Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 541 - 560 dari 1437 ayat untuk tempat [Pencarian Tepat] (0.000 detik)
Pindah ke halaman: Pertama Sebelumnya 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 Selanjutnya Terakhir
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(0.23602619230769) (Mzm 87:1) (ende)

Mazmur ini sangat sukarnja untuk diartikan dan diterdjemahkan. Terdjemahan kamipun sering dikirakan sadja. Lagu ini merupakan suatu madah untuk memuliakan kota Allah Jerusjalem, jang melebihi semua kota lain jang tersohor.

(0.23602619230769) (Mzm 104:26) (ende: Leviatan)

adalah suatu binatang dahsjat, naga, (seperti Rahab), jang menurut anggapan kaum kafir dahulu menentangi Pentjipta Alam. Tetapi disini adalah machluk Allah, jang sama sekali dikuasai olehNja.

(0.23602619230769) (Mzm 121:1) (ende)

Sematjam dwitjakap diadakan dalam mazmur ini. Orang jang pertama berkata ia berharap kepada Jahwe Pentjipta (Maz 121:1-2) dan jang lain membenarkannja sadja dan menitikberatkan Jahwe tetap menolong baik umatNja maupun mursjidNja terhadap segala djahat (Maz 121:3,4,5-8).

(0.23602619230769) (Yes 5:14) (ende)

Ajat2 ini mungkin tidak ada pada tempatnja dan kiranja harus dihubungkan dengan Yes 2:6-22(bdk.aj.15(Yes 5:15) dengan Yes 2:9,11,17).

(0.23602619230769) (Yer 40:1) (ende)

Agaknja Jeremia, jang telah dilepaskan (Yer 39:14), karena kekeliruan ditangkap kembali dan dibawa ke Rama, tempat para tawanan dikumpulkan untuk diangkut ke Babel. Sabda Allah, jang disindir disini, sesungguhnja tidak muntjul dalam teksnja. Baru dalam Yer 42:7 suatu sabda Allah terdapat. Rupa2nja djudul Yer 40:1 ini mengenai seluruh kisah jang termuat dalam pasal 40-44.

(0.23602619230769) (Rat 1:10) (ende: matabendanja)

jakni hartabenda baitullah (tempat sutjinja), jang diangkut oleh Babel.

(0.23602619230769) (Yeh 48:1) (ende)

Negeri dibagikan atas djalur2 jang sama besarnja untuk suku masing2 Bait Allah, Jerusjalem dan daerah sutji kira2 ditengah suku2 itu. Pembagian itu memang di-buat2 sadja. Itupun sama sekali tidak tjotjok dengan tempat tinggal suku2 Israil dahulu.

(0.23602619230769) (Dan 7:2) (ende)

Lautan besar ialah laut Purba. Dari laut itu dahulu mentjullah bumi dan orang mengira, bahwa laut purba itu masih ada dibawah bumi.

Disini laut purba itu merupakan lambang bangsa2 tempat muntjulnja keradjaan2, jang diibaratkan binatang2 raksasa dan buas.

(0.23602619230769) (Hos 5:1) (ende: keluarga Israil)

disini berarti: pemimpin Israil, sedjadjar dengan imam dan radja.

(0.23602619230769) (Hos 6:7) (ende)

Kurang terang apakah Hosea menjindir suatu dosa tertentu, jang terdjadi di (kota) Adam (bukan manusia pertama), tempat Israil dahulu menjeberangi sungai Jarden dan masuk kedalam negeri Kena'an (Yos 3:16). Dalam Kitab Sutji tidak ada berita mengenai salah satu dosa. Mungkin maksudnja: sedjak permulaan Israil tidak setia.

(0.23602619230769) (Yl 3:2) (ende: Lembah Josjafat)

bukan tempat tertentu, tetapi nama-lambang belaka (Josjafat = Jahwe menghakimi) jang berarti: pengadilan Jahwe, jang menghukum semua bangsa. Dalam aj. Yoe 3:14 "lembah Josjafat" dinamakan "lembah penentuan"!

