(0.02) | 1Sam 2:6 | TUHAN mematikan dan menghidupkan, i Ia menurunkan ke dalam dunia orang mati dan mengangkat j dari sana. |
(0.02) | 1Sam 2:18 | Adapun Samuel menjadi pelayan i di hadapan TUHAN; ia masih anak-anak, yang tubuhnya berlilitkan baju efod j dari kain lenan. |
(0.02) | 1Sam 2:26 | Tetapi Samuel yang muda itu, semakin besar s dan semakin disukai, baik di hadapan TUHAN maupun di hadapan manusia. t |
(0.02) | 1Sam 3:5 | Lalu berlarilah ia kepada Eli, serta katanya: "Ya, bapa, bukankah bapa memanggil aku?" Tetapi Eli berkata: "Aku tidak memanggil; tidurlah kembali." Lalu pergilah ia tidur. |
(0.02) | 1Sam 3:15 | Samuel tidur sampai pagi; kemudian dibukanya pintu rumah TUHAN. Samuel segan memberitahukan penglihatan itu kepada Eli. |
(0.02) | 1Sam 9:18 | Dalam pada itu Saul, datang mendekati Samuel di tengah pintu gerbang dan berkata: "Maaf, di mana rumah pelihat itu?" |
(0.02) | 1Sam 10:26 | Saulpun pulang ke rumahnya, ke Gibea, g dan bersama-sama dengan dia ikut pergi orang-orang gagah perkasa h yang hatinya telah digerakkan Allah. |
(0.02) | 1Sam 11:13 | Tetapi kata Saul: "Pada hari ini g seorangpun tidak boleh dibunuh, sebab pada hari ini TUHAN telah mewujudkan keselamatan h kepada Israel." |
(0.02) | 1Sam 13:17 | Maka keluarlah orang-orang penjarah i dari perkemahan orang Filistin dalam tiga gerombolan: gerombolan yang satu mengambil jalan ke Ofra, j ke daerah Syual; |
(0.02) | 1Sam 14:31 | Dan pada hari itu mereka memukul kalah orang Filistin dari Mikhmas a sampai ke Ayalon. b Rakyat sudah sangat letih lesu, |
(0.02) | 1Sam 15:8 | Agag, n raja orang Amalek, ditangkapnya hidup-hidup, o tetapi segenap rakyatnya ditumpasnya dengan mata pedang. |
(0.02) | 1Sam 16:8 | Lalu Isai memanggil Abinadab k dan menyuruhnya lewat di depan Samuel, tetapi Samuel berkata: "Orang inipun tidak dipilih TUHAN." |
(0.02) | 1Sam 16:9 | Kemudian Isai menyuruh Syama l lewat, tetapi Samuel berkata: "Orang inipun tidak dipilih TUHAN." |
(0.02) | 1Sam 17:10 | Pula kata orang Filistin itu: "Aku menantang n hari ini barisan Israel; berikanlah kepadaku seorang, supaya kami berperang seorang lawan seorang. o " |
(0.02) | 1Sam 18:20 | Tetapi Mikhal, d anak perempuan Saul, jatuh cinta kepada Daud; ketika hal itu diberitahukan kepada Saul, maka iapun menyetujuinya; e |
(0.02) | 1Sam 18:28 | Lalu mengertilah Saul dan tahulah ia, bahwa TUHAN menyertai Daud, dan bahwa seluruh orang Israel l mengasihi Daud. |
(0.02) | 1Sam 19:7 | Lalu Yonatan memanggil Daud dan Yonatan memberitahukan kepadanya segala perkataan itu. Yonatan membawa Daud kepada Saul dan ia bekerja padanya seperti dahulu. x |
(0.02) | 1Sam 19:15 | Sesudah itu Saul mengirim orang-orang suruhan itu untuk melihat Daud, katanya: "Bawalah dia di atas tempat tidur itu ke mari, supaya ia dibunuh." |
(0.02) | 1Sam 20:7 | Jika begini dikatakannya: Baiklah! maka hambamu ini selamat. Tetapi jika amarahnya bangkit w dengan segera, ketahuilah, bahwa ia telah mengambil keputusan x untuk mendatangkan celaka. |
(0.02) | 1Sam 20:15 | janganlah engkau memutuskan kasih setiamu terhadap keturunanku e sampai selamanya. Dan apabila TUHAN melenyapkan setiap orang dari musuh Daud dari muka bumi, |