| (0.01) | Yoh 6:52 |
| Orang-orang Yahudi g bertengkar antara sesama mereka h dan berkata: "Bagaimana Ia ini dapat memberikan daging-Nya kepada kita untuk dimakan." |
| (0.01) | Yoh 8:16 |
| dan jikalau Aku menghakimi, maka penghakiman-Ku itu benar, sebab Aku tidak seorang diri, tetapi Aku bersama dengan Dia yang mengutus Aku. l |
| (0.01) | Yoh 8:37 |
| "Aku tahu, bahwa kamu adalah keturunan Abraham, tetapi kamu berusaha untuk membunuh Aku k karena firman-Ku tidak beroleh tempat di dalam kamu. |
| (0.01) | Yoh 8:40 |
| Tetapi yang kamu kerjakan ialah berusaha membunuh Aku; o Aku, seorang yang mengatakan kebenaran kepadamu, yaitu kebenaran yang Kudengar dari Allah; p pekerjaan yang demikian tidak dikerjakan oleh Abraham. |
| (0.01) | Yoh 9:18 |
| Tetapi orang-orang Yahudi k itu tidak percaya, bahwa tadinya ia buta dan baru dapat melihat lagi, sampai mereka memanggil orang tuanya |
| (0.01) | Yoh 9:41 |
| Jawab Yesus kepada mereka: "Sekiranya kamu buta, kamu tidak berdosa, tetapi karena kamu berkata: Kami melihat, maka tetaplah dosamu. i " |
| (0.01) | Yoh 10:34 |
| Kata Yesus kepada mereka: "Tidakkah ada tertulis dalam kitab Taurat f kamu: Aku telah berfirman: Kamu adalah allah 1 ? g |
| (0.01) | Yoh 10:41 |
| Dan banyak orang datang kepada-Nya dan berkata: "Yohanes memang tidak membuat satu tandapun, s tetapi semua yang pernah dikatakan Yohanes tentang orang ini adalah benar. t " |
| (0.01) | Yoh 11:8 |
| Murid-murid itu berkata kepada-Nya: "Rabi, b baru-baru ini orang-orang Yahudi mencoba melempari Engkau, c masih maukah Engkau kembali ke sana?" |
| (0.01) | Yoh 12:38 |
| supaya genaplah firman yang disampaikan oleh nabi Yesaya: "Tuhan, siapakah yang percaya kepada pemberitaan kami? Dan kepada siapakah tangan kekuasaan Tuhan dinyatakan? h " |
| (0.01) | Yoh 14:11 |
| Percayalah kepada-Ku, bahwa Aku di dalam Bapa dan Bapa di dalam Aku; atau setidak-tidaknya, percayalah karena pekerjaan-pekerjaan itu sendiri. n |
| (0.01) | Yoh 15:22 |
| Sekiranya Aku tidak datang dan tidak berkata-kata kepada mereka, a mereka tentu tidak berdosa. Tetapi sekarang mereka tidak mempunyai dalih bagi dosa mereka! b |
| (0.01) | Yoh 16:20 |
| Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya kamu akan menangis dan meratap, k tetapi dunia akan bergembira; kamu akan berdukacita, tetapi dukacitamu akan berubah menjadi sukacita. l |
| (0.01) | Yoh 18:9 |
| Demikian hendaknya supaya genaplah firman yang telah dikatakan-Nya: "Dari mereka yang Engkau serahkan kepada-Ku, v tidak seorangpun yang Kubiarkan binasa." |
| (0.01) | Yoh 18:11 |
| Kata Yesus kepada Petrus: "Sarungkan pedangmu itu; bukankah Aku harus minum cawan 1 w yang diberikan Bapa kepada-Ku?" |
| (0.01) | Yoh 20:18 |
| Maria Magdalena e pergi dan berkata kepada murid-murid: f "Aku telah melihat Tuhan!" dan juga bahwa Dia yang mengatakan hal-hal itu kepadanya. |
| (0.01) | Yoh 21:6 |
| Maka kata Yesus kepada mereka: "Tebarkanlah jalamu di sebelah kanan perahu 1 , maka akan kamu peroleh." Lalu mereka menebarkannya dan mereka tidak dapat menariknya lagi karena banyaknya ikan. l |
| (0.01) | Yoh 21:12 |
| Kata Yesus kepada mereka: "Marilah dan sarapanlah." Tidak ada di antara murid-murid itu yang berani bertanya kepada-Nya: "Siapakah Engkau?" Sebab mereka tahu, bahwa Ia adalah Tuhan. |
| (0.01) | Yoh 21:24 |
| Dialah murid, yang memberi kesaksian tentang semuanya ini f dan yang telah menuliskannya dan kita tahu, bahwa kesaksiannya itu benar. g |
| (0.01) | Kis 1:2 |
| sampai pada hari Ia terangkat. c Sebelum itu Ia telah memberi perintah-Nya d oleh Roh Kudus kepada rasul-rasul e yang dipilih-Nya. f |





untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [