| (0.42) | Bil 21:29 |
| Celakalah engkau, ya Moab; d binasa engkau, ya bangsa Kamos! e Ia membuat anak-anaknya lelaki menjadi orang-orang pelarian, f dan anak-anaknya perempuan menjadi tawanan g kepada Sihon, raja orang Amori. |
| (0.42) | Bil 33:4 |
| sementara orang Mesir sedang menguburkan orang-orang yang telah dibunuh TUHAN di antara mereka, yakni semua anak sulung; t sebab TUHAN telah menjatuhkan hukuman-hukuman u kepada para allah v mereka. |
| (0.42) | Bil 3:13 |
| sebab Akulah yang punya n semua anak sulung. Pada waktu Aku membunuh semua anak sulung di tanah Mesir, maka Aku menguduskan bagi-Ku semua anak sulung yang ada pada orang Israel, baik dari manusia maupun dari hewan; semuanya itu kepunyaan-Ku; Akulah TUHAN. o " |
| (0.42) | Bil 3:10 |
| Tetapi Harun h dan anak-anaknya haruslah kautugaskan untuk memegang jabatannya sebagai imam, i sedang orang awam yang mendekat harus dihukum mati. j " |
| (0.42) | Bil 6:5 |
| Selama waktu nazarnya sebagai orang nazir janganlah pisau t cukur lalu di kepalanya; u sampai genap waktunya ia mengkhususkan dirinya bagi TUHAN, haruslah ia tetap kudus dan membiarkan rambutnya tumbuh panjang 1 . |
| (0.42) | Bil 11:10 |
| Ketika Musa mendengar bangsa itu, yaitu orang-orang dari setiap kaum, menangis n di depan pintu kemahnya, bangkitlah murka TUHAN dengan sangat, dan hal itu dipandang jahat oleh Musa. |
| (0.42) | Bil 16:22 |
| Tetapi sujudlah y mereka berdua dan berkata: "Ya Allah, Allah dari roh segala makhluk! z Satu orang saja berdosa, a masakan Engkau murka terhadap segenap perkumpulan ini? b " |
| (0.42) | Bil 4:35 |
| yakni orang-orang yang berumur tiga puluh tahun ke atas sampai yang berumur lima puluh tahun, t setiap orang yang kena wajib tugas berhubung dengan pekerjaan jabatan di Kemah Pertemuan. |
| (0.42) | Bil 4:43 |
| yaitu orang-orang yang berumur tiga puluh tahun ke atas sampai yang berumur lima puluh tahun, w setiap orang yang kena wajib tugas berhubung dengan pekerjaan jabatan di Kemah Pertemuan, |
| (0.42) | Bil 35:27 |
| dan penuntut darah mendapat dia di luar batas kota perlindungannya, dan penuntut darah membunuh pembunuh itu, maka tidaklah ia berhutang darah, |
| (0.42) | Bil 17:5 |
| Dan orang yang Kupilih, v tongkat orang itulah akan bertunas; w demikianlah Aku hendak meredakan sungut-sungut x yang diucapkan mereka kepada kamu, sehingga tidak usah Kudengar lagi." |
| (0.42) | Bil 11:1 |
| Pada suatu kali bangsa itu bersungut-sungut 1 w di hadapan TUHAN tentang nasib buruk mereka, dan ketika TUHAN x mendengarnya bangkitlah y murka-Nya, kemudian menyalalah api TUHAN di antara mereka z dan merajalela a di tepi tempat perkemahan. |
| (0.42) | Bil 30:8 |
| Tetapi apabila suaminya y itu, pada waktu mendengarnya, melarang dia, maka ia telah membatalkan nazar yang menjadi hutang isterinya dan janji yang diucapkan begitu saja dan yang mengikat isterinya; dan TUHAN akan mengampuni isterinya itu. z |
| (0.42) | Bil 32:13 |
| Sebab itu bangkitlah murka TUHAN kepada orang Israel, g sehingga Ia membuat mereka mengembara di padang gurun empat puluh tahun lamanya, sampai habis mati h segenap angkatan yang telah berbuat jahat di mata TUHAN. |
| (0.42) | Bil 31:50 |
| Sebab itu kami mempersembahkan sebagai persembahan kepada TUHAN apa yang didapat masing-masing, yakni barang-barang emas, gelang kaki, gelang tangan, cincin meterai, anting-anting dan kerongsang untuk mengadakan pendamaian bagi nyawa kami b di hadapan TUHAN." |
| (0.42) | Bil 6:7 |
| bahkan apabila mati ayahnya ataupun ibunya, saudaranya laki-laki ataupun saudaranya perempuan, janganlah ia menajiskan w dirinya kepada mereka, sebab tanda kenaziran bagi Allahnya ada di atas kepalanya. |
| (0.42) | Bil 24:24 |
| Tetapi kapal-kapal akan datang dari pantai orang Kitim, e mereka akan menindas Asyur f dan menindas Heber, g lalu iapun juga akan sampai kepada kebinasaan. h " |
| (0.42) | Bil 11:17 |
| Maka Aku akan turun dan berbicara dengan engkau a di sana, lalu sebagian dari Roh yang hinggap padamu itu akan Kuambil dan Kutaruh atas mereka, b maka mereka bersama-sama dengan engkau akan memikul tanggung jawab atas bangsa itu, jadi tidak usah lagi engkau seorang diri c memikulnya. |
| (0.42) | Bil 4:23 |
| Catatlah mereka yang berumur tiga puluh tahun ke atas sampai yang berumur lima puluh tahun, c yakni setiap orang yang wajib tugas, supaya mereka melakukan pekerjaan jabatan di Kemah Pertemuan. |
| (0.42) | Bil 11:21 |
| Tetapi kata Musa: "Bangsa yang ada bersama aku ini berjumlah enam ratus ribu orang k berjalan kaki, namun Engkau berfirman: Daging akan Kuberikan kepada mereka, dan genap sebulan lamanya mereka akan memakannya! |




