| (0.20) | 2Taw 32:6 |
| Ia mengangkat panglima-panglima perang yang mengepalai rakyat, menyuruh mereka berkumpul kepadanya di halaman pintu gerbang kota dan menenangkan hati mereka dengan kata-kata: |
| (0.20) | Kid 5:6 |
| Kekasihku p kubukakan pintu, tetapi kekasihku sudah pergi, lenyap. q Seperti pingsan aku ketika ia menghilang. Kucari r dia, tetapi tak kutemui, kupanggil, tetapi tak disahutnya. |
| (0.20) | Kid 7:4 |
| Lehermu bagaikan menara gading, g matamu bagaikan telaga di Hesybon, h dekat pintu gerbang Batrabim 1 ; hidungmu seperti menara di gunung Libanon, i yang menghadap ke kota Damsyik. |
| (0.20) | Yer 38:14 |
| Raja Zedekia menyuruh z orang membawa nabi Yeremia kepadanya di pintu yang ketiga pada rumah TUHAN. Berkatalah raja kepada Yeremia: "Aku mau menanyakan sesuatu kepadamu; janganlah sembunyikan a apa-apa kepadaku!" |
| (0.20) | Rat 1:4 |
| Jalan-jalan ke Sion diliputi dukacita, m karena pengunjung-pengunjung perayaan tiada; sunyi senyaplah n segala pintu gerbangnya, berkeluh kesahlah imam-imamnya; bersedih pedih dara-daranya; dan dia sendiri pilu hatinya. o |
| (0.19) | Kej 7:11 |
| Pada waktu umur u Nuh enam ratus tahun, pada bulan v yang kedua, pada hari yang ketujuh belas bulan itu, pada hari itulah terbelah segala mata air samudera raya yang dahsyat 1 w dan terbukalah tingkap-tingkap di langit. x |
| (0.19) | 1Sam 5:5 |
| Itulah sebabnya para imam Dagon dan semua orang yang masuk ke dalam kuil Dagon tidak menginjak ambang pintu w rumah Dagon yang di Asdod, sampai hari ini. |
| (0.19) | Yer 22:2 |
| Katakanlah: Dengarlah h firman TUHAN, hai raja Yehuda yang duduk di atas takhta i Daud, engkau, pegawai-pegawaimu dan rakyatmu yang masuk melalui pintu-pintu gerbang j ini! |
| (0.19) | Yeh 40:41 |
| Jadi di pintu gerbang itu ada empat meja sebelah sini dan empat meja sebelah sana; semuanya delapan meja di situ untuk tempat menyembelih korban. |
| (0.19) | Yeh 40:33 |
| Kamar-kamar jaganya, z tiang-tiang temboknya dan balai gerbangnya, ukurannya sama saja dengan yang lain-lain. Sekeliling pintu gerbang itu dan balai gerbangnya ada jendela-jendela; panjang pintu gerbang itu lima puluh hasta dan lebarnya dua puluh lima hasta. |
| (0.19) | Yeh 40:22 |
| Jendela-jendelanya, balai gerbangnya k dan gambar-gambar pohon kormanya seukuran juga dengan pintu gerbang yang menghadap ke timur. Orang dapat naik ke situ melalui tangga yang tujuh tingkat dan balai gerbangnya ada sebelah dalam. l |
| (0.19) | Yos 2:5 |
| dan ketika pintu gerbang d hendak ditutup menjelang malam, maka keluarlah orang-orang itu; aku tidak tahu, ke mana orang-orang itu pergi 1 . Segeralah kejar mereka, tentulah kamu dapat menyusul mereka. e " |
| (0.19) | Yos 2:7 |
| Maka pergilah orang-orang itu, mengejar mereka ke arah sungai Yordan, h ke tempat-tempat penyeberangan, dan ditutuplah pintu gerbang, segera sesudah pengejar-pengejar i itu keluar. |
| (0.19) | Hak 5:8 |
| Ketika orang memilih allah e baru, maka terjadilah perang di pintu gerbang. f Sesungguhnya, perisai ataupun tombak g tidak terlihat di antara empat puluh ribu orang di Israel. |
| (0.19) | Hak 9:35 |
| Ketika Gaal bin Ebed pergi ke luar dan berdiri di depan pintu gerbang x kota itu, Abimelekh kebetulan bangun dari tempat penghadangannya y beserta rakyat yang bersama-sama dengan dia. |
| (0.19) | Hak 9:44 |
| Abimelekh dan pasukan yang bersama-sama dengan dia menyerbu dan menduduki pintu gerbang kota, sedang kedua pasukan lain itu menyerbu dan menewaskan semua orang yang ada di padang. |
| (0.19) | 1Sam 1:9 |
| Pada suatu kali, setelah mereka habis makan dan minum di Silo, berdirilah Hana, sedang imam Eli duduk di kursi dekat tiang pintu bait suci r TUHAN, |
| (0.19) | Neh 2:15 |
| aku naik ke atas melalui wadi pada malam hari dan menyelidiki dengan seksama tembok itu. Kemudian aku kembali, lalu masuk melalui pintu gerbang Lebak. Demikianlah aku pulang. |
| (0.19) | Mzm 9:14 |
| (9-15) supaya aku menceritakan segala perbuatan-Mu yang terpuji m dan bersorak-sorak di pintu gerbang puteri Sion n karena keselamatan o yang dari pada-Mu. |
| (0.19) | Mzm 100:4 |
| Masuklah melalui pintu gerbang-Nya dengan nyanyian syukur, q ke dalam pelataran-Nya r dengan puji-pujian, bersyukurlah kepada-Nya dan pujilah nama-Nya! s |




