| (0.01) | 2Ptr 2:19 |
| Mereka menjanjikan kemerdekaan 1 kepada orang lain, padahal mereka sendiri adalah hamba-hamba kebinasaan, karena siapa yang dikalahkan orang, c ia adalah hamba orang itu. |
| (0.01) | 2Ptr 3:1 |
| Saudara-saudara i yang kekasih, ini sudah surat yang kedua, yang kutulis kepadamu. Di dalam kedua surat itu aku berusaha menghidupkan pengertian yang murni oleh peringatan-peringatan, j |
| (0.01) | 1Yoh 2:5 |
| Tetapi barangsiapa menuruti firman-Nya, g di dalam orang itu h sungguh sudah sempurna kasih Allah; dengan itulah kita ketahui, i bahwa kita ada di dalam Dia. |
| (0.01) | 1Yoh 2:11 |
| Tetapi barangsiapa membenci saudaranya, u ia berada di dalam kegelapan v dan hidup di dalam kegelapan. Ia tidak tahu ke mana ia pergi, karena kegelapan itu telah membutakan matanya. w |
| (0.01) | 1Yoh 3:15 |
| Setiap orang yang membenci saudaranya, y adalah seorang pembunuh z manusia. Dan kamu tahu, bahwa tidak ada seorang pembunuh yang tetap memiliki hidup yang kekal 1 di dalam dirinya. a |
| (0.01) | 1Yoh 3:16 |
| Demikianlah kita ketahui kasih Kristus, yaitu bahwa Ia telah menyerahkan nyawa-Nya untuk kita; b jadi kitapun wajib menyerahkan nyawa kita untuk saudara-saudara kita. c |
| (0.01) | 1Yoh 4:4 |
| Kamu berasal dari Allah, anak-anakku, z dan kamu telah mengalahkan nabi-nabi palsu itu; a sebab Roh yang ada di dalam kamu, b lebih besar 1 dari pada roh yang ada di dalam dunia. c |
| (0.01) | 1Yoh 4:9 |
| Dalam hal inilah kasih Allah dinyatakan di tengah-tengah kita, yaitu bahwa Allah telah mengutus Anak-Nya yang tunggal l ke dalam dunia, supaya kita hidup oleh-Nya. m |
| (0.01) | 1Yoh 4:18 |
| Di dalam kasih tidak ada ketakutan: kasih yang sempurna melenyapkan ketakutan; f sebab ketakutan mengandung hukuman dan barangsiapa takut, ia tidak sempurna di dalam kasih. |
| (0.01) | 2Yoh 1:3 |
| Kasih karunia, rahmat dan damai sejahtera 1 dari Allah Bapa, dan dari Yesus Kristus, g Anak Bapa, akan menyertai kita dalam kebenaran dan kasih. |
| (0.01) | Yud 1:1 |
| Dari Yudas, a hamba Yesus Kristus b dan saudara Yakobus, kepada mereka, yang terpanggil, c yang dikasihi dalam Allah Bapa, dan yang dipelihara untuk Yesus Kristus. d |
| (0.01) | Yud 1:17 |
| Tetapi kamu, saudara-saudaraku yang kekasih, ingatlah akan apa yang dahulu telah dikatakan t kepada kamu oleh rasul-rasul u Tuhan kita, Yesus Kristus. |
| (0.01) | Why 2:19 |
| Aku tahu segala pekerjaanmu: k baik kasihmu maupun imanmu, baik pelayananmu maupun ketekunanmu. Aku tahu, bahwa pekerjaanmu yang terakhir lebih banyak dari pada yang pertama. |
| (0.01) | Why 4:9 |
| Dan setiap kali makhluk-makhluk itu mempersembahkan puji-pujian, dan hormat dan ucapan syukur kepada Dia, yang duduk di atas takhta h itu dan yang hidup sampai selama-lamanya, i |
| (0.01) | Why 9:6 |
| Dan pada masa itu orang-orang akan mencari maut, tetapi mereka tidak akan menemukannya 1 , dan mereka akan ingin mati, tetapi maut lari dari mereka. n |
| (0.01) | Why 11:3 |
| Dan Aku akan memberi tugas kepada dua saksi-Ku 1 , x supaya mereka bernubuat sambil berkabung, y seribu dua ratus enam puluh hari z lamanya. |
| (0.01) | Why 11:9 |
| Dan orang-orang dari segala bangsa dan suku dan bahasa dan kaum, n melihat mayat mereka tiga setengah hari lamanya dan orang-orang itu tidak memperbolehkan mayat mereka dikuburkan. o |
| (0.01) | Why 12:5 |
| Maka ia melahirkan seorang Anak laki-laki 1 , yang akan menggembalakan semua bangsa dengan gada besi; d tiba-tiba Anaknya itu dirampas e dan dibawa lari kepada Allah dan ke takhta-Nya. |
| (0.01) | Why 12:6 |
| Perempuan itu lari 1 ke padang gurun, di mana telah disediakan suatu tempat baginya oleh Allah, supaya ia dipelihara di situ seribu dua ratus enam puluh hari f lamanya. |
| (0.01) | Why 12:11 |
| Dan mereka mengalahkan r dia 1 oleh darah Anak Domba, s dan oleh perkataan kesaksian t mereka. Karena mereka tidak mengasihi nyawa mereka sampai ke dalam maut. u |