(0.23602619230769) (Mat 27:51) (ende: Tirai kenisah)

Diduga bahwa dimaksudkan tirai jang memisahkan ruang mahakudus, jang dipandang sebagai tempat hadirat Allah, dari ruang jang disebut ruang Kudus. Kedjadian itu dapat ditafsirkan sebagai tanda, bahwa Allah telah memutuskan hubunganNja (perdjandjianNja) dengan kaum Israel jang lama dan tjara ibadat Perdjandjian Lama telah dibatalkan.

(0.23602619230769) (Mrk 9:43) (ende: Kehidupan)

disini berarti kehidupan abadi disurga.

(0.23602619230769) (Luk 9:53) (ende)

Orang Samaria dan orang Jahudi saling membentji. Orang Samaria dianggap "murtad" oleh orang Jahudi, sebab mereka tidak menjetudjui bahwa kenisah Jerusalemlah satu-satunja tempat penjembahan jang halal dan resmi. Mereka mempersembahkan kurban-kurbannja diatas gunung Garizim.

Bdl. Yoh 4:9. Kedua murid ini Jakobus dan Joanes menundjukkan dirinja benar-benar "Putera Guntur" disini Bdl. Mar 3:17.

(0.23602619230769) (Kis 17:19) (ende: Areopagos)

Ini sebenarnja nama suatu bukit didalam kota, tetapi chususnja nama gedung tempat madjelis agung dari kota bersidang jang berdiri diatasnja, dan madjelis itu sendiri dinamakan demikian pula. Boleh djadi Paulus dibawa kesitu sebab suasana disitu lebih tenteram untuk berbitjara, tetapi mungkin djuga untuk dihadapkan kepada madjelis pengadilan.

(0.23602619230769) (Kis 19:29) (ende: Lapangan tontonan)

(theatron): Ruangan luas tak beratap, tempat pertundjukan sandiwara dan permainan-permainan olah-raga, lagi digunakan untuk rapat-rapat umum.

(0.23602619230769) (Ibr 6:19) (ende: Ruangan jang paling dalam dibelakang tirai)

tempat Allah bersemajam disurga. Keterangan lebih landjut akan diberikan dalam bab 9 (Ibr 9).

Dalam bab ini pengarang chususnja hendak menundjukkan bahwa imamat Perdjandjian Lama telah dibatalkan dan diganti dengan imamat agung Kristus, dan ibadat lama (kurban-kurban dikenisah) diganti dengan Kurban Kristus disalib.

(0.23602619230769) (Ibr 9:5) (ende: Tutupan perdamaian)

ialah tutupan "peti perdjandjian" dari emas, jang dinaungi dua patung mas kerubim bersajap, dan dipandang sebagai tachta tempat Allah hadir, misalnja pada hari perdamaian. Pada hari perdamaian itu, setahun sekali, imam agung harus masuk ruangan jang mahakudus itu dan meretjiki tachta itu dengan darah seekor binatang jang baru-baru dikurbankan, dan dengan itu meminta pengampunan dosa bagi seluruh umat.

(0.23602619230769) (3Yoh 1:9) (ende)

Siapakah Diotrefes tidak diketahui dengan pasti. Mungkin dia Uskup disalah satu tempat, sebab djelas dari tindakan-tindakannja jang menjatakan ia mempunjai kekuasaan misalnja: tidak menerima utusan-utusan Indjil, atau mengadjukan orang-orang serani dari umat, bila membantu penjebar-penjebar Indjil.

Namun djelas pula ia takluk pada St. Joanes, Diotrefes tidak mengakui autorita St. Joanes, malah menghinanja dsb....

(0.23602619230769) (Bil 27:4) (full: BERILAH KAMI TANAH MILIK. )

Nas : Bil 27:4

Hukum Ibrani tidak menyediakan warisan tanah bagi keturunan apabila seorang ayah tidak berputra. Karena itu Allah menetapkan peraturan bahwa seorang putri dapat mewarisi tanah keluarganya (ayat Bil 27:3-11). Hukum ini menunjukkan tempat martabat dan kehormatan yang diberi kepada wanita di Israel.



TIP #13: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [SEMUA]
dibuat dalam 0.11 detik
dipersembahkan oleh YLSA