| (0.83) | Bil 7:8 |
| dan empat kereta dengan delapan ekor lembu diberikannya kepada bani Merari, u sesuai dengan keperluan pekerjaan mereka di bawah pimpinan Itamar, anak imam Harun itu. |
| (0.83) | Bil 8:2 |
| "Berbicaralah kepada Harun dan katakanlah kepadanya: Apabila engkau memasang lampu-lampu itu, haruslah ketujuh lampu itu menerangi yang di sebelah depan kandil. o " |
| (0.83) | Bil 25:7 |
| Ketika hal itu dilihat oleh Pinehas, z anak Eleazar, anak imam Harun, bangunlah ia dari tengah-tengah umat itu dan mengambil sebuah tombak a di tangannya, |
| (0.83) | Bil 16:41 |
| Tetapi pada keesokan harinya bersungut-sungutlah segenap umat Israel kepada Musa dan Harun, kata mereka: "Kamu telah membunuh umat TUHAN 1 ." |
| (0.83) | Bil 3:10 |
| Tetapi Harun h dan anak-anaknya haruslah kautugaskan untuk memegang jabatannya sebagai imam, i sedang orang awam yang mendekat harus dihukum mati. j " |
| (0.83) | Bil 4:5 |
| Kalau perkemahan akan berangkat, r haruslah Harun dan anak-anaknya masuk ke dalam untuk menurunkan tabir s penudung, dan menudungkannya t kepada tabut hukum. |
| (0.83) | Bil 16:11 |
| Sebab itu, engkau ini dengan segenap kumpulanmu, kamu bersepakat melawan TUHAN. Karena siapakah Harun, sehingga kamu bersungut-sungut e kepadanya? f " |
| (0.83) | Bil 12:11 |
| Lalu kata Harun kepada Musa: "Ah tuanku, janganlah kiranya timpakan kepada kami dosa ini, yang kami perbuat z dalam kebodohan kami. |
| (0.82) | Bil 4:45 |
| Itulah jumlah pencatatan kaum-kaum x bani Merari, yakni mereka yang dicatat oleh Musa dan Harun, sesuai dengan titah TUHAN dengan perantaraan Musa. |
| (0.82) | Bil 1:44 |
| Itulah jumlah orang-orang yang dicatat oleh Musa dengan Harun v dan dengan kedua belas pemimpin Israel yang masing-masing mewakili sukunya. |
| (0.82) | Bil 4:46 |
| Semua orang Lewi yang dicatat y oleh Musa dan Harun dengan para pemimpin Israel menurut kaum-kaum yang ada dalam puak-puak mereka, |
| (0.82) | Bil 12:5 |
| Lalu turunlah TUHAN dalam tiang awan, l dan berdiri di pintu kemah itu, lalu memanggil Harun dan Miryam; maka tampillah mereka keduanya. |
| (0.82) | Bil 12:1 |
| Miryam g serta Harun mengatai Musa berkenaan dengan perempuan h Kush yang diambilnya 1 , sebab memang ia telah mengambil seorang perempuan Kush. |
| (0.81) | Bil 16:16 |
| Lalu berkatalah Musa kepada Korah: "Engkau ini dengan segenap kumpulanmu harus menghadap TUHAN, engkau dan mereka dan Harun, r pada esok hari. |
| (0.81) | Bil 26:64 |
| Di antara mereka tidak ada terdapat seorangpun yang dicatat c Musa dan imam Harun, d ketika keduanya mencatat orang Israel di padang gurun Sinai |
| (0.81) | Bil 8:11 |
| dan Harun harus mengunjukkan orang Lewi itu sebagai persembahan unjukan 1 b dari antara orang Israel di hadapan TUHAN, dan demikianlah mereka diuntukkan melakukan pekerjaan jabatannya bagi TUHAN. |
| (0.81) | Bil 12:10 |
| Dan ketika awan telah naik dari atas kemah, w maka tampaklah Miryam kena kusta 1 , putih seperti salju; x ketika Harun berpaling kepada Miryam, maka dilihatnya, bahwa dia kena kusta! y |
| (0.81) | Bil 14:2 |
| Bersungut-sungutlah h semua orang Israel kepada Musa dan Harun; dan segenap umat itu berkata kepada mereka: "Ah, sekiranya kami mati di tanah Mesir, i atau di padang gurun ini! j |
| (0.81) | Bil 16:18 |
| Maka mereka masing-masing membawa perbaraannya, t membubuh api ke dalamnya, menaruh ukupan di atasnya, lalu berdirilah mereka di depan pintu Kemah Pertemuan, juga Musa dan Harun. |
| (0.81) | Bil 17:8 |
| Ketika Musa keesokan harinya masuk ke dalam kemah hukum z itu, maka tampaklah tongkat a Harun dari keturunan Lewi telah bertunas, mengeluarkan kuntum, mengembangkan bunga dan berbuahkan buah badam. b |




