(0.44) | 2Tim 4:17 | tetapi Tuhan telah mendampingi<x id="a" /> aku<n id="1" /> dan menguatkan<x id="b" /> aku, supaya dengan perantaraanku Injil diberitakan dengan sepenuhnya dan semua orang bukan Yahudi mendengarkannya.<x id="c" /> Dengan demikian aku lepas dari mulut singa.<x id="d" /> |
(0.44) | Tit 3:8 | Perkataan<x id="n" /> ini benar dan aku mau supaya engkau dengan yakin menguatkannya, agar mereka yang sudah percaya kepada Allah sungguh-sungguh berusaha melakukan pekerjaan yang baik.<x id="o" /> Itulah yang baik dan berguna bagi manusia. |
(0.44) | Ibr 2:14 | Karena anak-anak itu adalah anak-anak dari darah dan daging,<x id="g" /> maka Ia juga menjadi sama dengan mereka<x id="h" /> dan mendapat bagian dalam keadaan mereka<n id="1" />, supaya oleh kematian-Nya Ia memusnahkan<x id="i" /> dia, yaitu Iblis,<x id="j" /> yang berkuasa atas maut; |
(0.44) | Ibr 2:17 | Itulah sebabnya, maka dalam segala hal Ia harus disamakan dengan saudara-saudara-Nya,<x id="m" /> supaya Ia menjadi Imam Besar<x id="n" /> yang menaruh belas kasihan<x id="o" /> dan yang setia<n id="1" /> kepada Allah<x id="p" /> untuk mendamaikan dosa seluruh bangsa.<x id="q" /> |
(0.44) | Ibr 13:17 | Taatilah pemimpin-pemimpinmu<n id="1" /><x id="r" /> dan tunduklah kepada mereka, sebab mereka berjaga-jaga atas jiwamu,<x id="s" /> sebagai orang-orang yang harus bertanggung jawab atasnya. Dengan jalan itu mereka akan melakukannya dengan gembira, bukan dengan keluh kesah, sebab hal itu tidak akan membawa keuntungan bagimu. |
(0.44) | Yak 5:12 | Tetapi yang terutama, saudara-saudara, janganlah kamu bersumpah demi sorga maupun demi bumi atau demi sesuatu yang lain. Jika ya, hendaklah kamu katakan ya, jika tidak hendaklah kamu katakan tidak, supaya kamu jangan kena hukuman.<x id="k" /> |
(0.44) | 1Ptr 1:7 | Maksud semuanya itu ialah untuk membuktikan kemurnian imanmu<n id="1" />--yang jauh lebih tinggi nilainya dari pada emas yang fana, yang diuji kemurniannya<x id="a" /> dengan api<x id="b" />--sehingga kamu memperoleh puji-pujian dan kemuliaan dan kehormatan<x id="c" /> pada hari Yesus Kristus menyatakan<x id="d" /> diri-Nya. |
(0.44) | 1Ptr 2:12 | Milikilah cara hidup yang baik di tengah-tengah bangsa-bangsa bukan Yahudi, supaya apabila mereka memfitnah kamu sebagai orang durjana, mereka dapat melihatnya dari perbuatan-perbuatanmu<x id="w" /> yang baik dan memuliakan Allah<x id="x" /> pada hari Ia melawat mereka. |
(0.44) | 1Ptr 2:24 | Ia sendiri telah memikul dosa kita<n id="1" /><x id="w" /> di dalam tubuh-Nya di kayu salib,<x id="x" /> supaya kita, yang telah mati terhadap dosa,<x id="y" /> hidup untuk kebenaran. Oleh bilur-bilur-Nya kamu telah sembuh.<x id="z" /> |
(0.44) | 2Ptr 1:4 | Dengan jalan itu Ia telah menganugerahkan kepada kita janji-janji<x id="j" /> yang berharga dan yang sangat besar, supaya olehnya kamu boleh mengambil bagian dalam kodrat<x id="k" /> ilahi<n id="1" />, dan luput dari hawa nafsu<x id="l" /> duniawi yang membinasakan dunia. |
