| (0.01) | Kej 42:5 |
| Jadi di antara orang yang datang membeli gandum v terdapatlah juga anak-anak Israel, sebab ada kelaparan di tanah Kanaan. w x |
| (0.01) | Kej 43:6 |
| Lalu berkatalah Israel: y "Mengapa kamu mendatangkan malapetaka z kepadaku dengan memberitahukan kepada orang itu, bahwa masih ada adikmu seorang?" |
| (0.01) | Kej 47:5 |
| Lalu berkatalah Firaun kepada Yusuf: "Ayahmu dan saudara-saudaramu telah datang kepadamu. |
| (0.01) | Kej 50:4 |
| Setelah lewat hari-hari penangisan p itu, berkatalah Yusuf kepada seisi istana q Firaun: "Jika kiranya aku mendapat kasihmu, r katakanlah kepada Firaun, |
| (0.01) | Kej 50:26 |
| Kemudian matilah v Yusuf, berumur seratus sepuluh tahun. w Mayatnya dirempah-rempahi, x dan ditaruh dalam peti mati di Mesir. |
| (0.01) | Kel 1:12 |
| Tetapi makin ditindas, makin bertambah banyak dan berkembang mereka, sehingga orang merasa takut kepada orang Israel itu. |
| (0.01) | Kel 2:24 |
| Allah mendengar mereka mengerang, lalu Ia mengingat i kepada perjanjian-Nya j dengan Abraham, Ishak dan Yakub. |
| (0.01) | Kel 3:5 |
| Lalu Ia berfirman: "Janganlah datang dekat-dekat: v tanggalkanlah kasutmu dari kakimu, sebab tempat, di mana engkau berdiri itu, adalah tanah yang kudus 1 . w " |
| (0.01) | Kel 5:4 |
| Tetapi raja Mesir berkata kepada mereka: "Musa dan Harun, mengapakah kamu bawa-bawa bangsa ini melalaikan pekerjaannya? p Pergilah melakukan pekerjaanmu!" |
| (0.01) | Kel 5:18 |
| Jadi sekarang, pergilah, bekerja! a Jerami tidak akan diberikan lagi kepadamu, tetapi jumlah batu bata yang sama harus kamu serahkan." |
| (0.01) | Kel 5:22 |
| Lalu Musa kembali menghadap TUHAN, katanya: "Tuhan, mengapakah Kauperlakukan umat ini f begitu bengis? Mengapa pula aku yang Kauutus 1 ? |
| (0.01) | Kel 8:25 |
| Lalu Firaun memanggil y Musa dan Harun serta berkata: "Pergilah, persembahkanlah korban kepada Allahmu di negeri ini." |
| (0.01) | Kel 10:25 |
| Tetapi Musa berkata: "Bahkan korban sembelihan dan korban bakaran z harus engkau berikan kepada kami, supaya kami menyediakannya untuk TUHAN, Allah kami. |
| (0.01) | Kel 11:4 |
| Berkatalah Musa: "Beginilah firman TUHAN: Pada waktu tengah malam h Aku akan berjalan dari tengah-tengah Mesir. i |
| (0.01) | Kel 12:34 |
| Lalu bangsa itu mengangkat adonannya, sebelum diragi, dengan tempat adonan a mereka terbungkus dalam kainnya di atas bahunya. |
| (0.01) | Kel 15:10 |
| Engkau meniup dengan taufan-Mu, o lautpun menutupi mereka; sebagai timah mereka tenggelam dalam air p yang hebat. |
| (0.01) | Kel 18:5 |
| Ketika Yitro, mertua Musa, beserta anak-anak dan isteri Musa sampai kepadanya di padang gurun, tempat ia berkemah dekat gunung Allah, r |
| (0.01) | Kel 18:16 |
| Apabila ada perkara g di antara mereka, maka mereka datang kepadaku dan aku mengadili antara yang seorang dan yang lain; lagipula aku memberitahukan kepada mereka ketetapan-ketetapan h dan keputusan-keputusan Allah." |
| (0.01) | Kel 19:3 |
| Lalu naiklah Musa menghadap Allah, e dan TUHAN berseru f dari gunung itu kepadanya: "Beginilah kaukatakan kepada keturunan Yakub dan kauberitakan kepada orang Israel: |
| (0.01) | Kel 20:6 |
| tetapi Aku menunjukkan kasih setia kepada beribu-ribu n orang, yaitu mereka yang mengasihi Aku dan yang berpegang pada perintah-perintah-Ku. |




