat, apa yang Kulakukan terhadap Mesir. r Sesudah itu lama s kamu diam di padang gurun. |
| (0.01) | Yos 24:11 |
| Setelah kamu menyeberangi sungai Yordan z dan sampai ke Yerikho, a berperanglah melawan kamu warga-warga kota Yerikho, orang Amori, orang Feris, b orang Kanaan, orang Het, orang Girgasi, orang Hewi dan orang Yebus, c tetapi mereka itu Kuserahkan ke dalam tanganmu. d |
| (0.01) | Hak 7:11 |
| maka kaudengarlah apa yang mereka katakan; kemudian engkau akan mendapat keberanian 1 untuk turun menyerbu perkemahan itu." Lalu turunlah ia bersama dengan Pura, bujangnya itu, sampai kepada penjagaan terdepan laskar di perkemahan itu. |
| (0.01) | Hak 7:20 |
| Demikianlah ketiga pasukan itu bersama-sama meniup sangkakala, dan memecahkan buyung dengan memegang obor u di tangan kirinya dan sangkakala di tangan kanannya untuk ditiup, serta berseru: "Pedang v demi TUHAN dan demi Gideon!" |
| (0.01) | Hak 9:7 |
| Setelah hal itu dikabarkan kepada Yotam, u pergilah ia ke gunung Gerizim v dan berdiri di atasnya, lalu berserulah ia dengan suara nyaring kepada mereka: "Dengarkanlah aku, kamu warga kota Sikhem, maka Allah akan mendengarkan kamu juga. |
| (0.01) | Rut 4:11 |
| Dan seluruh orang banyak yang hadir di pintu gerbang, l dan para tua-tua berkata: "Kamilah menjadi saksi. m TUHAN kiranya membuat perempuan yang akan masuk ke rumahmu itu sama seperti Rahel dan Lea, n yang keduanya telah membangunkan umat Israel. Biarlah engkau menjadi makmur di Efrata o dan biarlah namamu termasyhur di Betlehem, p |
| (0.01) | 1Sam 5:4 |
| Tetapi ketika keesokan harinya mereka bangun pagi-pagi, tampaklah Dagon terjatuh dengan mukanya ke tanah di hadapan tabut TUHAN, tetapi kepala Dagon dan kedua belah tangannya terpenggal v dan terpelanting ke ambang pintu, hanya badan Dagon itu yang masih tinggal. |
| (0.01) | 1Sam 10:5 |
| Sesudah itu engkau akan sampai ke Gibea p Allah, tempat kedudukan q pasukan orang Filistin. Dan apabila engkau masuk kota, engkau akan berjumpa di sana dengan serombongan nabi, r yang turun dari bukit s pengorbanan dengan gambus, rebana, t suling u dan kecapi v di depan mereka; mereka sendiri akan kepenuhan w seperti nabi 1 . |
| (0.01) | 1Sam 11:7 |
| Diambilnyalah sepasang lembu, w dipotong-potongnya, lalu potongan-potongan itu dikirimkannya ke seluruh daerah Israel x dengan perantaraan utusan, pesannya: "Siapa y yang tidak maju mengikuti Saul dan mengikuti Samuel, lembu-lembunya akan diperlakukan juga demikian." Lalu TUHAN mendatangkan ketakutan kepada bangsa itu, sehingga majulah mereka serentak. z |
| (0.01) | 1Sam 11:11 |
| Keesokan harinya Saul membagi rakyat itu menjadi tiga pasukan. d Mereka itu masuk ke tengah-tengah perkemahan musuh pada waktu kawal pagi dan memukul kalah orang-orang Amon e sebelum hari panas; dan terserak-seraklah orang-orang yang lolos itu, sehingga di antara mereka tidak ada tinggal dua orang bersama-sama. |
| (0.01) | 1Sam 15:15 |
| Jawab Saul: "Semuanya itu dibawa dari pada orang Amalek, sebab rakyat menyelamatkan kambing domba dan lembu-lembu yang terbaik dengan maksud untuk mempersembahkan korban kepada TUHAN, Allahmu; tetapi selebihnya telah kami tumpas." |
| (0.01) | 1Sam 17:8 |
| Ia berdiri dan berseru kepada barisan Israel, katanya kepada mereka: "Mengapa kamu keluar untuk mengatur barisan perangmu? Bukankah aku seorang Filistin dan kamu adalah hamba Saul? Pilihlah m bagimu seorang, dan biarlah ia turun mendapatkan daku. |
| (0.01) | 1Sam 18:6 |
| Tetapi pada waktu mereka pulang, ketika Daud kembali sesudah mengalahkan orang Filistin itu, keluarlah orang-orang perempuan dari segala kota Israel menyongsong raja Saul sambil menyanyi dan menari-nari z dengan memukul rebana, a dengan bersukaria dan dengan membunyikan gerincing; |
| (0.01) | 1Sam 23:23 |
| Berusahalah mengetahui segala tempat persembunyiannya. Kemudian datanglah kembali kepadaku dengan kabar yang pasti; dan aku akan pergi bersama-sama dengan kamu. Sesungguhnya, jika ia ada di dalam negeri, maka aku akan meneliti c dia di antara segala ribuan orang Yehuda." |
| (0.01) | 1Sam 25:13 |
| Kemudian berkatalah Daud kepada orang-orangnya: k "Kamu masing-masing, sandanglah pedang!" Lalu mereka masing-masing menyandang pedangnya; Daud sendiripun menyandang pedangnya. Sesudah itu kira-kira empat ratus orang maju l mengikuti Daud, sedang dua ratus orang tinggal menjaga barang-barang. m |
| (0.01) | 2Sam 3:21 |
| Berkatalah Abner kepada Daud: "Baiklah aku bersiap untuk pergi mengumpulkan seluruh orang Israel kepada tuanku raja, supaya mereka mengadakan perjanjian a dengan tuanku dan tuanku menjadi raja atas segala yang dikehendaki b hatimu." Lalu Daud membiarkan Abner pergi dan berjalanlah ia dengan selamat. |
| (0.01) | 2Sam 5:6 |
| Lalu raja dengan orang-orangnya pergi ke Yerusalem 1 , a menyerang orang Yebus, b penduduk negeri itu. Mereka itu berkata kepada Daud: "Engkau tidak sanggup masuk ke mari; orang-orang buta dan orang-orang timpang akan mengenyahkan engkau!" Maksud mereka: Daud tidak sanggup masuk ke mari. |
| (0.01) | 2Sam 12:8 |
| Telah Kuberikan isi rumah tuanmu kepadamu, t dan isteri-isteri tuanmu ke dalam pangkuanmu. Aku telah memberikan kepadamu kaum Israel dan Yehuda; dan seandainya itu belum cukup, tentu Kutambah lagi ini dan itu kepadamu. |
| (0.01) | 2Sam 13:28 |
| Lalu Absalom r memerintahkan orang-orangnya, demikian: "Perhatikan! Apabila hati Amnon menjadi gembira s karena anggur, dan aku berkata kepadamu: Paranglah Amnon, maka haruslah kamu membunuh dia 1 . Jangan takut. Bukankah aku yang memerintahkannya kepadamu? Kuatkanlah hatimu dan tunjukkanlah dirimu sebagai orang yang gagah perkasa! t " |