(0.44) | 1Yoh 1:3 | Apa yang telah kami lihat dan yang telah kami dengar itu,<x id="g" /> kami beritakan kepada kamu juga, supaya kamupun beroleh persekutuan dengan kami<n id="1" />. Dan persekutuan kami adalah persekutuan dengan Bapa dan dengan Anak-Nya, Yesus Kristus.<x id="h" /> |
(0.44) | 1Yoh 2:19 | Memang mereka berasal dari antara kita<n id="1" />,<x id="r" /> tetapi mereka tidak sungguh-sungguh termasuk pada kita; sebab jika mereka sungguh-sungguh termasuk pada kita, niscaya mereka tetap bersama-sama dengan kita. Tetapi hal itu terjadi, supaya menjadi nyata, bahwa tidak semua mereka sungguh-sungguh termasuk pada kita.<x id="s" /> |
(0.44) | 1Yoh 3:1 | Lihatlah, betapa besarnya kasih<x id="m" /> yang dikaruniakan Bapa kepada kita, sehingga kita disebut anak-anak Allah<n id="1" />, dan memang kita adalah anak-anak Allah.<x id="n" /> Karena itu dunia tidak mengenal kita, sebab dunia tidak mengenal Dia.<x id="o" /> |
(0.44) | 1Yoh 3:8 | barangsiapa yang tetap berbuat dosa, berasal dari Iblis,<x id="f" /> sebab Iblis berbuat dosa dari mulanya. Untuk inilah Anak Allah<x id="g" /> menyatakan diri-Nya, yaitu supaya Ia membinasakan perbuatan-perbuatan Iblis itu.<x id="h" /> |
(0.44) | 1Yoh 3:23 | Dan inilah perintah-Nya itu: supaya kita percaya<x id="m" /> akan nama Yesus Kristus,<x id="n" /> Anak-Nya, dan supaya kita saling mengasihi sesuai dengan perintah yang diberikan Kristus kepada kita.<x id="o" /> |
(0.44) | 1Yoh 4:9 | Dalam hal inilah kasih Allah dinyatakan di tengah-tengah kita, yaitu bahwa Allah telah mengutus Anak-Nya yang tunggal<x id="l" /> ke dalam dunia, supaya kita hidup oleh-Nya.<x id="m" /> |
(0.44) | 1Yoh 4:17 | Dalam hal inilah kasih Allah sempurna<x id="c" /> di dalam kita, yaitu kalau kita mempunyai keberanian percaya<x id="d" /> pada hari penghakiman<n id="1" />,<x id="e" /> karena sama seperti Dia, kita juga ada di dalam dunia ini. |
(0.44) | 1Yoh 5:16 | Kalau ada seorang melihat saudaranya berbuat dosa, yaitu dosa yang tidak mendatangkan maut, hendaklah ia berdoa kepada Allah dan Dia akan memberikan hidup kepadanya<n id="1" />,<x id="o" /> yaitu mereka, yang berbuat dosa yang tidak mendatangkan maut.<x id="p" /> Ada dosa yang mendatangkan maut: tentang itu tidak kukatakan, bahwa ia harus berdoa.<x id="q" /> |
(0.44) | 2Yoh 1:12 | Sungguhpun banyak yang harus kutulis kepadamu, aku tidak mau melakukannya dengan kertas dan tinta, tetapi aku berharap datang sendiri kepadamu dan berbicara berhadapan muka<x id="v" /> dengan kamu, supaya sempurnalah<x id="w" /> sukacita kita. |
(0.44) | Why 6:2 | Dan aku melihat: sesungguhnya, ada seekor kuda putih<n id="1" /><x id="e" /> dan orang yang menungganginya memegang sebuah panah dan kepadanya dikaruniakan sebuah mahkota.<x id="f" /> Lalu ia maju sebagai pemenang untuk merebut kemenangan.<x id="g" /> |